Opini

Pentingnya Publikasi Ilmiah bagi Guru

Siedoo, SALAH satu peran guru adalah sebagai ilmuwan, yang berkewajiban tidak hanya menyampaikan pengetahuan yang dimiliki kepada muridnya. Akan tetapi juga berkewajiban mengembangkan pengetahuan itu dan terus menerus memupuk pengetahuan yang dimilikinya. Dengan kata lain, guru berkewajiban untuk membangun tradisi dan budaya ilmiah. Salah satunya dalam bentuk Publikasi Ilmiah. Publikasi ilmiah dapat dimaknai sebagai upaya…

Siedoo - Anak Sekolah Membaca
Opini

Ketika Roh Pendidikan itu Hilang

Siedoo, SATU dari tujuh dosa sosial, seperti disebutkan Mahatma Gandhi adalah pendidikan tanpa karakter. Itu adalah kalimat yang menarik dan patut kita renungkan. Hal itu ditulis Kepala SMPN 1 Sengkang, Kabupaten Wajo, Sulawesi Selatan, Abidin Raukas SPd MSi sebagaimana ditulis Tribunnews. Menurutnya, apa yang kita tuai saat ini adalah hasil dari persemaian 20 – 30…

Opini

Lima Dampak Internet yang Menyesatkan

Siedoo, DI ZAMAN now, untuk mendapatkan informasi tak sesulit zaman old. Kini, orang untuk mendapatkan informasi secara cepat bisa lewat internet. Tinggal ketik "kata kunci" apa yang dicari kemudian akan muncul informasi dari berbagai sumber. Misal saat buka di google, kita mencari tentang keindahan Indonesia, maka seketika akan muncul berbagai tulisan atau gambar maupun videonya.…

Opini

Vandalisme dan Eksistensi Remaja

Siedoo, VANDALISME semakin marak dilakukan kalangan remaja. Hal ini merupakan tindakan salah kaprah dalam menunjukkan eksistensi dan jati diri remaja. Terlebih lagi, pelakunya adalah pelajar. Selain itu, vandalisme merupakan salah satu tindakan kriminalitas. Sehingga, penting dihindari oleh siapa pun. Semakin hari tindakan negatif ini semakin banyak dilakukan remaja dewasa. Diantara pelakunya adalah pelajar yang masih aktif…

Opini

Mendesak Pembentukan Komisi Perlindungan Guru

Siedoo, MASIH ingat dengan kasus meninggalnya Achmad Budi, guru di SMK di Sampang, Madura, Jawa Timur karena dianiaya muridnya berinisial HI pada Januari lalu? Termasuk juga kasus dianiaya guru SMAN 1 Kendari Sulawesi oleh murid dan orang tua murid, pada Oktober 2017 lalu? Itu tidak lain adalah adanya kekerasan, penganiayaan terhadap guru. Guru butuh perlindungan,…

Opini

Begini, Pendidikan Karakter dalam Keluarga

Siedoo, PENDIDIKAN keluarga berperan sangat strategis sebagai peletak dasar/fondasi bagi kehidupan selanjutnya. Karena itu, agar keluarga menjadi cerminan pembelajar sejati, kiranya dua hal yang perlu diperhatikan. Demikian ditandaskan Humas SMP IT PAPB Semarang dan mantan Pengurus Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Jawa Tengah, Usman Roin. Pertama, meningkatkan wawasan keluarga Orang tua sebagai penanggung jawab rumah tangga…

Opini

Umar Bakri Menjadi Tumpuan Semua Persoalan

Siedoo, MENJADI guru sungguh sangat mulia. Tidak hanya membutuhkan inteligensi yang baik, tetapi juga membutuhkan sentuhan dedikasi tinggi, jiwa besar, pribadi yang konsisten mencetak generasi ke generasi tanpa henti dan tanpa letih. Hal tersebut ditandaskan Machasin, Dosen Universitas Riau sebagaimana ditulis Riau Pos. Dijelaskan, guru memberi ilmu pengetahuan, mengayomi, mengajari dan bahkan siap berkorban waktu dan tenaga…

Opini

Pentingnya Menanamkan Pendidikan Lingkungan Hidup Sejak Dini

Siedoo, Bumi telah tercipta jutaan tahun yang lalu, mengalami begitu banyak proses pembentukan dan perubahan sampai keadaannya seperti sekarang ini. Bumi sebagai tempat tinggal jutaan organisme yang ada. Termasuk manusia di dalamnya. Namun, seringkali manusia terlalu serakah dalam memanfaatkan bumi. Manusia mengambil banyak manfaat dari bumi. Tanpa memperhatikan kelestarian lingkungan hidup di sekitarnya. Lingkungan hidup…