JAKARTA - Di dunia pendidikan, sering tidak lepas dari persoalan. Persoalan itu mulai dari kualitas, fasilitas, inftastruktur, sumber daya manusia dan lainnya. Di Jakarta ada persoalan yang diadukan ke posko pelayanan aduan warga di Balai Kota DKI Jakarta. Pengaduan di bidang pendidikan umumnya berasal dari masalah Kartu Jakarta Pintar (KJP). Mulai dari pengajuan KJP, hingga…
Tag: pendidikan
Belajar Baca Tulis dengan Huruf Kapital
Siedoo, GURU kelas 1 sekolah/madrasah sering mengalami kesulitan dalam membimbing siswanya dalam pembelajaran membaca dan menulis. Proses pengenalan huruf berlangsung lama. Begitu pun dalam pelafalan atau pengejaannya. Tahap membuat garis lengkung, garis lurus, menghubungkan titik-titik, bahkan menebalkan garis samar yang sudah berpola huruf tertentu juga sudah dilakukan. Namun demikian, hal itu juga masih menyisakan masalah. Karakter…
Studi Banding di Kota Layak Anak
MAGELANG - Kota Magelang, Jawa Tengah menjadi sasaran lokasi studi banding terkait program Kota Layak Anak (KLA). Perwakilan dari Kota Pasuruhan, Jawa Timur menyempatkan waktu datang langsung ke Kota Sejuta Bunga untuk mengetahui lebih jauh tentang KLA. Kota Magelang sudah beberapa kali mendapatkan penghargaan sebagai kota layak anak tingkat nindya. Ketua TP PKK Kota Pasuruhan…
Menteri Nasir Dorong Peningkatan Mutu Dosen
JAKARTA - Masalah sumber daya manusia, menjadi hal yang harus diperhatikan dalam pendidikan tinggi. Jangan sampai perguruan tinggi memasok lulusan yang keahliannya tidak dibutuhkan oleh industri. Hal tersebut ditandaskan Menteri Riset, Teknologi, dan Perguruan Tinggi (Menristekdikti) Mohamad Nasir dalam siaran persnya sebagaimana di laman ristekdikti.go.id. Dikatakan, pendidikan tinggi Indonesia sendiri masih mengalami sejumlah tantangan. Diantaranya…
Sejauh Mana Realisasi Skema Kredit Pendidikan di Indonesia
Siedoo, PEMERINTAH menyelenggarakan kembali skema kredit pendidikan (student loan) untuk membantu mahasiswa-mahasiswi dalam melanjutkan studinya di perguruan tinggi. Skema ini telah banyak diterapkan di berbagai negara maju. Bahkan, sebenarnya Indonesia sendiri pada tahun 1980-an telah melaksanakan skema seperti ini. Namun, terhenti karena banyaknya pinjaman yang tidak terlunasi dan regulasi yang kurang mumpuni. Sebenarnya, desakan pengaktifan…
Semangat Perayaan Hari Pendidikan, di Pedalaman Gorontalo
POHUWATO - Tanggal 2 Mei bertepatan dengan hari ulang tahun Ki Hadjar Dewantara, diperingati sebagai Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas). Ki Hajar Dewantara merupakan seorang tokoh pahlawan nasional yang lebih dikenal sebagai Bapak Pendidikan Nasional. Filosofinya tantang dunia pendidikan yang paling terkenal adalah “Ing ngarsa sung tuladha, ing madya mangun karsa, tut wuri handayani”. Artinya, di…
Menteri Pendidikan dari Zaman Old Sampai Zaman Now
Siedoo - Menteri pendidikan merupakan suatu jabatan politik diberikan oleh Presiden dengan hak prerogatifnya. Menteri pendidikan Indonesia merupakan navigator pendidikan di Indonesia. Kemana arah pendidikan berlayar dalam mengarungi lautan pendidikan berada di tangannya. Seperti lautan keadaan dunia pendidikan juga tidak selalu tenang, adakalanya badai menerpa pendidikan di Indonesia. Untuk itu diperlukan menteri pendidikan yang pakar…
Hari Pendidikan, Sistem Pendidikan Indonesia Belum Memanusiakan Manusia
Siedoo, Pendidikan merupakan hal yang sangat penting dan strategis dalam pembangunan nasional. Itu karena pendidikan merupakan salah satu penentu kemajuan bagi suatu Negara. Pendidikan juga merupakan sarana paling efektif untuk meningkatkan kualitas hidup dan kesejahteraan masyarakat. Serta, sarana untuk mengantarkan Indonesia dalam mencapai kemakmuran. Merujuk Pasal 1 UU RI Nomor 20 th. 2003 ayat 1,…