Internasional Kegiatan

Di Ajang Olimpiade Kimia Internasional, Siswa Indonesia Raih 4 Medali

JAKARTA - Kabar menggembirakan datang dari Istanbul, Turki, pada Kamis (30/7/2020) pukul 20.00 WIB. Empat siswa Indonesia berhasil menorehkan prestasi di ajang 52nd International Chemistry Olympiad (IChO) atau Olimpiade Kimia Internasional ke-52 dengan meraih empat medali. Dua medali perak diraih Mark Susanto dari SMAK BPK Penabur 1 Jakarta dan Ivan Candra Gunawan dari SMAK Petra…

Internasional

Kemendikbud Fasilitasi Empat Siswa SMA Ikuti Olimpiade Kimia Internasional Secara Daring

JAKARTA - Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) memfasilitasi empat siswa SMA untuk mengikuti 52nd  International Chemistry Olympiad (IChO) yang dilaksanakan pada tanggal 23-29 Juli 2020. Pelaksanaan IChO yang seharusnya dilaksanakan di kota Istanbul Turki, akhirnya harus dilaksanakan secara daring karena masih dalam kondisi pandemi Covid-19. Panitia IChO Turki beserta IChO Steering Committee sejak bulan Maret…

Internasional

Puluhan Pelajar Indonesia Berkompetisi di Tiga Ajang Internasional

JAKARTA – Pelajar Indonesia bertarung dalam ajang bergengsi tingkat internasional. Ada tiga ajang yang diikuti. Yakni, International Chemistry Olympiad (IChO) atau olimpiade kimia internasional berlangsung pada 21 - 30 Juli di Paris. Lalu International Economic Olympiad (IEO) atau olimpiade ekonomi internasional 23 Juli - 1 Agustus di Rusia. Kemudian dari bidang penelitian mengikuti ASPC (ASEAN…