Nasional

Kesempatan, UGM dan Kominfo Tawarkan 450 Beasiswa Digital Talent

YOGYAKARTA - Bersama Kominfo, Fakultas Teknik (FT) Universitas Gadjah Mada (UGM) membuka kembali program beasiswa ‘Digital Talent’ untuk memilih salah satu dari tiga bidang digital diminati. Yakni bidang kecerdasan buatan atau artificial intelligence, internet of things atau bidang keamanan siber. Untuk UGM, Kominfo menunjuk Departemen Teknik Elektro dan Teknologi Informasi Fakultas Teknik (DTETI) UGM. Sebagai mitra…

Tokoh

Tawarkan Membaca Buku, Guru SD Ini Keliling Perumahan Pakai Gerobak Literasi

Siedoo, Sejak April 2019 lalu, Kurnia Astuti, guru SDN 003 Tenggarong, Kalimantan Timur secara rutin berkeliling komplek perumahan tempat tinggalnya menawarkan warga membaca buku. Selama berkeliling, Kurnia ditemani tiga anaknya yang masih kecil; Bilqis (kelas empat SD), Yasmin (TK) dan adiknya Asifa (3 tahun). Buku-buku milik pribadi berbentuk komik, novel, majalah dan lain-lain dibawa dengan…

Nasional

Mulai 20 Mei 2019, Ratusan Ribu Guru Madrasah Ikuti Seleksi PPG

JAKARTA - Sebanyak 138.234 guru madrasah akan mengikuti seleksi akademik pendidikan profesi guru (PPG) dalam jabatan. Seleksi PPG akan dilaksanakan 20-25 Mei 2019. Demikian dikatakan Kepala Seksi Bina Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) MI/MTs Musthofa Fahmi, di Jakarta, Kamis (16/5/2019). “Untuk PPG dalam jabatan, Kemenag hanya menyediakan 6.800 kuota. Terbagi dalam 6.000 guru mata pelajaran…

Tokoh

Semangat Anak Terpencil Menimba Ilmu, Beli Buku Pakai Uang Sendiri

Siedoo, Semangat anak-anak di daerah terpencil untuk menimba ilmu begitu besar. Meski di tengah keterbatasan sarana prasarana, mereka tak patah semangat untuk terus belajar. Berangkat dari keterbatasan yang dialami anak-anak dan kepeduliannya terhadap pendidikan, mendorong Zulhamdi untuk menyediakan taman baca hijau. Ia dirikan di daerah perbukitan Dusun Mertak Mas, Desa Kedaro, Kecamatan Sekotong, Kabupaten Lombok Barat.…

Daerah

Perkuat Karakter Bangsa, Sumut Luncurkan Gerakan Sekolah Berintegritas

MEDAN - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) melalui Dinas Pendidikan Provinsi Sumut meluncurkan Gerakan Sekolah Berintegritas, Selasa (14/05/2019). Peluncuran dilakukan di Aula Raja Inal Siregar, Lantai II, Kantor Gubernur Sumut, Jalan Diponegoro, Nomor 30, Medan. Gerakan tersebut diluncurkan usai pelaksanaan Rapat Koordinasi Pencegahan Korupsi Terintegrasi se-Provinsi Sumut bersama Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Republik Indonesia…

Kegiatan

Dorong Pendidikan Antikorupsi, KPK Beri Pelatihan Guru PPKn

JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menggelar pelatihan bagi 139 guru pengampu mata pelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn) tingkat sekolah menengah (SMA) di Jakarta. Kegiatan ini merupakan kerja sama KPK dengan Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) PPKn SMA dan Aliyah Negeri di DKI Jakarta. Hal itu tidak lain untuk mendorong satuan sekolah mengimplementasikan penerapan pendidikan antikorupsi…

Nasional

Racana Soedirman Raih Prestasi PIMR VIII Tingkat Nasional

PURWOKERTO - Racana Soedirman, Unsoed (Universitas Jenderal Soedirman), Purwokerto mengikuti pendidikan instruktur muda racana (PIMR) tahun 2019 di Universitas Negeri Yogyakarta (UNY). Kegiatan digelar di Pondok Pemuda Ambarbinangun UNY dan sekitarnya, baru-baru ini. Racana Soedirman menndelegasikan 4 orang terbagi dalam 3 paket. Yaitu Paket AGina Sopa Saliha dan Sintiya Apriyani, Dedi Priyatno (Paket B), dan…

Inovasi Tokoh

Istimewa, Sirajuddin Raih Predikat Doktor Pertama Teknik Industri UI

Siedoo, Fakultas Teknik Universitas Indonesia (FTUI) kembali menganugerahkan gelar doktor kepada salah satu mahasiswa terbaik FTUI, Sirajuddin. Pria kelahiran Bone, Sulawesi Selatan ini dinyatakan lulus pada program Doktor di Departemen Teknik Industri. Istimewanya, Sirajuddin turut dinobatkan sebagai doktor pertama di Departemen Teknik Industri UI. Dengan judul disertasinya ‘Model Pengelolaan dan Peningkatan Kinerja Logistik Pada Sektor Industri…