Daerah

Dosen Unsiq : Jangan Lupakan Jasa Guru

TEMANGGUNG - Dalam rangka menghadapi ujian nasional berbasis komputer (UNBK) tahun 2019, MTs Negeri 2 Temanggung, Jawa Tengah mengadakan pelatihan motivasi di gedung serbaguna Desa Kutoanyar Kecamatan Kedu Kabupaten Temanggung baru-baru ini. Menurut Kepala MTsN 2 Temanggung, H. Khaerun pelatihan motivasi ini merupakan agenda tahunan yang diperuntukkan bagi siswa-siswi kelas IX. Salah satunya untuk menambah…

Daerah

Siswa SMAN 1 Bandung Bidik Tiga PTN di Jabar

BANDUNG - SMA Negeri 1 Kota Bandung, Jawa Barat (Jabar), telah berhasil melewati  tahap Pangkalan Pengisian Data Sekolah (PPDS). Sebanyak 40 persen dari 360 siswa lolos verifikasi data untuk mendaftarkan diri ke Seleksi Nasional Perguruan Tinggi Negeri (SNPTN) yang tersebar di Indonesia. Terdapat tiga universitas besar di Jawa Barat yang menjadi pilihan favorit siswa sekolah ini di…

Daerah

Dandim Magelang : Siswa Jangan Mudah Terprovokasi

MAGELANG – SMK Yudya Karya Kota Magelang, Jawa Tengah, didatangi Komandan Kodim (Dandim) 0705/Magelang Letkol Arm Kukuh Dwi Antono, S.I.P, Senin (4/2/2019). Kehadirannya untuk memberikan pengarahan kepada siswa-siswi di sekolah tersebut. Dihadapan ratusan murid, guru dan karyawan, Dandim mengatakan pentingnya tujuan hidup. Bahwa tujuan hidup adalah mencari ridho Allah. Karena itu, ia mengajak untuk mengisi…

Daerah

Mahasiswa UGM Berdayakan Korban Tsunami Selat Sunda

PANDEGLANG – Salah satu wilayah terdampak tsunami Selat Sunda adalah Kecamatan Carita Kabupaten Pandeglang Provinsi Banten. Sebulan setelah bencana tersebut, di kecamatan ini memperoleh banyak bantuan pokok layaknya sandang pangan. Namun, warga masih kesulitan dalam melakukan kegiatan ekonomi karena lesunya sektor pariwisata pascabencana . Menghadapi problematika tersebut, Universitas Gadjah Mada (UGM) Yogyakarta melalui Direktorat Pengabdian Kepada…

Daerah

Cegah Tawuran, Polisi Razia Pelajar di Kota Magelang

MAGELANG - Satu per satu pelajar yang melintas di Jalan Pahlawan Kota Magelang, Jawa Tengah diperiksa aparat kepolisian, baik yang sedang mengendarai sepeda motor maupun naik angkutan umum. Polisi memeriksa pakaian, tas dan barang-barang bawaan mereka. Mereka juga ditanya alamat dan asal sekolah. Pemeriksaan atau razia yang dipimpin langsung Kapolsek Magelang Utara Kompol I Gede…

Daerah

Tawuran Pelajar di Jateng, Tiga Meninggal Dunia, Berikut Tawaran Solusinya

JAWA TENGAH – Belum ada sebulan, di Jawa Tengah (Jateng), terjadi tiga kali kasus tawuran pelajar yang berujung sampai hilangnya nyawa. Awal tahun 2019 terjadi di Kabupaten Temanggung. Terhangat, di akhir Januari terjadi di Kabupaten Tegal dan Kabupaten Magelang. Di tiap daerah tersebut, satu korban pelajar meninggal dunia. Menurut Psikolog, Retno Riani Mpsi, perkelahian antar…

Daerah

UM Magelang Bekali Kaum Muda tentang Keterampilan Hidup

MAGELANG - Universitas Muhammadiyah (UM) Magelang, Jawa Tengah menggelar pelatihan Financial Life Skills (FLS) atau pelatihan keterampilan hidup berbasis keuangan di kampusnya. Acara tersebut merupakan bagian kerjasama dari United States for International Development (USAID) dan UM Magelang. FLS ini adalah proyek dari Youthwin Through Economic Participation (YEP) dan merupakan bagian dari insiatif multi-program bernama Kunci…

Daerah

Mengacu Data Pusat, Sragen Usulkan 600 Formasi P3K

SRAGEN - Sistem penggajian untuk Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (P3K) bakal dibebankan ke pemerintah daerah. Ada yang merasa keberatan ada yang tidak. Pemkab Sragen, Jawa Tengah sudah ancang-ancang untuk mengusulkan P3K tenaga honorer K2 ke pemerintah pusat. ”Pada tahap pertama ini memang khusus untuk tenaga honorer K2 dan tidak ada formasi dari umum,” kata Sekretaris…