Nasional

Berikut Langkah Kemendikbud Menghidupkan Pendidikan Paska Tsunami

JAKARTA - Menyikapi dampak bencana gempa dan tsunami di Palu dan Donggala, Sulawesi Tengah (Sulteng) terutama terkait bidang pendidikan, Kemendikbud akan segera bertindak. Diketahui lebih dari 100 ribu siswa dan 20 ribu terdampak bencana hebat tersebut. Belum lagi ada 2.736 sekolah yang rusak. Bantuan yang disiapkan di antaranya pendirian tenda untuk digunakan sebagai ruang kelas…

Nasional

Gempa dan Tsunami di Sulteng dalam Pandangan Akademisi UGM

YOGYAKARTA –  Dampak gempa dan tsunami di Palu dan Donggala, Sulawesi Tengah (Sulteng) masih menjadi perhatian banyak orang. Bahkan dampak dari gonjangan bumi itu, pemerintah sampai menerima bantuan internasional. Ahli Geologi UGM Yogyakarta, Prof. Dr. Ir. Subagyo Pramumijoyo, DEA mengatakan terjadinya tsunami di Palu dimungkinkan karena adanya longsoran sedimen di bawah laut yang cukup besar. Dan,…

Nasional

Ini Harapan Kepala BKN kepada Panitia CPNS

JAKARTA – Badan Kepegawaian Nasional (BKN) terus melakukan koordinasi dalam perekrutan CPNS tahun 2018 ini. Dengan jumlah penerimaan sebanyak 238.015 formasi ini, tentu membutuhkan sumber daya manusia (SDM) yang tidak sedikit dalam menjaring putra-putri terbaik bangsa. Terutama saat hari H tes seleksi CPNS. Kepala BKN, Bima Haria Wibisana berharap dalam seleksi CPNS nanti melibatkan seluruh…

Opini

Kepala Perpusnas Beberkan 4 Aspek Literasi dan Budaya Baca di Eropa

JAKARTA - Kemampuan individu dalam mengolah dan memahami informasi saat membaca dan menulis, merupakan pengertian literasi secara umum. Literasi juga tak lepas dari keterampilan bahasa, yakni pengetahuan bahasa tulis dan lisan yang memerlukan serangkaian kemampuan kognitif. Menurut Kepala Perpustakaan Nasional (Perpusnas) Muhammad Syarif Bando, bahwa literasi ada 4 (empat) aspek. Pertama, mengenai kemampuan seseorang mengumpulkan…

Nasional

20 Ribu Guru dan 100 Ribu Siswa Terdampak Tsunami, 2.736 Sekolah Rusak

JAKARTA - Dampak gempa dan tsunami di Palu dan Donggala, Sulawesi Tengah (Sulteng) lebih besar dibanding gempa Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB). Kerugian dan kerusakan yang ditimbulkan bencana pada Jumat (28/9/2018) tersebut lebih besar dibanding bencana di Lombok, pada Minggu (5/8/2018). Karenanya Kemendikbud tidak bisa cepat mendeteksi kerusakan bangunan sekolah pada bencana di Sulteng tersebut.…

Nasional

Awas! Saat Tes CPNS Ada Tiga Lapis Pengamanan

JAKARTA - Masa pendaftaran CPNS 2018 diperpanjang hingga 15 Oktober. Jadwal – jadwal lain dalam proses seleksi CPNS dimungkinkan  juga diundur. Tes seleksi sesuai rencana bakal digelar di minggu ketiga bulan ke sepuluh ini. Bisa jadi diundur menjadi akhir bulan. Bagi Anda yang ingin melamar pada formasi guru atau lainnya bisa dipersiapkan dengan matang. Dalam…

Tokoh

Sekilas Pendidikan Capres dan Cawapres RI 2019-2024

Siedoo, TAK dapat dipungkiri, Joko Widodo dan Prabowo Subianto, menjadi bagian putra terbaik bangsa Indonesia. Keduanya berhadapan di ajang pemilihan presiden (pilpres). Itu sudah dimulai di Pilpres 2014. Di pesta demokrasi Pilpres 2019 keduanya akan berhadapan kembali, head to head, dengan pasangan berbeda. Di tahun 2014, Joko Widodo atau Jokowi berpasangan dengan Jusuf Kalla (JK).…

Nasional

Akun Regristasi CPNS Berpotensi Tertukar dengan Pendaftar Lain, Ini Himbauan dari BKN

JAKARTA – Masih ada kesempatan bagi siapa pun yang memenuhi kreteria untuk mendaftar sebagai CPNS 2018. Bahkan kini waktunya diperpanjang, yang tadinya pendaftaran akan ditutup 10 Oktober, kini menjadi 15 Oktober 2018. Badan Kepegawaian Nasional (BKN) pun selalu mengupdate informasi. Selasa malam (2/9/2018), BKN melalui panitia seleksi menginformasikan waktu perpanjangan pendaftaran (silahkan klik). Esoknya, BKN…