Siedoo, Anastyar Titanullah dari Departemen Teknik Mesin Industri dan Irfiani Nurul Mawaddah dari Departemen Teknik Kimia Industri menciptakan prototipe bernama PA-Box. Alat yang dibentuk mahasiswa Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) tersebut untuk mengurangi kadar timbal pada kerang batik (Venerupis philippinarum). Berkat usaha dan idenya, mereka berhasil membawa pulang medali perak pada ajang International Science Technology…
Tokoh
Kisah tokoh pendidikan, baik itu pengajar, siswa, maupun tokoh pejuang pendidikan lainnya yang dibahas secara menarik dan inspiratif
Prihatin Sampah Plastik, Nina Surati Pemimpin Negara Pengekspor Sampah
Siedoo, Sampah plastik memang menjadi masalah nasional yang perlu mendapat penanganan secara bersama-sama. Sampah plastik mengakibatkan kerusakan ekologi yang serius. Sehingga mengancam kelangsungan makhluk hidup, terutama penghasil sampah plastik, yaitu manusia. Keprihatinan akan maraknya sampah plastik mengusik hati Aeshnina Azzahra (12) siswi SMPN 12 Gresik, Jawa Timur. Kepeduliannya terhadap lingkungan mendorongnya melakukan observasi di berbagai…
Tak Miliki Pengalaman Guru, Sulastri Mampu Bangun Madrasah di Tengah Hutan
Siedoo, Ketika melihat anak-anak usia sekolah, namun justru mereka bekerja membantu orang tua merupakan kondisi yang memprihatinkan. Anak usia 12 banyak anak yang belum mengenal huruf A-Z, apalagi mengenyam pendidikan di bangku sekolah. Kondisi itu akrab dengan anak-anak sebelum 2013 di pedalaman Aceh Tengah, tepatnya di Dusun Kala Wih Ilang, Kecamatan Pegasing, Aceh Tengah. Kala…
Selamat! Dr Suliswiyadi Jabat Rektor UM Magelang
Siedoo, Universitas Muhammadiyah Magelang (UM) Magelang, Jawa Tengah memiliki rektor baru periode 2020-2024. Dia adalah Dr.Suliswiyadi, M.Ag menggantikan Ir.Eko Muh Widodo, MT yang telah menjabat selama dua periode, 2012-2020. “Dalam perspektif normatif, amanah adalah sebuah perwujudan tanggung jawab moral untuk mewujudkan visi misi, tujuan dan sasaran UM Magelang,” kata Sulis, sapaan akrabnya. Dr. Suliswiyadi, M.Ag…
Dr Kuwat Ciptakan Alat Pendeteksi Keaslian Produk Makanan
Siedoo, Salah satu dosen Universitas Gadjah Mada (UGM), Yogyakarta berhasil mengembangkan alat multi fungsi untuk otentikasi halal hingga deteksi keaslian dan kualitas produk makanan secara cepat, akurat, dan portable berupa lidah elektronik (electronic tongue) atau elto. Dosen tersebut ialah, Dr. Eng. Kuwat Triyana, M.Si. Kuwat merupakan dosen Fisika FMIPA UGM sekaligus peneliti di Institute of…
Ini Penyebab Jusuf Kalla Dianugerahi Doktor HC dari ITB
BANDUNG - Wakil Presiden RI ke-10 dan ke-12, M. Jusuf Kalla dianugerahi Doktor Honoris Causa (HC) oleh Institut Teknologi Bandung (ITB) pada sidang terbuka di Aula Barat Kampus ITB, Jalan Ganesa, Nomor 10 Bandung, Jawa Barat, Senin (13/1/2020). Pria yang akrab dipanggil JK ini dianugerahi Doktor HC karena inovasi yang telah dilakukan untuk melakukan peningkatan…
Jerome Polin, Si Peraih Beasiswa di Jepang ‘Doyan’ Unggah Video tentang Matematika
Siedoo, Peraih beasiswa penuh S1 di negeri Sakura Jepang, Jerome Polin, menjadi idola baru kalangan muda. Pria yang bercita-cita menjadi Menteri Pendidikan ini berhasil mendapatkan beasiswa full S1 di Universitas Waseda Jepang. Jerome Polin Sijabat atau lebih dikenal dengan Jerome Polin, laki-laki kelahiran Surabaya 2 Mei 1998 ini, berhasil menjadi mahasiswa matematika di Universitas Waseda…
Dalam Pandangan Prof Musahadi, Era Disrupsi Munculkan Fenomena Ikhtilaf
Siedoo, Prof. Dr. H. Musahadi, M.Ag tadi pagi, Rabu (8/1/2020) dikukuhkan menjadi Guru Besar pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI), Universitas Islam Negeri (UIN) Walisongo. Pengukuhan berlangsung di auditorium II Kampus III Jalan Prof. Dr. Hamka, Ngalian Semarang. Dalam kegiatan itu, Musahadi menyampaikan pidato pengukuhan berjudul ”Fikih Prasmanan, Mencermati Disrupsi di Bidang Hukum Islam”.…