Inovasi

Mahasiswa ITS Berinovasi Ciptakan Alat Pendeteksi Pasien Covid-19

SURABAYA - Adanya sejumlah pasien positif Covid-19 yang kabur atau menghindari isolasi khusus membuat masyarakat merasa resah. Untuk mengurangi keresahan tersebut, beberapa mahasiswa Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) menciptakan alat monitoring. Alat untuk mendeteksi pasien Covid-19 yang kabur dan berkeliaran di tengah masyarakat. Mereka adalah Akbar Suwandana, Alvin Cahya Adi Perdana, Tahta Anugrah Wibowo, dan…

Inovasi

Mahasiswa ITS Rancang Kapal Transporter untuk Mengantarkan Pasien Covid-19

SURABAYA - Inovasi karya untuk membantu penanganan pasien Covid-19 kembali dihasilkan oleh mahasiswa Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS). Kali ini Tim Nawasena dari Departemen Teknik Sistem Perkapalan, Fakultas Teknologi Kelautan (FTK) berhasil menggagas  rancangan desain kapal KM Tamanna. Inovasi ini guna mengantarkan pasien Covid-19 dari pulau-pulau yang tidak memiliki fasilitas dan pelayanan kesehatan yang memadai.…

Inovasi

Bantu Penanganan Pasien Covid-19, Mahasiswa ITS Konversikan Kapal Perintis Semi Rumah Sakit

SURABAYA - Empat mahasiswa Departemen Teknik Perkapalan Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) yang tergabung dalam Tim Doa Ibu berhasil membuat inovasi kapal transporter untuk layanan medis. Inovasi ini guna membantu mengatasi pandemi Covid-19 di Indonesia. Dalam ajang Lomba Aplikasi Inovatif dan Inspiratif (LAI2) Covid-19, inovasi tersebut diganjar dengan prestasi tertinggi dengan menyabet juara 1 pada…

Daerah Inovasi

Atasi Dampak Pandemi Pada Bisnis Start-Up, FEB UNIMMA Gelar Pelatihan Digital Marketing

MAGELANG - Program Pengembangan Kewirausahaan (PPK) Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Magelang (UNIMMA) bekerjasama dengan Kemendikbud melaksanakan “Pelatihan Digital Martketing: Social Media Optimiser”. Pelatihan dilaksanakan di Balkondes Saka Pitu, Desa Tegalarum, Borobudur, Magelang, Sabtu-Ahad (1-2/8/2020). Pelatihan diikuti oleh 24 tenant atau mahasiswa yang sedang merintis bisnis. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan solusi permasalahan yang dihadapi tenant yang sedang merintis bisnis di masa pandemi Covid-19 agar mampu bertahan…

Daerah Inovasi

Maksimalkan Potensi Pekarangan Dengan Cocok Tanam Teknik Vertikultur

BANJARNEGARA - Vertikultur merupakan metode bercocok tanam dalam susunan vertikal menuju ruang udara bebas dengan susunan media tanam yang juga disusun secara vertikal (Nurmawati, 2016). Teknik vertikultur memiliki nilai estetika serta dapat diimplementasikan di pekarangan rumah sehingga dapat menjadi kegiatan tambahan bagi ibu-ibu rumah tangga. Disamping itu, hasil dari vertikultur berpotensi untuk meningkatkan penghasilan harian…

Inovasi

ITS Pertahankan Peringkat di Webometrics

SURABAYA - Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya kembali membuktikan kualitasnya sebagai salah satu perguruan tinggi terbaik di Indonesia. ITS sekali lagi mempertahankan posisi empat besar kampus terbaik di Indonesia dalam Webometrics Ranking Web of Universities periode Juli 2020. Webometrics mengukur kemajuan seluruh perguruan tinggi di dunia berdasarkan website perguruan tinggi tersebut dan dirilis setiap…

Daerah Inovasi

Inilah Sosok di Balik Hebohnya Robot Wisudawan UNDIP

SEMARANG – Hadirnya robot mewakili wisudawan dalam prosesi Wisuda ke-159 Universitas Diponegoro (Undip) menjadi perbincangan banyak kalangan. Puluhan media massa memberitakan peristiwa yang berpusat di Gedung Prof. Soedarto, S.H. Tembalang Semarang. Ada yang memuji, ada pula yang mempertanyakan rangkaian peristiwa yang terjadi selama empat hari mulai tanggal 27- 30 Juli 2020. Maklumlah, ada 2.561 wisudawan serta…

Inovasi Kegiatan

SUPIR MALING, Produk Karya TIM KKN UNAIR dan PKK Alasmalang Banyuwangi

SURABAYA – Menjaga kebersihan diri merupakan salah satu cara yang ampuh untuk tetap terjaga dari pandemi Corona. Salah satu cara yang bisa dilakukan dalam menjaga kebersihan adalah dengan cara rutin mencuci tangan dengan sabun. Berdasarkan hal itu, Tim KKN 62 Universitas Airlangga (UNAIR) beserta perwakilan PKK Desa Alasmalang, Kecamatan Singojuruh, Kabupaten Banyuwangi, menghasilkan Produk SUPIR MALING.…