TANDING. Ken dalam pertandingan Gimnastik di Jerman. (foto: kemendikbud)
Internasional Tokoh

Keren! Mahasiswa Asal Indonesia Juara 1 Pertandingan Nasional Gimnastik di Jerman

JERMAN, siedoo.com - Ken Nathanael Ritung merupakan mahasiswa asal Indonesia yang tengah mengenyam pendidikan di kota München, Jerman. Ken, panggilan akrabnya, bersama dengan tim WG München 66 meraih juara satu dalam pertandingan Deutsche Hochschulmeisterschaft pada kategori adh-Cup Gerätturnen 2023 di Karlsruhe, Jerman. --------- Pertandingan nasional olahraga cabang gimnastik ini diselenggarakan 19-20 Mei lalu di Karlsruher…

BERSAMA. Rizqi Hanny Novianti bersama kedua orang tuanya. (foto: ist)
Pendidikan Tokoh

Putri dari Seorang Buruh Bangunan asal Magelang ini Lulus Tercepat Wisuda UNY

Siedoo, Rizqi Hanny Novianti dari program studi Pendidikan Luar Sekolah Fakultas Ilmu Pendidikan dan Psikologi mendapatkan gelar Cum Laude dalam wisuda UNY periode Mei yang baru saja digelar. Rizqi merupakan putri dari Ngatijan (buruh bangunan) dan Sri Wahyuningsih (penjahit). Kedua orang tuanya tersebut sampai meneteskan air mata atas keberhasilan putrinya tersebut. Terlebih Rizqi Hanny adalah…

UTBK. Zahra Damayanti dan Zahda Widayanti mendapatkan lokasi UTBK di Layanan Internet Mahasiswa UNY (Limuny). (foto: uny)
Tokoh

Yuk Kita Simak! Perjuangan Gadis Kembar dalam UTBK-SNBT

Siedoo, Gadis kembar alunmi SMAN 2 Purworejo, Zahra Damayanti dan Zahda Widayanti mendapatkan lokasi UTBK di Layanan Internet Mahasiswa UNY (Limuny). Menurut Zahra Damayanti persiapan yang dilakukan dalam menempuh UTBK ini diantaranya belajar tentang materi soal UTBK yang belum dikuasai. “Penalaran matematika dan pengetahuan kuantitatif itu saya rasa sulit sehingga saya belajar tentang apa yang…

SURVEI. Prof Dr Ali Masduqi ST MT (kiri) saat melakukan survei air baku di Kabupaten Berau, Kalimantan Timur. (foto: its)
Inovasi Tokoh

Gagas SPAM Cerdas sebagai Solusi Masalah Air Minum, Dosen ITS ini Sandang Profesor

Siedoo, Prof Dr Ali Masduqi ST MT dikukuhkan sebagai profesor di Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS). Ia memberikan kontribusi keilmuannya untuk meningkatkan pelayanan air minum yang prima di Indonesia. Dosen Departemen Teknik Lingkungan ITS ini aktif di bidang ilmu rekayasa penyediaan air minum. Melihat permasalahan air minum yang belum terjamin kelayakannya, guru besar ITS ini…

DOKTOR. Dosen Program Studi (Prodi) Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP), Dhuta Sukmarani, S.Si., M.Si, resmi menyandang gelar Doktor. (foto: unimma)
Tokoh

Dosen UNIMMA Dhuta Raih Gelar Doktor, Habiskan Waktu 4 Tahun 6 Bulan Selesaikan Studi

Siedoo, Dosen bergelar doktor di Universitas Muhammadiyah Magelang (UNIMMA) bertambah kembali. Dosen Program Studi (Prodi) Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP), Dhuta Sukmarani, S.Si., M.Si, resmi menyandang gelar Doktor di bidang Ilmu Biologi, Ekofisiologi Tumbuhan. Hal itu diraih setelah melalui sidang ujian tertutup disertasi pada Selasa (28/3). Dhuta memaparkan disertasi…

LUAR NEGERI. Tiga siswi MAN 4 Jakarta yang diterima di kampus luar negeri. (sumber: man4jakarta)
Internasional Tokoh

Membanggakan! 3 Siswi MAN 4 Jakarta Diterima di 13 Kampus Luar Negeri, Siapa Sajakah Mereka?

JAKARTA, siedoo.com - Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 4 Jakarta patut berbangga. Tiga siswanya berhasil diterima di 13 universitas terkenal di luar negeri. Mengutip dari laman resmi Kemenag, mereka adalah Definda Putri Arisna dan Naura Olif Mazaya dari program IPA, serta Andi Tiara Haura Rania dari program IPS. Ketiganya merupakan siswa di kelas XII Program Unggul…

Pendidikan Tokoh

Luar Biasa! Sayla Maliatul Raih Beasiswa Persiapan S1 Luar Negeri

SEMARANG, siedoo.com - Sayla Maliatul Marzuqoh, siswi Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 1 Kota Semarang, Jawa Tengah menjadi penerima Beasiswa Indonesia Maju Persiapan S1 Luar Negeri Angkatan 3. Saat ini dia tercatat sebagai siswi kelas XI MIPA 1. Seleksi beasiswa ini diselenggarakan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek_ bekerja sama dengan LPDP. "Alhamdulillah, saya bisa…

UIN. Wisudawan Terbaik UIN Walisongo Siti Rohmah (kanan). (foto: kemenag)
Pendidikan Tokoh

Jurnalis Siti Rohmah Menjadi Wisudawan Terbaik UIN Walisongo, Angkat Soal Cloning Journalism

SEMARANG, siedoo.com - Seorang jurnalis, Siti Rohmah menjadi wisudawan terbaik dalam wisuda yang digelar Universitas Islam Negeri (UIN) Walisongo, baru-baru ini. Wisudawan dari Magister (S2) Komunikasi dan Penyiaran Islam UIN Walisongo Semarang ini lulus dengan yudisium Cumlaude, IPK 3.87. Sesuai profesinya, dia menulis tesis tentang “Cloning Journalism dalam Pandangan Wartawan Muslim Kota Semarang”. Dia menjelaskan,…