Siedoo, ANDA baru saja lulus kuliah, atau Anda akan segera diwisuda. Mahasiswa kalau habis diwisuda biasanya berancang-ancang untuk bekerja di intansi pemerintahan ataupun perusahaan swasta. Ini ada saran dari mantan Menteri BUMN Dahlan Iskan. Apa sarannya? Pertama Dahlan menyarankan agar perusahaan pertama yang dipijakkan bisa memberikan warna sikap, jiwa, dan perilaku Anda. Ini tidak lain…
Tag: mahasiswa
Impian Mahasiswa Mengajar di Luar Negeri Terwujud
MAGELANG - Sebanyak delapan mahasiswa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Tidar Magelang, Jawa Tengah dikirimkan ke Malaysia. Mereka melaksanakan Praktek Kerja lapangan (PKL) Internasional ke Malaysia. Kegiatan ini merupakan implementasi dari mata kuliah English for Children (EFC) Prodi Pendidikan Bahasa Inggris (PBI), FKIP. Sebanyak 8 mahasiswa akan mengikuti program ini. Mereka adalah Ines…
Cari Judul Skripsi Yang Tepat Yaitu Dengan …
Siedoo, BINGUNG cari judul skripsi yang tepat? Banyak yang berpikir skripsi merupakan momok yang tidak mau dilalui. Padahal itu tahapan yang bagus untuk dasar kita bekerja setelah lulus. Simak cara berikut agar judul kalian tepat dan bermanfaat untuk anda dan semua orang. Skripsi Itu Masalah Mungkin kalimat skripsi itu menjadi masalah jika sudah didepan mata…
Mahasiswa Juga Peduli Pariwisata
MAGELANG - Dunia pariwisata tidak hanya menjadi obyek pembangunan pemerintah semata. Perguruan tinggi Universitas Muhammadiyah (UM) Magelang, Jawa Tengah juga menaruh perhatian di bidang pariwisata. Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tematik Angkatan 45 UM Magelang Tahun 2018 mengambil tema “Optimalisasi Pariwisata di Wilayah Magelang sebagai Pendukung Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN) Borobudur”. KKN tematik kali ini,…
1.678 Orang Akan Melepaskan Status Mahasiswa
BANDUNG - Sebanyak 1.678 mahasiswa Universitas Padjadjaran (Unpad) Bandung, Jawa Barat akan diwisuda. Mereka terdiri dari lulusan Program Diploma-III, Diploma IV, Program Sarjana, Pendidikan Spesialis, Profesi, Magister dan Doktor. Pelaksanaan Wisuda Gelombang II Tahun Akademik 2017/2018, akan dilaksanakan selama 2 hari berturut-turut. Yakni, pada Selasa dan Rabu, 6 dan 7 Februari 2018. Pelaksanaan wisuda hari…
Kartu Kuning Jokowi Dianggap Pemanasan Politik
Siedoo, JIKA berbicara masalah mahasiswa, masih banyak yang perlu dievaluasi dari kelompok yang katanya pembawa perubahan ini. Sebelum mengkritik Presiden, sebaiknya para mahasiswa mengkritik terlebih dahulu diri mereka sendiri. Bermuhasabah apakah mereka memang benar-benar sudah layak disebut dengan mahasiswa? Hal tersebut ditandaskan, Koordinator wilayah DIY Jaringan Ulama Muda Nusantara (JUMAT), Amamur Rohman, sebagaimana ditulis geotime.go.id…
Konsolidasi Mahasiswa IMM
MAGELANG – Sebanyak 70 mahasiswa yang tergabung dalam Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) Magelang, Jawa Tengah berkumpul di Kampus 1 Universitas Muhammadiyah (UM) Magelang. Mereka menyelenggarakan pelatihan Latihan Administrasi dan Menejemen Organisasi (LAMO) dan Rapat Koordinasi Cabang (RAKOORCAB) selama dua hari, Sabtu - Minggu (3-4/2/2018). Sebanyak 70 mahasiswa ini terdiri dari Koordinator Komisariat (Koorkom) dan 5…
Aplikasi Antiporno, Terkendala Biaya
BOGOR - Nama Ilham Satyabudi, mahasiswa IPB, di pertengahan 2016 bersama dua rekannya, Gusti Bima Marlawanto dan Yuandri Trisaputra , cukup mentereng dengan penemuan aplikasi sensor porno. Aplikasi ini dapat mensensor kata-kata dan gambar porno yang tersebar di internet. Usai ditemukan, aplikasi tersebut bisa diunduh dan bisa digunakan lagi. Tetapi, sayangnya sekarang sudah tidak bisa…