Nasional

Nadiem : Cinta Membaca Mulainya dari Orang Tua

JAKARTA - Untuk menanamkan kecintaan membaca di kalangan generasi muda harus ditanamkan sejak dini dan dimulai dari rumah. Orang tua memegang peranan penting untuk menanamkan kecintaan anak-anak mereka terhadap aktivitas membaca. Demikian ditandaskan Mendikbud Nadiem Makarim "Cinta membaca itu mulainya bukan dari guru, tapi dari orang tua dulu,” kata Mendikbud. “Setiap hari membacakan kepada anak-anak…

ADV Daerah

PAUD IT Zaid Bin Tsabit 3 Borobudur Bahas “Kapan Anakku Bisa Membaca?”

MAGELANG - Tiap bulan sekali, PAUD IT Zaid Bin Tsabit 3 Borobudur, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah menggelar parenting. Hal ini sebagai sarana komunikasi antara orang tua dengan guru dan sarana edukasi dalam menyelaraskan tujuan pendidikan untuk putra putri di sekolah maupun di rumah. Dalam parenting bulan ini, PAUD tersebut menghadirkan Bunda Khusnul Laely, praktisi pendidikan…

Nasional

Kemampuan Membaca Menjadi Hal Mendasar Sistem Pendidikan

JAKARTA - Menurut Data World Bank Global, sebanyak 53 persen anak di seluruh negara berpenghasilan rendah dan mengalami tantangan krisis pembelajaran (learning poverty). Tantangan ini merupakan kondisi ketidakmampuan anak pada usia 10 tahun dalam membaca dan memahami cerita sederhana. Direktur World Bank Global, Jaime Saavedra, mengatakan saat ini perlu penanganan terhadap krisis pembelajaran terutama kemampuan…

Daerah

Bunda Literasi Provinsi Lampung Bangkitkan Semangat Baca

LAMPUNG - Perputakaan Nasional (Perpusnas) mengukuhkan istri Gubernur Lampung, Riana Sari Arinal, sebagai Bunda Literasi Provinsi Lampung pada Safari Gerakan Nasional Pembudayaan Kegemaran Membaca di Bandar Lampung belakangan ini. Hal ini bisa menjadi role model atau alternatif cara membangkitkan semangat baca sehingga menjadi budaya. Kepala Perpustakaan Nasional Muhammad Syarif Bando  menyatakan perpustakaan tidak sekedar penyimpan buku…

Opini

Menurut Peneliti, Membaca Buku Cetak Lebih Bermanfaat untuk Balita Daripada Buku Elektronik

Siedoo, Para peneliti menemukan bahwa ketika orang dewasa membacakan cerita untuk batita (bawah tiga tahun), percakapan yang muncul dari kegiatan tersebut lebih bermakna. Yaitu ketika cerita-cerita itu dibacakan dari buku cetak daripada dibacakan dari buku elektronik atau e-book. Hasil percobaan kecil menunjukkan bercerita menggunakan buku elektronik mungkin tidak terlalu bagus untuk perkembangan anak-anak. Dokter anak merekomendasikan…

Opini

Kepala Perpusnas Beberkan 4 Aspek Literasi dan Budaya Baca di Eropa

JAKARTA - Kemampuan individu dalam mengolah dan memahami informasi saat membaca dan menulis, merupakan pengertian literasi secara umum. Literasi juga tak lepas dari keterampilan bahasa, yakni pengetahuan bahasa tulis dan lisan yang memerlukan serangkaian kemampuan kognitif. Menurut Kepala Perpustakaan Nasional (Perpusnas) Muhammad Syarif Bando, bahwa literasi ada 4 (empat) aspek. Pertama, mengenai kemampuan seseorang mengumpulkan…

Opini

Empat Tingkatan Ilmu Manusia, Anda Masuk yang Mana

Siedoo, ILMU manusia itu berbeda-beda. Ada tingkat-tingkatannya. Kapasitas keilmuannya tergantung bagaimana ia mencari dan menghayatinya, tergantung bagaimana ia mengaplikasikan dalam kehidupan nyata. Di dalam kitab Ihya’ ‘Ulumuddin, Imam al Ghazali membagi manusia menjadi 4 tingkatan berdasarkan ilmunya: 1. Orang yang mengerti, tapi tidak mengerti bahwa ia mengerti, itulah orang yang lalai, maka peringatkanlah ia. 2.…

Tokoh

Jangan Terlewatkan, Pesan Mantan Artis Soal Membaca

Siedoo, MEMBACA itu penting. Dengan membaca akan meningkatkan pengetahuan. Karenanya, anggota DPR RI Komisi X Venna Melinda berharap masyarakat dapat meningkatkan minat bacanya. Baik itu ibu rumah tangga hingga anak anak berbagai generasi emas. "Supaya untuk ke depan dapat bersaing di era globalisasi dan masyarakat ekonomi Asean (MEA), seperti saat ini," ucap dia sebagaimana ditulis…