JUMAT BERKAH. Siswa-siswi SDITQ As Syafi'iyah saat mengikuti kegiatan Jumat Berkah "Gerakan As Syafi'iyah Berbagi". (foto: ist)
ADV

Tanamkan Jiwa Sosial Siswa, SDITQ As Syafi’iyah Adakan Jumat Berkah

MAGELANG, siedoo.com - Sekolah Dasar Islam Tahfidz Qur’an (SDITQ) As Syafi'iyah Mendut, Kabupaten Magelang mengadakan Jumat Berkah bertema “Gerakan As Syafi'iyah Berbagi” pada Jumat 10 Maret 2023. Kegiatan ini dimulai sejak Februari 2023 dan berlangsung tiap satu bulan sekali pada hari Jumat. Awal mulanya diinisiasi kepala SDITQ As Syafi'iyah untuk menanamkan jiwa kepedulian terhadap sesama…

DONOR DARAH. PMR SMK Negeri Jumo Temanggung bekerja sama dengan PMI menggelar donor darah di lingkungan sekolah setempat, Selasa (7/3/2023). (foto: ist)
ADV

Tumbuhkan Jiwa Sosial Siswa, SMKN Jumo Temanggung Gelar Donor Darah

TEMANGGUNG, siedoo.com – Palang Merah Remaja (PMR) SMK Negeri (SMKN) Jumo Temanggung bekerja sama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) kabupaten setempat menggelar donor darah di lingkungan sekolah setempat, Selasa (7/3/2023). Pembina ekstrakulikuler PMR SMK Negeri Jumo, Hendro mengatakan, aksi sosial tersebut digelar untuk merangsang rasa kepedulian terhadap sesama. “Donor darah selain menumbuhkan rasa kemanusiaan, donor…

FOTO. Pameran foto di SMK Negeri (SMKN) Jumo, Temanggung, Jawa Tengah digelar selama dua hari, Selasa - Rabu, 7-8 Maret 2023. (foto: ist)
ADV

Pamit Sebelum PKL dan Kenalkan Dunia Fotografi, Siswa SMKN Jumo Temanggung Gelar Pameran Foto

TEMANGGUNG, siedoo.com - Pameran foto yang diprakarsai kelas XI Multimedia SMK Negeri (SMKN) Jumo, Temanggung, Jawa Tengah sukses digelar selama dua hari, Selasa - Rabu, 7-8 Maret 2023. Tema "Mencantel Sebelum PeKaEl" dipilih dalam pameran tersebut. Karena, dalam waktu dekat, kelas XI akan melaksanakan Praktik Kerja Lapangan (PKL). Hal ini sebagai cara untuk berpamitan sebelum…

WISUDA. Siswa SD Mutual 2 Kota Magelang yang menjalani wisuda sedang berpose bersama guru. (foto: ist)
ADV Pendidikan

73 Siswa SD Mutual 2 Kota Magelang Jalani Wisuda Iqra, Banyak Prestasi dan Inovasi Baru

MAGELANG, siedoo.com - Setelah mengikuti pembelajaran mengaji Iqra dan mampu membaca Alquran dengan baik, 73 siswa SD Muhammadiyah 2 Alternatif (SD Mutual 2) Kota Magelang, Jawa Tengah jalani wisuda. Wisuda yang digelar di Auditorium Universitas Muhammadiyah Magelang (UNIMMA) seluruh siswa mengikuti prosesi dengan penuh khidmat, Sabtu 4 Maret 2023. Agenda tahunan program di SD Mutual…

PRESTASI. Siswa-siswi SMP IT Ihsanul Fikri Pabelan Mungkid yang berprestasi dalam Popda Kabupaten Magelang menunjukkan tropinya. (foto: ist)
ADV

Siswa SMP IT Ihsanul Fikri Pabelan Sabet Juara pada Lima Cabor POPDA 2023 se-Kabupaten Magelang

MAGELANG, siedoo.com - Siswa-siswi perwakilan SMP IT Ihsanul Fikri Pabelan, Mungkid, Kabupaten Magelang berhasil menduduki posisi tiga besar pada beberapa cabang olahraga (cabor) dalam Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA) 2023 se-Kabupaten Magelang. POPDA yang berlangsung pada 20-25 Februari 2023 tersebut, setidaknya diikuti 6.000 atlet pada 13 cabang olahraga. Cabang olahraga yang juarai sekolah tersebut adalah…

SAMPAH. Siswa saat mengolah sampah dalam kegiatan P5 Gaya Hidup Berkelanjutan. (foto: haura/siedoo)
ADV

Jalankan P5 Gaya Hidup Berkelanjutan, SMK Muhammadiyah 1 Borobudur Ajak Siswa Peka Lingkungan

MAGELANG, siedoo.com – SMK Muhammadiyah 1 Borobudur melaksanakan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) kedua pada 10 sampai 23 Februari 2023. Kegiatan ini diikuti seluruh guru dan siswa kelas X. Temanya Gaya Hidup Berkelanjutan dengan tajuk “Sampah Menjadi Karya Nyata dan Bernilai Jual”. Dipilihnya tema tersebut dilatarbelakangi oleh permasalahan sampah yang ada saat ini. “Berdasarkan…

MATERI. Pemberian materi oleh narasumber dalam kegiatan P5 tema kewirausahaan di SMPN 2 Kota Magelang. (foto: hesti/siedoo)
ADV

Melalui P5 Kewirausahaan, SMPN 2 Kota Magelang Bangun Jiwa Enterpreneur Siswa

MAGELANG, siedoo.com - Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) ketiga di SMPN 2 Kota Magelang, Jawa Tengah diadakan tiap Kamis dan Jumat. Program yang diikuti oleh seluruh siswa kelas 7 ini, dilaksanakan sejak 19 Januari hingga 24 Maret 2023. Tiap Kamis, P5 diadakan pada jam ketiga hingga selesai. Sementara hari Jumat, P5 dimulai pada jam…

KONTINGEN. Regu putra Kontingen Pramuka Penggalang SMP IT Ihsanul Fikri Kota Magelang foto bersama saat mengikuti Kemnas V di Cibubur. (foto: ist)
ADV

Bersama Perwakilan dari Malaysia dan Thailand, Siswa SMP IT Ihsanul Fikri Kota Magelang Turut Serta dalam Kemnas V 2023

MAGELANG, siedoo.com – Perwakilan SIT (Sekolah Islam Terpadu) Kota Magelang, Jawa Tengah patut berbangga. Kontingen Pramuka Penggalang SMP IT Ihsanul Fikri setempat yang tergabung dalam Satuan Komunitas (Sako) Pramuka Islam Terpadu berpartisipasi dalam Kemah Ukhuwah Nasional (Kemnas) V 2023. Perkemahan tersebut dilaksanakan pada 15-18 Februari 2023 di Buperta Cibubur, Jakarta Timur. Temanya “Membentuk Generasi Kreatif,…