PPMT. Pelepasan simbolis mahasiswa UNIMMA yang mengikuti PPMT. (foto: unimma)
Daerah

Bantu Tangani Kemiskinan Ekstrim, 300 Mahasiswa UNIMMA Diterjunkan Jalani PPMT

MAGELANG, siedoo.com -  Sebanyak 300 mahasiswa Universitas Muhammadiyah Magelang (UNIMMA) diterjunkan untuk menjalani Program Pengabdian pada Masyarakat Terpadu (PPMT). --------- Pelepasan dilaksanakan di Kampus 2 UNIMMA pada Kamis 14 Desember 2023 oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian pada Masyarakat (LPPM) UNIMMA. PPMT merupakan kegiatan pemberdayaan kepada masyarakat yang dilaksanakan secara terintegrasi antara dosen dan mahasiswa. “Harapannya, kegiatan ini bisa berkolaborasi dan bisa memajukan ilmu…

KUNJUNGAN. Rektor UNIMMA, Dr. Lilik Andriyani, S.E., M.Si dan jajarannya saat berkunjung ke FH. (foto: unimma)
Daerah

Rektor UNIMMA Kunjungan Kerja ke Fakultas, Perdana Mampir di FH

MAGELANG, siedoo.com - Rektor Universitas Muhammadiyah Magelang (UNIMMA) dan jajarannya menggelar kunjungan kerja ke setiap fakultas. Kunjungan pertama dilakukan di Fakultas Hukum (FH) pada beberapa waktu lalu. --------- Hal itu dilakukan untuk memberikan pembinaan dan memperoleh masukan dari pimpinan, dosen, dan tenaga kependidikan (tendik) di lingkungan universitas. “Dengan adanya kebersamaan dan peningkatan layanan harapannya dapat semakin…

BIS. UNIMMA menggelar Borobudur International Symposium (BIS). (foto: unimma)
Daerah

Keren! The 5th BIS UNIMMA Diikuti 400 Presenter dari 8 Negara

MAGELANG, siedoo.com - Universitas Muhammadiyah Magelang (UNIMMA) kembali menggelarBorobudur International Symposium (BIS). Agenda rutin tahunan tersebut merupakan tahun kelima. --------- Diselenggarakan melalui ruang temu virtual pada Rabu 13 Desember 2023 mengangkat tema ‘Smart and Sustainable: The Synergy of Green Technology and Digital Society’. Kategorinya dalam bidang sains dan teknologi serta bidang sosial humaniora. Simposium diikuti oleh 400 presenter…

SAMBUTAN. Rektor UNIMMA, Dr. Lilik Andriyani, SE., MSI saat menyampaikan sambutan. (foto: unimma)
Daerah

Penerimaan Mahasiswa UNIMMA Gelombang Satu Telah Dibuka, Ditutup 7 Maret 2024

MAGELANG, siedoo.com -  Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) Universitas Muhammadiyah Magelang (UNIMMA) resmi dibuka. Pembukaan berlangsung di Auditorium Kampus 1 UNIMMA, Selasa 12 Desember 2023. --------- Tajuk yang diangka Life After School UNIMMA 2023. Kesempatan itu dihadiri 300 siswa SMA/SMK/MA serta guru Bimbingan Konseling (BK) dari Kota/Kabupaten Magelang dan Temanggung. Pendaftaran UNIMMA gelombang satu dimulai 12 Desember 2023 sampai…

TENDIK. Sebanyak 40 tenaga kependidikan (tendik) Universitas Muhammadiyah Magelang (UNIMMA) mengikuti service excellence program. (foto: unimma)
Daerah

UNIMMA Gelar Program Service Excellence Training Program, Ini Tujuannya

MAGELANG, siedoo.com - Sebanyak 40 tenaga kependidikan (tendik) Universitas Muhammadiyah Magelang (UNIMMA) mengikuti service excellence program. Mereka bertugas sebagai garda terdepan UNIMMA. --------- Acara dengan tema Empowering Excellence, Elevating Service ini dilaksanakan di Aula Fakultas Ilmu Kesehatan (Fikes) Kampus 2 UNIMMA, Ahad 10 Desember 2023. Dengan pelatihan tersebut, tujuannya dapat meningkatkan keterampilan komunikasi interpersonal dalam layanan profesinal tendik UNIMMA dan mendorong budaya…

BEASISWA. Proses penyerahan beasiswa dari Bank Muamalat kepada mahasiswa UNIMMA. (foto: unimma)
Daerah

13 Mahasiswa UNIMMA Dapat Beasiswa dari Bank Muamalat

MAGELANG, siedoo.com - Bank Muamalat Indonesia (BMI) memberikan beasiswa kepada tiga belas mahasiswa Universitas Muhammadiyah Magelang (UNIMMA). Seremonial penyerahan dilaksanakan di Ruang Sidang Rektorat Kampus 2 UNIMMA, beberapa waktu lalu. --------- Dengan beasiswa itu, Rektor UNIMMA Dr. Lilik Andriyani, SE., MSI, berharap dapat memotivasi mahasiswa lain. Karena ada beberapa kriteria yang harus dipenuhi ketika menerimanya.…

DISEMINASI. Program studi (prodi) Psikologi Fakultas Psikologi dan Humaniora (FPH) Universitas Muhammadiyah Magelang (UNIMMA) menggelar Diseminasi program hibah Akselerasi Kurikulum Perguruan Tinggi (AKPT). (foto: unimma)
Daerah

Dalam Diseminasi Program Hibah AKPT, Prodi Psikologi FPH UNIMMA Angkat Berbagi Tak Pernah Rugi 

MAGELANG, siedoo.com - Diseminasi program hibah Akselerasi Kurikulum Perguruan Tinggi (AKPT) digelar Program Studi (Prodi) Psikologi Fakultas Psikologi dan Humaniora (FPH) Universitas Muhammadiyah Magelang (UNIMMA). --------- Acara dengan tajuk “Berbagi Tak Pernah Rugi” dilaksanakan pada Jumat (1/12) di Aula A8 Kampus 1 UNIMMA. Kesempatan itu diikuti mitra prodi Psikologi. Dekan FPH, Dr. Hermahayu, M.SI mengatakan dengan hibah tersebut, hingga…

KEMUHAMMADIYAHAN. Wisuda III program D1 Kemuhammadiyahan yang digelar Fakultas Agama Islam (FAI) Universitas Muhammadiyah Magelang (UNIMMA). (foto: unimma)
Daerah

Pendidikan Kemuhammadiyahan di Jateng Baru Digelar di UNIMMA dan UMP

MAGELANG, siedoo.com - Wakil Ketua Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Jawa Tengah, Drs Jumari menyebutkan, program pendidikan Kemuhammadiyahan di Jawa Tengah (Jateng) baru diselenggarakan di dua institusi. Yaitu, UNIMMA dan Universitas Muhammadiyah Purwokerto (UMP). --------- “Ke depan, insya Allah nanti UNIMMA dengan UMPP akan bekerjasama dengan Majelis Tabligh PWM untuk penyelenggaraan sekolah tabligh Muhammadiyah. Jadi, di…