Internasional

Menko PMK Muhadjir Effendy Resmikan Gedung Baru SIJ

ARAB - Gedung baru Sekolah Indonesia Jeddah (SIJ) baru saja diresmikan Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK), Muhadjir Effendy, Kamis 5 Desember 2019. Sekolah yang berada di Arab Saudi tersebut sudah mulai ditempati sejak Mei tahun ini. Atase Pendidikan dan Kebudayaan (Atdikbud) KBRI Riyadh, Arab Saudi, Achmad Ubaedillah mengatakan, sejak 1 Mei 2019,…

Opini

STMIK Bina Patria : 95% Lulusan Terserap Dunia Kerja, Kini Punya Kampus 2

Siedoo, Pelaksanaan wisuda STMIK Bina Patria (Bipa) Magelang, Jawa Tengah, pada hari ini, Sabtu 7 Desember 2019, merupakan wisuda yang ke-18, sejak berdirinya tahun 1999. Hal tersebut merupakan salah satu keberhasilan kami dalam mendidik mahasiswa, namun  juga merupakan tantangan. Karena, keberhasilan institusi pendidikan adalah seberapa besar mampu menciptakan human capital  yang mandiri, berpengetahuan dan berketerampilan…

Nasional

Gali Nilai-nilai Teladan dari Mendiang BJ Habibie

JAKARTA - Cinta Tanpa Batas BJ Habibie menjadi tema Gelar Wicara di Museum Kepresidenan RI Balai Kirti, Bogor, Jawa Barat, Kamis (5/12/2019). Dalam acara yang digelar Kemendikbud ini untuk mengenal lebih mendalam tentang sosok Presiden RI ke-3 tersebut. Direktur Jenderal Kebudayaan Kemendikbud, Hilmar Farid mengatakan, berbicara tentang BJ Habibie tidak akan ada habisnya, karena selain…

Nasional

DAK Fisik Pendidikan Tahun 2020 Melalui Kemendikbud Rp 18 Miliar Lebih

JAKARTA - Dana Alokasi Khusus (DAK) Fisik Bidang Pendidikan Tahun Anggaran 2020 meliputi tujuh sub bidang, dengan jumlah Usulan Rencana Kegiatan (URK) yang disusun 1.783 dokumen. Alokasi DAK Fisik Bidang Pendidikan Tahun 2020 yang dialokasikan melalui Kemendikbud sebanyak Rp 18.334,6 miliar. Dana ini dialokasikan pada 536 daerah, yaitu 33 provinsi dan 503 kabupaten/kota. Kepala Bagian…

Nasional

Berikut Daftar Lima Peneliti Terbaik Dosen PTKI

BANDUNG - Wakil Menteri Agama (Wamenag) Zainut Tauhid Sa’adi menutup gelaran Biannual Conference on Research Result (BCRR) di UIN Sunan Gunung Djati, Bandung. Ajang penilaian hasil penelitian terbaik para dosen Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (PTKI) berlangsung 2-4 Desember 2019. Gelaran tersebut rencananya diadakan dua tahun sekali ini. Wamenag mengingatkan civitas akademika PTKI untuk konsisten dalam…

Nasional

Pelantikan Rektor UI, Mendikbud Singgung Kemerdekaan Mahasiswa dalam Belajar

DEPOK - Rektor Universitas Indonesia (UI) Periode 2019-2024, Prof. Ari Kuncoro, SE., MA., Ph.D resmi dilantik di Gedung Balai Purnomo, Kampus UI, Depok, Rabu (4/12/2019). Ia menggantikan rektor sebelumnya Prof. Muhamad Anis. Mendikbud Nadiem Makarim berkesempatan hadir dalam kesempatan itu. Ia menyampaikan apresiasi kepada rektor sebelumnya, yang telah membawa dampak besar terhadap pendidikan di Indonesia,…

Nasional

Pemanfaatan Teknologi Dalam Kegiatan Belajar Mengajar Sangat Penting

JAKARTA - Program digitalisasi sekolah saat ini sangat penting. Karenanya, para pendidik harus mempersiapkan bekal untuk anak-anak agar dapat hidup sesuai zamannya nanti. Sehingga, pemanfaatan teknologi sangat dibutuhkan, terutama di era digital seperti sekarang ini. “Dari Kemendikbud sendiri telah membuat sebuah aplikasi belajar berbasis daring (online) yang dapat diunduh secara gratis, yaitu Rumah Belajar,” kata…

Nasional

Kata Wakil Rakyat, Guru Harus Lebih Kreatif Memberikan Pembelajaran ke Siswa

JAKARTA - Wakil Ketua Komisi X DPR RI, Hetifah Sjaifudian berpesan, guru-guru perlu melakukan inovasi dalam memberikan pembelajaran agar pesan yang disampaikan di kelas tetap relevan dan mudah diterima. Hal itu menyusul seiring perkembangan era teknologi dan mudahnya mengakses informasi seperti saat ini. “Apa-apa kan saat ini dapat diakses di internet, makanya guru harus lebih…