YOGYAKARTA - Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) menjalin kerjasama dengan Kepolisian Daerah (Polda) Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) menggelar vaksinasi massal. Kegiatan ini merupakan upaya dalam rangka mencegah penularan virus Covid-19 dengan sasaran keluarga dosen dan tenaga kependidikan, serta mahasiswa UNY yang berlangsung di Auditorium UNY. Sekretaris kegiatan vaksinasi Joko Purwoko, MM menyebutkan bahwa untuk kegiatan ini…
Tag: UNY
Beberapa Model Pengembangan Pembelajaran IPA Terintegrasi
Siedoo, Dalam implementasinya, pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Terintegrasi dapat dikembangkan dengan beberapa model pengintegrasian. Diantaranya skills integrated, conceptual integrated science, serta integrasi IPA dengan potensi/keunggulan/kearifan lokal. "Bahwa dalam konteks pembelajaran IPA, maka bentukan unity in diversity dapat ditinjau empat hal," kata Prof. Dr. Insih Wilujeng, M.Pd. dalam pidato pengukuhannya sebagai Guru Besar dalam bidang…
Tas Kulit Batik – Abdi Dalem Yogyakarta, Karya Tangan Mahasiswa
Siedoo, Sekelompok mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) mempunyai ide yang berbeda. Yaitu membuat kerajinan tas jinjing dari kulit sapi asli yang dipadukan dengan kain batik tulis motif Abdi Dalem. Motif ini belum pernah ada sebelumnya hingga sangat eksklusif. Mereka adalah Adigdya Pangestu prodi pendidikan seni kriya, Azizah Nuzulul Rohmah prodi pendidikan bahasa dan sastra Indonesia…
Mengenal Tri Wahyuni, Mahasiswi Lulusan Terbaik UNY
Siedoo, Semangat belajar dari Tri Wahyuni, mahasiswi program studi Diploma 3 Manajemen Pemasaran di Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) tidak ada yang bisa menandingi. Orangtuanya bekerja keras untuk mendorong anaknya kuliah. Alhasil, kini Tri Wahyuni merupakan lulusan terbaik wisuda UNY periode Agustus 2021 jenjang D3 dengan indeks prestasi 3,84 berpredikat cumlaude. Alumni SMAN 1…
Fahayu Gadis Penuh Semangat, Peraih IPK Tertinggi UNY
Siedoo, Fahayu Priristia dari Prodi Pendidikan Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) berhasil meraih indeks prestasi tertinggi untuk jenjang S1 yaitu 3,93. Hal itu terungkap saat UNY menggelar wisuda Doktor, Magister, Sarjana dan Diploma Universitas Negeri Yogyakarta periode Juni dilaksanakan pada Sabtu (28/8/2021) di Auditorium UNY. Selama kuliah di UNY, Fahayu mendapatkan beasiswa PPA…
Tiga Faktor Pengaruhi Kehidupan Manusia
YOGYAKARTA - Ada tiga faktor yang mempengaruhi kehidupan manusia yaitu toolset, mindset dan skillset. Mindset menjadi faktor penentu apakah itu fixed atau growth mindset. Adapun mindset adalah kumpulan keyakinan atau cara berpikir yang akan menentukan reaksi dan pemaknaan seseorang terhadap sebuah peristiwa atau kejadian. Ada tiga termin tentang mindset yaitu kumpulan keyakinan, kumpulan asumsi dan…
Mahasiswa UNY Inovasikan Beton Ramah Lingkungan
Siedoo, Kegiatan pembangunan infrastruktur memiliki dampak positif terhadap pertumbuhan ekonomi, tetapi berdampak buruk terhadap lingkungan. Salah satunya disebabkan oleh peningkatan permintaan semen sebagai bahan konstruksi. Proses pembuatan semen berdampak buruk terhadap lingkungan karena menyebabkan produksi karbon yang tinggi dari proses pembakaran. Oleh karena itu, perlu inovasi untuk membuat pembangunan infrastruktur lebih ramah lingkungan dengan memanfaatkan…
Fun Cards, Solusi Mengatasi Pendidikan Sex
Siedoo, Mahasiswi Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) membuat inovasi pendidikan di SD Alam Aqila Klaten, Jawa Tengah. Nur Anisa Risqi Ramadhani, mahasiswi prodi pendidikan sosiologi Fakultas Ilmu Sosial UNY tersebut membuat media sex education untuk anak, khususnya usia 3-6 tahun yang dinamai Fun Cards. Fun cards bertema ‘Aku Sayang Tubuhku Aku Sayang Diriku’ ini disosialisasikan di…