Daerah Nasional

Presiden Ingatkan Siswa soal Penggunaan KIP

MAGELANG - Presiden Indonesia Joko Widodo menyambangi Kompleks Yayasan Syubbanul Wathon Desa Dlimas, Kecamatan Tegalrejo, Kabupaten Magelang. Jokowi sapaanya ini membagikan Kartu Indonesia Pintar (KIP) kepada siswa di Magelang dan sekitarnya. Sekitar 1.083 siswa yang datang merupakan siswa SD, SMP, SMA dan SMK se eks Karisidenan Kedu dan Boyolali. Acara dimulai dengan menyanyikan lagu Indonesia…

Nasional

Lima Siswa Terbaik Magelang Dikirim ke Mabes TNI

MAGELANG - Kodim 0705/Magelang mengirimkan lima siswa terbaik Magelang ke Mabes TNI Jakarta. Mereka menjadi duta Kodim dalam rangka kegiatan Serbuan Teritorial di Mabes TNI. Para siswa akan mengikuti berbagai kegiatan bersama siswa lain perwakilan se nusantara. Kegiatan Serbuan Teritorial di Mabes TNI akan berlangsung 19 - 21 Januari 2017. Sebelum berangkat ke Jakarta, siswa…

Nasional

Kalender Pendidikan 2017 Semua Provinsi di Indonesia

Pemerintah menerbitkan Kalender Pendidikan 2017 di masing-masing Provinsi di Indonesia. Setiap Provinsi mempunyai agenda pendidikan yang berbeda-beda, disesuaikan dengan agenda pendidikan di setiap Provinsi tersebut. Jadwal Pendidikan ini dibuat untuk mengetahui kapan dimulai dan diakhiri masa kegiatan Kegiatan Belajar mengajar (KBM). Selain itu, tujuan lain juga untuk mengetahui jumlah waktu belajar efektif, kapan hari libur nasional,…

Nasional

Strategi Sekolah Hadapi Gempuran MEA

Siedoo.com, Berita Pendidikan -- Kepanjangan dari MEA, yaitu Masyarakat Ekonomi Asean. MEA merupakan suatu pola untuk mengintegrasikan ekonomi negara-negara anggota ASEAN dengan cara membentuk sistem perdagangan bebas pada 2020 mendatang. Para anggota ASEAN, termasuk Indonesia telah menyepakati suatu perjanjian Masyarakat Ekonomi ASEAN tersebut. Dengan metode mengintegrasikan ekonomi di regional ASEAN, pasti ada dampak negatif dan positifnya.…

Nasional

Catat!! Daftar Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2017

Siedoo.com, Berita Pendidikan -- Tahun 2017 tinggal sebulan lagi. berbagai agenda diakhir tahun 2016 sudah hampir selesai. Banyak hal sudah terjadi pada tahun 2016 di bidang pendidikan. Dalam waktu satu bulan ini kita bisa evaluasi rencana apa yang belum terealisasi, rencana untuk keluarga atau kerja. Nah, tahun 2017 sudah akan datang, pemerintah pun sudah mengeluarkan…

Nasional

Ujian Nasional Tinggal Nama

Siedoo.com, Berita Pendidikan -- Apa itu UASBN ? Kepanjangan UASBN adalah Ujian Akhir Sekolah Berstandar Nasional. Ujian ini merupakan pengganti dari Ujian Nasional (UN) yang selama ini digunakan penentu kelulusan dari siswa sekolah. Berbagai pihak menilai bahwa UN banyak manfaatnya. Hasil UN dapat digunakan untuk memetakan mutu satuan pendidikan dan menjadi dasar untuk seleksi masuk…

Nasional

Wali Murid Protes Kurikulum 2013

MAGELANG - Penerapan Kurikulum 2013 mendapat pertentangan dari wali murid. Orang tua siswa tidak setuju jika anaknya terus dijejali dengan materi pembelajaran K-13. Mereka beralasan, ujian yang dijadwalkan Mei mendatang bukan materi K-13, namun menggunakan Kurikulum 2006. Salah satu wali murid Akhmad Zidni dari SD Negeri Salaman 1, Kecamatan Salaman, Kabupaten Magelang mengatakan, kemampuan otak…

Nasional

Karding Wacanakan UU Madrasah dan Pesantren

MAGELANG - Anggota DPR RI dari Fraksi PKB Abdul Kadir Karding mewacanakan pembentukan Undang-undang Madrasah dan Pesantren. Jika UU ini bisa diwujudkan, bisa saja pengurus pesantren dan madrasah tidak perlu harus mengajukan proposal untuk membangun pesantren. Bahkan, bisa juga tidak perlu memenuhi terkait perlengkapan pendidikan. "Sebagai sayap politik NU, PKB akan memperjuangkan hal ini. Namun,…