Daerah

Program Prakerin, Kenalkan Siswa ke Dunia Kerja

POHUWATO - Siswa-siswi Kelas XI SMK Negeri 1 Popayato Timur, Kabupaten Pohuwato, Gorontalo, menjalani Praktek Kerja Industri (Prakerin) di berbagai instansi pemerintah dan swasta. Pelaksanaan prakerin yang pertama bagi sekolah ini dilaksanakan kurang lebih selama 3 bulan. Setelah melalui berbagai tahapan, sebanyak 22 siswa ditarik kembali ke sekolah. Tujuan Praktik Kerja Lapangan (PKL) / Prakerin…

Nasional

Kemendikbud Gelontorkan Dana Fantastis untuk 219 SMK

JAKARTA - Di awal tahun lalu, dari 131,55 juta orang yang masuk angkatan kerja di Indonesia, terdapat 124,54 juta orang bekerja. Sisanya 7,01 juta orang dipastikan pengangguran. Dari jumlah itu, pengangguran dari jenjang Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) menduduki peringkat teratas sebesar 9,27%. Lalu disusul pengangguran lulusan Sekolah Menengah Atas (SMA) sebesar 7,03%. Sedangkan, dari jenjang…

Daerah

Belum Lulus, Tapi Separuh Siswa SMK Ini Sudah Diterima Kerja

MAGELANG - Rangkaian ujian nasional di tingkat sekolah kejuruan telah selesai beberapa waktu lalu. SMK Muhammadiyah Sawangan, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah mempersiapkan para lulusannya agar benar - benar siap menghadapi dunia kerja. Sekolah melakukan pembekalan kepada semua siswa-siswi kelas XII. Pembekalan dilaksanakan selama empat hari ini difokuskan pada kesiapan mental para siswa dalam mempersiapkan langkah…

Daerah

SMK Citra Medika Gelar Seleksi Asisten Apoteker

MAGELANG – Siswa - siswi SMK Citra Medika Kota Magelang, Jawa Tengah mengikuti proses seleksi dari Apotek K - 24. Sekitar 40 siswa mengikuti seleksi perekrutkan asisten apoteker, dan menjalani beberapa rangkaian tes. Diantaranya seperti tes tertulis, tes psikologis, tes tentang kefarmasian dan wawancara. Kepala SMK Citra Medika Kota Magelang Hendratno Widhiatmanto menyatakan, sekolah konsisten…

Daerah

Siswa SMK Berkreasi dengan Sanggul Nusantara

MAGELANG – Tidak mau kalah dengan kalangan profesional, para siswa SMK memberanikan diri unjuk gigi. Siswa/siswi SMKN 3 Kota Magelang, Jawa Tengah berekpresi dan menampilkan prestasi mereka dalam Gelar Karya Tata Kecantikan dengan tema "Beauty Expression" di Artos Mall Magelang. Berbagai hasil karya tata kecantikan baik rambut maupun kulit mampu membius ratusan tamu undangan yang…

SMK Muhammadiyah Sawangan Gandeng Perguruan Tinggi
Daerah

Bentuk Pengabdian Dosen ke SMK

MAGELANG - Guna meningkatkan mutu para siswanya, SMK Muhammadiyah Sawangan bekerjasama dengan Universitas Muhammadiyah Magelang, Jawa Tengah. Sekolah menjalankan Program Keahlian Multimedia dengan menggandeng Prodi Teknik Informatika untuk memberikan materi tambahan kepada siswa-siswinya. Kegiatan ini berlangsung mulai 26 Maret 2018 sampai 13 April 2018 dengan beberapa materi yang diajarkan. Diantaranya meliputi fotografi, animasi, desain logo,…

Daerah

Siswa dan Kepala Sekolah Wujudkan Kebersihan Bersama

POHUWATO - Upaya untuk mewujudkan kebersihan lingkungan pendidikan diperlihatkan para siswa SMK Negeri 1 Popayato Timur, Kabupaten Pohuwato, Provinsi Gorontalo. Siswa menyebar ke beberapa titik untuk membersihkan gedung sekolah dan lingkungan. Tidak hanya siswa, kepala sekolah dan guru pun turut andil membersihkan lingkungan. Ketua OSIS membagi beberapa area yang dibersihkan para siswa. SMK Negeri 1…

Internasional

Beasiswa Antarkan Restu dan Hafisha Meraih Mimpi

MAGELANG - Belajar dengan sungguh-sungguh, akan membuahkan hasil yang maksimal. Seperti yang dialami dua siswa SMK Citra Medika Kota Magelang, Jawa Tengah. Kegiatan belajar mengajar yang ditekuni selama ini, berujung ke pintu gerbang sebuah beasiswa pendidikan. Tidak tanggung-tanggung, beasiswa yang didapat ini untuk menuntut ilmu yang lebih tinggi di luar negeri. Keduanya yaitu Restu Bagus…