Internasional

34 Negara Bersaing di World Youth Invention and Innovation Award

YOGYAKARTA - Sebanyak 377 team dari 34 negara di dunia mengikuti World Youth Invention and Innovation Award (WYIIA) yang dilaksanakan 17-21 Agustus 2021. Agenda ini digelar atas kerjasama Universitas Negeri Yogyakarta dengan Indonesian Young Scientist Association (IYSA) secara daring. Kegiatan ini bertujuan memberikan kesempatan bagi para remaja untuk memamerkan karya mereka serta meningkatkan kualitas dan…

Daerah

Kampus Mengajar UNY, Latih Siswa Berpikir Kritis Sejak Dini

KEBUMEN - Kementerian Pendidikan Kebudayaan Ristek Dikti menggulirkan program Kampus Mengajar. Mahasiswa yang lolos seleksi program Kampus Mengajar ditempatkan di sekolah dasar di seluruh Indonesia yang terakreditasi C dan berada di daerah 3T (Terdepan, Terluar dan Tertinggal). Mereka dikirim untuk membantu proses belajar mengajar di sekolah tersebut. Mahasiswa Program Studi Pendidikan Fisika Fakultas MIPA Universitas…

Inovasi

Mahasiswa Ciptakan Asisten Cerdas untuk Memajukan Usaha Jamur

Siedoo, Peluang usaha budidaya jamur tiram masih cukup besar. Namun demikian, tidak semua usaha budidaya jamur tiram memiliki teknologi yang mumpuni. Masih ada usaha jamur yang belum diukur suhu dan kelembabannya. Sehingga penyiraman yang dilakukan belum disesuaikan dengan kebutuhan jamur agar tumbuh optimum. Kontrol suhu dan kelembaban hanya dilakukan dengan menyiram kumbung jamur. Hal ini…

Inovasi

Mahasiswa UNY Buat Teh Pereda Haid

Siedoo, Tanaman krokot bisa tumbuh di lingkungan sekitar rumah. Agar krokot dapat dinikmati oleh masyarakat luas, maka sekelompok mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) menjadikan tanaman ini sebagai minuman teh pereda haid yang dikombinasikan dengan daun stevia. Pembuat inovasi ini adalah Risma Wulansari prodi pendidikan akuntansi, Lisa Utari prodi akuntansi dan Zulfi Dimas Rakhmadya prodi biologi.…

Opini

Deteksi Jenis Rambut Anda dan Atasi Masalahnya

Siedoo, Rambut tersusun atas sel-sel protein yang keras dan liat yang disebut keratin, hampir sama keratin pada kulit dan kuku. Keratin merupakan protein alami yang dapat ditemukan pada rambut, kulit, dan kuku. Keratin inilah yang berperan dalam menjaga rambut tetap sehat dan tampak berkilau. Rambut juga merupakan mahkota, apalagi bagi kaum perempuan. Oleh karena itu,…

Daerah

Kampus Mengajar Berintegrasi dengan Kearifan Lokal

SUMENEP - Salah satu mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) mengikuti program pengabdian Kampus Mengajar yang dicanangkan Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi di daerah pelosok. Ia yaitu Athi' Nur Auliati Rahmah, mahasiswa Prodi Pendidikan Fisika FMIPA UNY mengabdi di SDN Guluk-Guluk II, Kecamatan Guluk-Guluk, Kabupaten Sumenep, Jawa Timur. Di SDN Guluk-Guluk II, Athi’ diberi kebebasan…

Inovasi

Inovasi Mahasiswa, Pengusir Hama Padi Secara Otomatis

Siedoo, Sekelompok mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) membuat pengusir burung dengan memanfaatkan tenaga surya. Sistem kerja inovasi ini bisa secara otomatis dengan adanya energi sinar matahari. Inovasi ini muncul tidak lepas dari kondisi bahwa, Indonesia merupakan negara agraris yang memiliki produk pertanian seperti singkong, jagung, gandum dan beras. Salah satu produk pertanian yang paling penting…

Tokoh

Penegasan Guru Besar UNY, Olahraga Rutin Cegah Covid ke Tubuh Manusia

Siedoo, Data tentang jenis olahraga untuk meningkatkan respons imun terhadap Covid-19 masih terbatas. Namun demikian, ada bukti bahwa tingkat kejadian ISPA (Infeksi Saluran Pernafasan Atas) dan kematian akibat ISPA, lebih rendah pada mereka yang melakukan olahraga secara teratur. Latihan fisik dengan intensitas sedang akan meningkatkan aktivitas anti-patogenik dan sirkulasi makrofag, imunoglobulin dan sitokin anti-inflamasi. "Sehingga…