PENDIDIKAN. Dirjen Pendidikan Islam M Ali Ramdhani saat memberi penjelasan. (foto: kemenag)
Internasional Pendidikan

Dibuka! Pendaftaran Uji Kompetensi Calon Mahasiswa Baru Universitas Al-Azhar, Berikut Lima Ketentuannya

JAKARTA, siedoo.com - Pendaftaran uji kompetensi bagi calon mahasiswa baru Universitas Al-Azhar, Mesir dibuka. Ada dua jalur pendaftaran, beasiswa dan non beasiswa. Masa pendaftaran kuliah tahun ajaran 2022-2023 untuk fakultas-fakultas umum (‘ilmiy) dibuka mulai 1 Agustus sampai 15 September 2022. Sedangkan untuk fakultas sosial-keagamaan (adabiy), dibuka 1 Agustus sampai 13 Okotober 2022. Dirjen Pendidikan Islam…

Ilustrasi beras. (foto: internet)
Ekonomi Internasional

Harga Beras di Indonesia Lebih Mahal Dibanding di Negara-negara ASEAN?

JAKARTA, siedoo.com - Harga beras di Indonesia memang lebih murah dibanding di negara Jepang, Korea dan Amerika, namun masih tinggi jika dibandingkan dengan negara ASEAN. Anggota Komisi IV DPR RI Johan Rosihan menilai Presiden sebagai Kepala Pemerintahan mesti memahami bahwa ada persoalan serius yang menyebabkan harga beras Indonesia lebih mahal dibandingkan negara-negara di ASEAN. Pernyataan…

KOORDINASI. Rapat koordinasi Pengawalan dan Pengamanan Acara G20 Culture Ministers Tahun 2022. (foto: humaspemkab)
Internasional

G20 Sangat Spesial, Biasanya Digelar di Bali, Tapi Kali Ini di Borobudur Magelang

MUNGKID, siedoo.com - Pemerintah Kabupaten Magelang sangat mendukung dalam mensukseskan kegiatan pertemuan forum kerja sama multilateral yang terdiri dari 19 negara utama dan Uni Eropa (G20) di Borobudur, Magelang, Jawa Tengah. Pelaksanaanya akan dimulai 11-12 September 2022 secara bertahap. Bupati Magelang Zaenal Arifin yang diwakili Asisten Pemerintahan dan Kesra Setda Kabupaten Magelang, Nanda Cahyadi Pribadi…

DPR. Anggota Komisi IX DPR RI Rahmad Handoyo. (foto: dpr.go.id)
Internasional

Cacar Monyet Sudah Menyebar di 88 Negera, Apakah Indonesia Masuk di Dalamnya?

JAKARTA, siedoo.com - Meski wabah cacar monyet belum terkonfirmasi di tanah air, namun pemerintah perlu meningkatkan kewaspadaan dengan melakukan berbagai langkah antisipasi. Seperti halnya negara-negara lain di dunia, Indonesia dipandang harus meningkatkan kewaspadaan. “Sejauh ini cacar monyet memang belum ditemukan di Indonesia. Tapi mengingat bahwa kasus sudah menyebar di 88 negara. Ini berarti cacar monyet…

MATERI. Said bin Nurumal dari Associate Professor, Kulliyah of Nursing International Islamic University Malaysia menyampaikan materi. (foto: ist)
Internasional

Diskusikan Terapi Komplementer, Fikes UNIMMA Gelar Webinar Internasional

MAGELANG, siedoo.com – Sebanyak 200 orang peserta mengikuti webinar internasional yang digelar Fakultas Ilmu Kesehatan (Fikes) Universitas Muhammadiyah Magelang (UNIMMA), Kamis (11/8). Tema yang diangkat Woundcare Management: an Update From Complementary Therapy's Perspective, kegiatan berlangsung di Aula Gedung Fikes UNIMMA dan melalui ruang temu virtual. Webinar menghadirkan empat pemateri dari akademisi internasional dan juga Fikes…

SUKSES. Para tim Spektronics ITS yang sukses membawa gelar juara pada ajang Malaysia Chem-E-Car. (foto: ist)
Inovasi Internasional

Keren! Tim Spektronics ITS Rebut Juara di Ajang Chem-E-Car Internasional

SURABAYA, siedoo.com - Sivitas akademika Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Kembali membawa pulang trofi kejuaraan bertaraf internasional. Kali ini, Tim Spektronics ITS melalui kedua tim yang diturunkannya berhasil sabet juara II untuk tim Spektronics Turbo dan juara III untuk tim Spektronics Nitro di ajang Malaysia Chem-E-Car yang diselenggarakan oleh Institution of Engineers Malaysia (IEM) di…

HAJI. Jemaah asal kloter SUB 32 sesaat menuju dari Paviliun ke Cek In kepulangan di Bandara Madinah, Minggu (7/8/2022). (foto: kemenag)
Internasional

Berikut Jadwal Lengkap Pemulangan Jemaah Haji Indonesia Hari Ini, Terbagi Delapan Kloter

JAKARTA - Proses pemulangan jemaah haji Indoensia gelombang pertama sudah berakhir pada 30 Juli 2022. Untuk gelombang keduanya, pemulangan melalui Bandara AMAA Madinah hingga 13 Agustus 2022. Hari ini, Senin (8/8/22), ada 3.233 jemaah yang akan pulang. Mereka tergabung dalam delapan kloter dan akan menuju enam debarkasi. Berikut jadwal lengkap pemulangan jemaah hari ini seperti…

DITUTUP. ASEAN Para Games XI ditutup di Stadion Manahan, Surakarta, Jawa Tengah (Jateng), Sabtu (06/8/2022) malam. (foto: jatengprov)
Internasional

Indonesia Juara Umum ASEAN Para Games XI, Ini Medali yang Dikantongi

SURAKARTA – Indonesia berhasil menjadi Juara Umum ASEAN Para Games XI di Surakarta yang digelar selama sebulan terakhir ini. Kontingen dari negara yang terdiri atas puluhan ribu pulau ini mengantongi 175 medali emas, 144 medali perak, dan 106 medali perunggu. Totalnya 425 medali. “Sukses penyelenggaraan sudah selesai, sukses prestasi kita juara umum, sukses ekonomi daerah…