Nasional

Biaya Program Sertifikasi Mandiri Tembus Rp 9,5 Juta Per Semester

JAKARTA – Kementerian Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Kemenristekdikti) menetapkan biaya untuk menjalankan sertifikasi atau pendidikan profesi guru (PPG) prajabatan mandiri dikisaran Rp 7,5 juta hingga Rp 9,5 juta per semester. Sasaran angkatan pertama PPG prajabatan itu adalah sarjana yang belum menjadi guru. Berbeda halnya dengan PPG dalam jabatan yang pesertanya adalah guru. ’’Untuk angkatan…

Inovasi Nasional Tokoh

Angkat Masker Berbahan Limbah, Tiga Mahasiswa ITB Juara IMEC 2019

Siedoo, Dalam lomba karya tulis ilmiah skala nasional, Innovative Material Engineering Competition (IMEC) 2019, tiga mahasiswa Teknik Material ITB berhasil menjadi juara 1. Sebelum mencapai final ketiganya, Ilham Octiano (MT 15), Hening Puji Pangastuti (MT 15), dan Farhandra Ramdhani (MT 15) bersaing dengan tim Institut Teknologi Sepuluh Nopember, Universitas Gadjah Mada, Universitas Brawijaya, Universitas Indonesia,…

Nasional

Peluang Kerja Lulusan Diploma Pariwisata Masih Terbuka Lebar

JAKARTA - Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi (Menristekdikti) Mohamad Nasir mengungkapkan industri pariwisata, termasuk perhotelan dan kuliner masih membutuhkan banyak lulusan diploma atau vokasi yang bisa langsung bekerja. “Pemetaannya sampai sekarang tenaga terampil di bidang perhotelan masih terbatas,” katanya. Dijelaskan, di bidang tersebut misalnya di Labuan Bajo, di Yogyakarta, di Bali masih kurang. Di…

Nasional

Porsi Keterampilan Berpikir dalam Soal USBN PAI Bakal Lebih Banyak

JAKARTA - Pada tahun 2020 diharapkan soal Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) Pendidikan Agama Islam (PAI) lebih banyak memberi porsi pada keterampilan berpikir tingkat tinggi (higher-order-thinking-skills) bagi siswa. Demikian ditandaskan Kasi Kurikulum dan Evaluasi PAI pada SMA/SMK Chundasah. Dijelaskan, seiring dengan pembelajaran PAI yang semakin berkembang, maka akan berdampak kepada penalaran peserta didik yang ikut…

Nasional

Portal Rumah Belajar Disambut Positif Menteri Komunikasi hingga Walikota Bogor

JAKARTA - Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) mempunyai program pembelajaran Rumah Belajar. Rumah ini merupakan portal pembelajaran dengan memanfaatkan teknologi berbasis internet dengan fitur menarik seperti Buku Sekolah Elektronik (BSE), sumber belajar dan laboratorium maya. Melansir dari kemendikbud.go.id, Rumah Belajar tersebut diusung dalam Pameran Siberkreasi Netizen Fair 2019 di Mal Kota Kasablanka, akhir pekan lalu.…

Nasional

Startup Binaan Kemenristekdikti Ditarget 4.900 Tenants

JAKARTA - Dalam waktu lima tahun kedepan, Kementerian Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Kemenristekdikti) menargetkan startup binaannya mencapai 4.900 tenants. Anggaran yang dikeluarkan pun tidak sedikit. “Tahun 2020 sampai 2024 ini harus sampai tiga kali lipat. Kalau sekarang 1.307, berarti di tahun 2024 di angka sampai 4.900,” kata Menristekdikti Mohamad Nasir dalam siaran persnya. Startup…

Nasional

Pemerintah Mendorong Pendirian Pendidikan Tinggi Vokasi

JAKARTA - Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Menristekdikti), Mohamad Nasir menuturkan, untuk memenuhi kebutuhan tenaga kerja siap pakai dan profesional, pemerintah akan terus mendorong pendirian pendidikan tinggi vokasi baru. Mengingat saat ini, Indonesia masih sangat kekurangan sarjana terapan. "Pendidikan tinggi vokasi atau politeknik semakin diminati setelah ada S1 terapan atau D4. Berkolaborasi dengan perguruan…

Nasional

Pelamar CPNS Formasi Guru Seharusnya Punya Sertifikasi Pendidik

JAKARTA - Formasi untuk guru dalam penerimaan CPNS tahun 2019 mendapat tanggap dari akademisi. Menurut Ketua Forum Komunikasi FKIP Negeri Seluruh Indonesia Prof Soefendi pelamar CPNS pada formasi tersebut harus memiliki sertifikat pendidik. Ketika lulus S1 harus ikut PPG prajabatan mandiri satu tahun. Setelah punya sertifikasi baru melamar. "Kalau tidak punya sertifikasi pendidik bagaimana bisa…