Daerah

Ikuti Ujian Tari untuk Latih Mental Anak

MAGELANG - Lenggak lenggok badan anak-anak saat menari, menarik perhatian pengunjung mall. Puluhan bahkan hingga ratusan pasang mata melirik para anak-anak sedang mengikuti ujian menari. Para penari anak-anak ini tengah mengikuti ujian tari yang diselenggarakan Sanggar Tari Arum Sari di Atrium Artos Mall, Magelang, Jateng pada Minggu (27/8/2017). Pada kesempatan ini, sebanyak 60 siswa Sanggar…

Daerah

Lomba Semarak Libatkan 450 Anak

MAGELANG – Kurang lebih 450 anak dari Kelompok Bermain (KB) mengikuti lomba semarak anak di Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Magelang, Jawa Tengah Kamis (24/8/2017). Kegiatan yang dilangsungkan rutin setiap tahun ini bertujuan untuk mempersiapkan anak menjadi mandiri, cerdas, terampil dan berakhlak mulia. Lomba melibatkan semua KB di Kota Magelang dan diikuti anak usia 3-4…

Daerah

Jejali Mahasiswa Baru dengan Program Bela Negara

MAGELANG - Mahasiwa Universitas Tidar (Untidar) Magelang mengikuti kegiatan Bela Negara di Akademi Militer Magelang, Jawa Tengah. Para mahasiswa baru tahun akademik 2017/2018 ini mengikuti rangkaian acara hingga beberapa hari. Mereka dipandu langsung oleh personel khusus dari Akmil. Gelombang I Bela Negara Untidar diselenggarakan Senin-Selasa (21-22/08/2017) dengan jumlah peserta sebanyak 314 mahasiswa. Mereka dari Program…

Daerah

Kibaran Bendera Raksasa untuk Mahasiswa Baru

MAGELANG - Jumlah pendaftar mahasiswa baru di Universitas Tidar Magelang, Jawa Tengah pada tahun ini mencapai 11.142 orang. Namun, hanya 14 % saja yang diterima sebagai mahasiswa baru. Jumlah ini diketahui saat upacara serah terima mahasiswa baru 2017. Dalam acara serah terima mahasiswa baru ini, Wakil Rektor Bidang Akademik Untidar Prof Dr Joko Widodo MPd…

Daerah

Seminar Nasional Tingkatkan Produktivitas Ternak

MAGELANG - Sekolah Tinggi Penyuluh Pertanian (STTP) Magelang menggelar seminar nasional peningkatan produktivitas ternak melalui inovasi agribisnis berbasis peternakan. Acara ini diikuti ratusan peserta dari berbagai daerah di Indonesia. Tujuan kegiatan ini untuk memperoleh informasi tentang berbagai persoalan yang terkait agribisnis peternakan. Persoalan yang dibahas terkait penguatan ekonomi pedesaan melalui aspek teknis, sosial ekonomi serta…

Daerah

Ratusan Regu Pelajar Meriahkan Lomba Gerak Jalan

REJANG LEBONG - Para siswa dari SD hingga SMA mengikuti lomba gerak jalan dalam rangka HUT RI ke 72. Acara ini secara resmi dibuka langsung Bupati Rejang Lebong, Provinsi Bengkulu. Kegiatan tersebut dilaksanakan selama dua hari dan dimeriahkan dua drum band untuk memberikan semangat pada peserta lomba. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Rejang Lebong…

Daerah

Ubah Bahan Alami Menjadi Kosmetik

MAGELANG - Fakultas Ilmu Kesehatan (Fikes) UM Magelang mengadakan pelatihan pembuatan kosmetik tradisional. Pelatihan dengan tema “Cantik alami dengan pemanfaatan bahan alami sebagai kosmetika tradisional”, diselenggarkan oleh Prodi D3 Farmasi. Sebanyak 35 orang peserta yang mengikuti pelatihan ini merupakan perwakilan dari mahasiswa farmasi dan dosen keperawatan. Kegiatan ini dibagi dalam dua sesi, yakni penjabaran dan penjelasan…

Daerah

Survey Lokasi Calon Mahasiswa Bidikmisi

MAGELANG - Tim survey biaya pendidikan mahasiswa miskin berprestasi (Bidikmisi) Universitas Tidar tahun 2017 mulai mendatangi lokasi calon penerima program Bidikmisi. Mereka melihat secara langsung bagaimana kondisi mahasiswa yang mengajukan program Bidikmisi. Para mahasiswa Untidar Magelang, Jawa Tengah juga dilibatkan dalam kegiatan tersebut. Total pendaftar Bidikmisi Untidar Tahun 2017 sebanyak 349 mahasiswa. Sedangkan sesuai dengan…