Daerah

Ribuan Siswa di Papua Terima Percepatan Dana PIP

PAPUA – Percepatan pencairan dana manfaat Program Indonesia Pintar (PIP) kepada 87 siswa SD, 423 siswa SMP, 20 siswa SMA dan 500 siswa SMK dilangsungkan di Papua. Sebagai program prioritas pemerintah, PIP membantu peserta didik yang berasal dari keluarga kurang mampu agar tidak putus sekolah hingga lulus di jenjang pendidikan yang lebih tinggi. "Kartu ini,…

Nasional

Bidikmisi Diubah Menjadi KIP Kuliah, Uang Per Bulannya Naik

JAKARTA - Di tahun depan, program Bidikmisi akan diganti menjadi Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah. Penerima bantuannya pun meningkat dibanding Bidikmisi. Jumlahnya Rp 700.000 per bulan, meningkat Rp 50.000 dibanding tahun ini. "Untuk di negeri dan swasta itu sudah gratis dan biaya hidupnya tadinya dari Rp 600.000, saya naikkan Rp 650.000. Sekarang saya naikkan jadi…

Nasional

Rancangan Anggaran Pendidikan Rp 505,8 Triliun, KIP Kuliah Rp 7,5 Triliun

JAKARTA – Dalam Rancangan Anggaran Pendapatan Belanja Negara (RAPBN) 2020 untuk bidang pendidikan sebesar Rp 505,8 triliun. Dari jumlah itu, pemerintah memplotkan untuk Kartu Indonesia Pintah (KIP) Kuliah dengan anggaran Rp 7,5 triliun. Angka itu naik 53 persen dari program Bidikmisi 2019. Menteri Keuangan, Sri Mulyani menyatakan, KIP Kuliah sebagai perluasan dan penyempurnaan Bidikmisi. “Menyasar…

Nasional

Siswa SMA/SMK Pemegang KIP Bisa Kantongi KIP Kuliah, Asalkan…

JAKARTA -Tahun 2020, pemerintah pusat menggulirkan Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah. Pengguliran ini tidak lain upaya meningkatkan akses siswa dari keluarga tidak mampu  untuk melanjutken pendidikan di perguruan tinggi. Menteri Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Menristekdikti) Mohamad Nasir menyatakan pemerintah menambah anggaran Rp2,6 triliun untuk perluasan program beasiswa melalui KIP Kuliah. Kuota di tahun depan…

Nasional

Tahun 2020 Ada Program KIP untuk Mahasiswa, Anggaran Rp 5,2 Triliun

JAKARTA – Tahun depan yang akan menerima Kartu Indonesia Pintar (KIP) bukan hanya kalangan pelajar, tetapi juga mahasiswa. Namanya adalah KIPK (Kartu Indonesia Pintar Kuliah). Hal tersebut mengemuka dalam rapat antara Komisi VII DPR RI dengan Kementerian Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Kemenristekdikti). Menristekdikti Mohamad Nasir menyatakan anggaran untuk KIPK di tahun 2020 yang dibutuhkan…

Nasional

Pemda Diharap Validasi Data Siswa Penerima KIP

LANGKAT - Kerja sama yang baik antara pemerintah pusat dengan pemerintah daerah (pemda) untuk menyukseskan realisasi program-program prioritas pemerintah sangatlah penting. Direktur Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah (Dirjen Dikdasmen) Kemendikbud, Hamid Muhammad mengimbau, agar pemerintah daerah dapat meningkatkan partisipasi dan dukungan untuk menyukseskan Program Indonesia Pintar (PIP). "Yang pertama, kami berharap agar pemerintah daerah melakukan…

Daerah

Dana KIP 2018 di Gorontalo Tembus Rp 66 Miliar, Tahun 2019 Bakal Melonjak

GORONTALO – Penerima Program Indonesia Pintah (PIP) yang diejawantahkan dalam bentuk Kartu Indonesia Pintar (KIP) di Provinsi Gorontalo, Sulawesi, sepanjang tahun  2018 mencapai  129.000 siswa. Total bantuan senilai lebih dari Rp 66 miliar. Di awal tahun 2019 ini Kemendikbud telah mendata 80.502 siswa calon penerima PIP di seluruh provinsi setempat. Dengan nilai bantuan mencapai Rp41,17…

Nasional

Tahun Depan Bakal Ada KIP untuk Mahasiswa

BANYUASIN - Kartu Indonesia Pintar (KIP) selama ini diberikan untuk siswa sekolah dasar (SD), sekolah menengah pertama (SMP), dan sekolah menangah atas (SMA). KIP yang menjadi bagian Program Indonesia Pintar (PIP) di tahun mendatang juga bakal diberikan untuk mahasiswa yang menempuh pendidikan di perguruan tinggi. "Tahun depan akan diberikan KIP perguruan tinggi, sehingga anak-anak bisa…