ADV Daerah

Jadi Pemadam Cilik, Anak Diedukasi Waspada Api oleh Damkar

MAGELANG – Kebakaran sering kali terjadi karena hal-hal sepele yang berhubungan dengan api. Saat api mulai tak terkendali, terkadang tak tahu apa yang harusnya dilkakukan. Maka dari itu, edukasi seputar kecelakaan yang berhubungan dengan api perlu diterapkan sejak dini. Seperti yang dilakukan Taman Kanak-Kanak (TK) Pertiwi 1 Banjarnegoro, Mertoyudan, Magelang, Jawa Tengah yang berkunjung ke…

ADV Kegiatan

Tanamkan Sikap Empati pada Anak Lewat Pembiasaan Membaca Al-Quran

MAGELANG - Pendidikan aqidah dan akhlak anak tergantung dari pendidikannya dalam keluarga. Sejak dini anak harus dibiasakan melakukan hal-hal baik dan terpuji sesuai tuntunan agama. Sehingga anak akan tumbuh sebagai pribadi yang salih dan salihah. Semua tergantung bagaimana orang tua dan keluarganya mendidik. Anak yang tumbuh dalam keluarga yang taat beribadah, tentu akan memiliki nilai…

ADV Daerah Kegiatan

Pencegahan Virus Corona Disosialisasikan ke Sekolah-sekolah

MAGELANG –Corona Virus Disease (Covid-19) atau lebih dikenal dengan sebutan virus Corona merupakan virus yang menyerang sistem pernapasan dan bisa mengakibatkan kematian. Virus yang pertama kali ditemukan di Wuhan, China ini mendapatkan perhatian khusus dari dunia internasional. Bahkan organisasi kesehatan dunia, WHO, menghimbau seluruh dunia untuk mengutamakan perilaku hidup sehat dan pembiasaan mencuci tangan. Di…

ADV Daerah

Sambut Kapolres Baru, Siswa TK Bhayangkari 80 Baca Puisi

MAGELANG – Taman Kanak – Kanak (TK) Kemala Bhayangkari 80 Kota Magelang, Jawa Tengah belakangan ini ikut serta dalam penyambutan Kapolres Magelang Kota yang baru AKBP Nugroho Ari Setyawan SIK.M.M.CFE serta Ketua Yayasan Kemala Bhayangkari Kota Magelang Ny. Widya Nugroho Ari Setyawan. Dari TK Bhayangkari 80 mengirimkan 1 perwakilan siswanya untuk mengikuti prosesi penyambutan di…

ADV Daerah

Menyelami Dunia Digital, Lindungi Keamanan Data Anda

MAGELANG - Himpunan Mahasiswa Informatika (Himanifo) Universitas Muhammadiyah (UM) Magelang, Jawa Tengah menyelenggarakan seminar nasional sekaligus workshop dengan tema All About Security, Sabtu (14/3/2020) di Auditorium Kampus 1 setempat. Kegiatan itu digelar untuk menekankan tentang pentingnya perlindungan data (data security) baik data pribadi maupun data milik perusahaan dan pemerintahan. Terlebih dengan perkembangan teknologi yang kian…

ADV Daerah

Cegah Corona, Sosialisasikan Cuci Tangan Versi WHO

MAGELANG - Belakangan penyebaran virus corona menjadi perbincangan hangat di kalangan masyarakat. Informasi mengenai penyebaran virus menyebar luas dari mulut ke mulut dan juga dari berbagai postingan media sosial. Tak lupa berbagai arahan untuk mencegah penularan dan menjaga kesehatan juga banyak dilakukan berbagai pihak. Salah satunya TK Kemala Bhayangkari 82 Kota Magelang, Jawa Tengah yang…

ADV Daerah

Kenalkan Sifat-sifat Air, Siswa KB Masyitoh 9 Berenang Bersama

MAGELANG - Kelompok Bermain (KB) Masyitoh 9 Kota Magelang, Jawa Tengah mengajak siswanya mengenal salah satu unsur alam, yaitu air. Dengan membawa siswanya ke salah satu kolam renang di kota, siswa diajak bermain air sekaligus memberikan pelajaran tentang sifat-sifat air, belum lama ini. Pengenalan unsur alam ini dikemas sangat menyenangkan dengan berenang bersama. "Outing class…

ADV Daerah Teknologi

Wujudkan Visi, SMA Mutual Terapkan Teknologi Digital

MAGELANG –Seperti sekolah yang lain, SMA Muhammadiyah 1 Alternatif (Mutual) Kota Magelang, Jawa Tengah melaksanakan Ujian Sekolah di bulan Maret. Kali ini pun dilaksanakan Ujian Sekolah Berbasis Android. Program tersebut sebagai bentuk upaya mewujudkan visi sekolah. Menurut Panitia Ujian, Ida Sammer, S.H, ujian tersebut diikuti siswa Kelas XII Jurusan IPA dan IPS. Ujian berlangsung  9…