Internasional

Beasiswa Unpad untuk 16 Pelajar Palestina

JATINANGOR - Hubungan baik yang sudah terjalin antara Pemerintah Indonesia dengan Palestina perlu terus dijaga. Di bidang pendidikan, Indonesia memberikan ruang yang cukup lebar agar warga Palestina menuntut ilmu di perguruan tinggi Indonesia. Salah satu bentuknya berupa pemberian beasiswa kepada pelajar dan mahasiswa Palestina  di Indonesia. “Ini merupakan salah satu upaya Indonesia untuk mempersiapkan generasi…

Internasional

Mengintip Persiapan Akmil Sebagai Tuan Rumah Militery Pentathlon

MAGELANG - Lomba Militery Pentathlon (Milpen) rencananya dilaksanakan di Markas Akademi Militer Magelang, Jawa Tengah pada 26 November 2018.  Pagelaran akan diikuti Taruna Taruni Akmil, Taruna Taruni Angkatan Laut dan Taruna Taruni Angkatan Udara. Untuk mengetahui kesiapan lokasi lomba, Komite Olahraga Militer Indonesia (KOMI) berkunjung ke Akmil, dengan tujuan pengecekan kesiapan lapangan langsung. Militery Pentathlon…

Internasional

Rotary – ITS Perhatikan Masalah Air dan Lingkungan di Tiga Desa

SURABAYA - Di Desa Marmoyo, Kabupaten Jombang, Jawa Timur terdapat permasalahan yang terjadi berupa kurangnya sumber air minum yang layak bagi masyarakat. Sementara itu Desa Padusan, Kabupaten Mojokerto masalahnya justru banyak sumber mata air yang diambil secara ilegal. Terutama oleh bisnis penginapan ataupun villa. “Sedangkan permasalahan yang cukup berbeda terjadi di Desa Sorowati, Kabupaten Gresik…

Internasional

SMA PGRI 2 Kayen Berkompetisi di MOSTRATEC Brazil

PATI – SMA PGRI 2 Kayen, Pati, Jawa Tengah kembali mencatat prestasi luar biasa di ajang internasional, setelah menjadi juara pada lomba tingkat dunia beberapa tahun lalu. Agung Kusuma Jaya, siswa kelas XI IPA SMA PGRI 2 Kayen Pati lolos sebagai finalis dan akan mengikuti lomba tingkat internasional pada ajang ‘MOSTRATEC’  di Nuvo Hamburgo, Brazil…

Internasional

Mengintip Metode Belajar di Sekolah Amerika Serikat

Siedoo,  MUHAMMAD ATHALLAH, siswa SMA Negeri Unggul Aceh Timur, kini sedang mengikuti Pertukaran Pelajar Bina Antarbudaya, di Arkansas, Amerika Serikat. Athallah merupakan salah satu penerima beasiswa pertukaran pelajar Kennedy Lugar-Youth Exchange and Study (KL-YES) melalui Yayasan Bina Antarbudaya dari Pemerintah Amerika Serikat selama sebelas bulan. Athallah berangkat Agustus lalu bersama lima pelajar dari Aceh. Mereka adalah Atikah Nafisah dari…

Internasional

Kembali, Belanda Beri Kesempatan Pendidikan Doktor

YOGYAKARTA – Pemerintah Belanda memberi kesempatan kepada kaum muda Indonesia mengikuti program pendidikan doktor. Nuffic Neso Indonesia, lembaga yang menjembatani program tersebut telah melakukan sosialisasi ke berbagai kota di tanah air. Seperti Jakarta, Bogor, Bandun, Yogyakarta, Surabaya, dan Medan. Ratusan orang berminat dan mendaftar program pendidikan doktor tersebut. Koordinator Promosi Pendidikan Nuffic Neso Indonesia, Inty Dienasari…

Internasional Kegiatan

UIN Malang Tuan Rumah Pertemuan 500 Aktivis Pemberdayaan Dunia

JAKARTA - International Conference on University-Community Engagement (ICON-UCE) 2018 segera digelar kembali, pada 8 – 10 Oktober 2018. Tahun ini merupakan gelaran ketiga kalinya. Sebagai tuan rumahnya adalah Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang, Jawa Timur. Tema yang diangkat “From Research to Advocacy: Building Synergy between University and Community for Social Justice” atau “Dari…

Internasional

Daftar Siswa SD Peraih Medali Olimpiade Matematika dan Sains Internasional

JAKARTA – Koleksi medali Indonesia dari ajang internasional bertambah lagi. Pelajar sekolah dasar (SD) berhasil meraup 23 medali di International Mathematics and Science Olympiad (IMSO) atau Olimpiade Matematika dan Sains Internasional di Xejhiang, China, 27 September - 4 Oktober 2018. Berikut daftar peraihnya: Peraih Medali Emas Muhammad Fikri Aufa siswa SD Islam Terpadu Cahaya Insani,…