Daerah

Gubernur Akmil Beber Ciri Paham Radikal

MAGELANG - Radikalisme merupakan embrio lahirnya terorisme. Demikian kata Gubernur Akademi Militer (Akmil) Mayjen TNI Dudung Abdurahman saat ceramah tentang menangkal paham radikalisme di Gedung Lilyrohli, Jumat (6/3/2020). “Radikalisme merupakan suatu sikap yang mendambakan perubahan secara total dan bersifat revolusioner dengan memutarbalikkan nilai-nilai yang ada secara drastis lewat kekerasan (violence) dan aksi-aksi yang ekstrem,” kata…

Tokoh

Efisiensikan Sistem Tata Udara, Randi Bergelar Doktor

Siedoo, Dalam konstruksi gedung tinggi ditemukan fakta. Pendingin udara atau air conditioner (AC) mengambil konsumsi energi tertinggi dibandingkan elektronika lainnya. Hal tersebut menjadi perhatian Randi Purnama Putra, mahasiswa program doktor Departemen Teknik Mesin Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya, Jawa Timur. Ia melakukan penelitian untuk efisiensi energi dalam sistem tata udara. Melalui disertasi berjudul Studi…

Nasional

Peneliti UI Kembangkan Propolis Alternatif Pengobatan Virus Corona

JAKARTA - Peneliti asal Universitas Indonesia (UI) mengembangkan senyawa propolis asli Indonesia yang dihasilkan lebah Tetragonula biroi aff. Senyawa ini sebagai alternatif pengobatan dan pencegahan penyebaran virus corona (covid-19). Peneliti tersebut adalah Dr. Eng. Muhamad Sahlan, S.Si, M. Eng dari Fakultas Teknik. Dilansir dari ui.ac.id, propolis tersebut terbukti memiliki komponen penghambat alami yang dapat digunakan…

Daerah

Persiapan Akreditasi, UM Magelang Adakan Workshop Penyusunan LED IAPS 4.0

MAGELANG - Universitas Muhammadiyah (UM) Magelang, Jawa Tengah melalui Lembaga Pengembangan Pendidikan (LPP) bekerja sama dengan Badan Penjaminan Mutu (BPM) UM Magelang mengadakan Workshop Penyusunan Laporan Evaluasi Diri (LED) Instrumen Akreditasi Program Studi (IAPS) 4.0 di The Oxalis Regency Hotel, Kamis (5/3/2020). Hal tersebut dilakukan sebagai persiapan akreditasi di tahun 2020 dengan instrument akreditasi terbaru…

Daerah

Melalui KKN Tematik Kewirausahaan, Wujud Kebijakan Kampus Merdeka

JATINANGOR - Universitas Padjajaran (Unpad) mendukung sepenuhnya kebijakan Kampus Merdeka yang dicangangkan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud). Salah satu kebijakan dari empat Kampus Merdeka adalah hak belajar selama tiga semester di luar program studi. Di antara dukungannya melalui Program Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tematik Kewirausahaan Unpad. Program KKN ini dipandang sebagai perwujudan dari gagasan Mendikbud Nadiem…

Nasional

Pemanfaatan Dana BOS di Madrasah, Tak Sekadar Tata Kelola

JAKARTA - Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) untuk madrasah bukan hanya terkait tata kelola. Tetapi juga tepat sasaran, sampai ditujuan, dan tidak ada manipulasi data, serta pemanfaatannya tepat guna. “Kita (Kemenag) saat ini tidak hanya bicara tata kelola, dan distrubusi dana BOS yang tepat. Tapi kualitas belanja, kualitas penggunaan dana BOS, untuk apa, harus berorientasi…

Nasional

Cegah Virus Corona di Sekolah, Paling Efektif Terapkan PHBS

JAKARTA - Beberapa hari ini virus corona santer diobrolkan masyarakat. Termasuk di dunia pendidikan. Guna melakukan pencegahan terhadap tertularnya virus tersebut di antaranya dengan menerapkan Pola Hidup Bersih dan Sehat (PHBS). GM Kesehatan Dompet Dhuafa, dr Yenny Purnamasari menyatakan pencegahan yang paling efektif adalah menerapkan pola tersebut. Pencegahan spesifik yang dapat dilakukan hindari kontak langsung…

Nasional

Kemendikbud Buka Program Organisasi Penggerak, Suntikan Dana Miliaran

JAKARTA - Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan  (Kemendikbud) mengajak seluruh organisasi kemasyarakatan bidang pendidikan bergerak bersama secara nyata memajukan pendidikan di Indonesia. Hal itu diejawantahkan dalam Program Organisasi Penggerak. “Kami mengajak seluruh organisasi kemasyarakatan yang selama ini berkiprah nyata di bidang pendidikan, bergabung mewujudkan Sekolah Penggerak,” kata Pelaksana Tugas Direktur Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan (Plt.…