Internasional

Tim Basket Pelajar Indonesia Berkesempatan Lawan Tim Level AAU di AS

SURABAYA - Konsul Jenderal Amerika Serikat, Mark McGovern, mengunjungi DBL Academy Pakuwon, Surabaya, Jawa Timur di hari terakhir pelaksanaan training camp Honda DBL Indonesia All-Star 2018, Selasa (19/2/2019). Ia kagum atas prestasi anak-anak muda Indonesia, terutama pada tim student-athlete yang akan berangkat ke Amerika Serikat. Ditemani oleh Founder & CEO DBL Indonesia Azrul Ananda, Mark…

Internasional

RSUI Layani Masyarakat Umum, Targetkan UI Peringkat 200 Besar Dunia

DEPOK – Kehadiran Rumah Sakit Universitas Indonesia (RSUI) diharapkan mendongkrak UI di kancah dunia. Rumah sakit yang terletak di dalam kompleks Kampus UI, Depok, Jawa Barat ini ditargetkan bisa menaikkan posisi UI pada tataran perguruan tinggi internasional di atas ranking 200 dunia. Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Menristekdikti) Mohamad Nasir berharap RSUI menjadi pusat…

Internasional

Honda DBL Indonesia Segera Kirim 24 Pelajar ke AS, Dilatih Jordan Lawley

SURABAYA – 12 putra dan 12 putri yang merupakan pelajar di bawah bendera Honda DBL (Developmental Basketball League) Indonesia All-Star dikirim ke Amerika Serikat (AS). Mereka merupakan tim student-athlete terbaik. Dengan didampingi oleh 4 pelatih, akan menjalani serangkaian agenda di negara asal olahraga basket tersebut pada 20-26 Februari 2019. General Manager DBL Indonesia, Yondang Tubangkit…

Internasional

Tiga PTN di Indonesia Peringkat 500 Besar Dunia, PTS Didorong Menyusul

JAKARTA - Saat ini, Indonesia memiliki tiga Perguruan Tinggi Negeri (PTN) di peringkat 500 besar dunia. Ketiganya adalah  Universitas Indonesia (UGM), Institut Teknologi Bandung (ITB) dan Universitas Gadjah Mada (UGM). Harapan besar dari Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi (Menristekdikti) Mohamad Nasir, Perguruan Tinggi Swasta (PTS) juga harus mampu menembus peringkat tersebut. “Sudah tidak ada…

Inovasi Internasional

Desain Guiding Stick Antarkan Tiga Mahasiswa ITB Raih Grand Prize Ajang Internasional

BANDUNG –  Tiga mahasiswa Institut Teknologi Bandung (ITB), Rumanda Engala Kapisa (Teknik Mesin, 2015), Dwi Astuti (Teknik Fisika, 2015), dan Slamet Zarkasih (Arsitektur, 2015) sukses meraih penghargaan dalam kompetisi internasional. Merek meraih Grand Prize dalam kompetisi International Student Joint Capstone Design Project (i-CAPS) dan International Student Multidisciplinary Design Camp (d-CAMP) yang diselenggarakan dari bulan Januari…

Internasional Teknologi

ITS Team Sapuangin Sambangi Markas Ferrari Italia

SURABAYA – Anggota ITS Team Sapuangin kesempatan berkunjung dan belajar langsung di markas Ferrari di Italia, akhir tahun lalu. Ini menjadi buah manis dari raihan prestasi juara dunia pada ajang Shell Eco-marathon Drivers’ World Championship 2018 di London. Kunjungan tersebut didapatkan ITS Team Sapuangin sebagai penghargaan dari Shell atas kemenangannya di ajang mobil hemat energi…

Internasional

Kemendikbud Bakal Rehabilitasi Sekolah Anak TKI di Malaysia

MALAYSIA – Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) Muhadjir Effendy menjanjikan untuk merehabilitasi bangunan Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat atau Community Learning Center (CLC) di Tawau, Malaysia. Mendikbud sempat mengunjungi CLC Tunas Perwira yang merupakan tempat pendidikan bagi anak-anak Indonesia, yang orang tuanya sebagai TKI di wilayah tersebut. Keberlangsungan CLC bermodalkan dari iuran orang tua siswa yang mayoritas bekerja di…

Internasional Kegiatan

Mahasiswa Dua Negara Tukar Pikiran, Bahas Budaya dan Pendidikan

YOGYAKARTA - Sepuluh mahasiswa Hanseo University, Korea, mengikuti “Global Leadership Program (GLP)” di UKDW Yogyakarta akhir Januari 2019 ini. Dalam kegiatan yang terdiri dari tiga bagian, yakni volunteering activities, global presentation, dan mini korean festival mereka didampingi dosen pendamping, Prof. Jang Won Kweon dan Prof. Lee Kang Sub. Kerja sama kedua perguruan tinggi itu diawali…