Nasional

Bapak Bidikmisi : Program Dipersiapkan untuk Indonesia Emas 2045

SURABAYA - Prof Dr Ir Mohammad Nuh, Bapak Bidikmisi Indonesia yang mencetuskan ide beasiswa program bidikmisi untuk mempersiapkan generasi 100 tahun Indonesia merdeka. Ia menjelaskan bahwa program bidikmisi ini merupakan program bantuan kepada mahasiswa berprestasi namun memiliki keterbatasan ekonomi. “Program bidikmisi dipersiapkan untuk Indonesia Emas 2045, dan Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) adalah salah satu…

KOMISI X. Wakil Ketua Komisi X DPR RI Abdul Fikri Faqih. (foto: dpr.go.id)
Nasional

Tahun 2021, Target Bidikmisi 1.095.000 Mahasiswa

JAKARTA – Untuk RAPBN 2021, pagu indikatif Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) mencapai Rp 75 triliun lebih. Anggaran tersebut didistribusikan untul banyak kegiatan dan program kerja, seperti Program Indonesia Pintar (PIP), tunjangan profesi guru PNS dan non PNS, serta beasiswa. Wakil Ketua Komisi X DPR RI Abdul Fikri Faqih menyampaikan, banyak target pembangunan di sektor…

Bobby Ardiansyah Miraja l foto : its.ac.id
Internasional Tokoh

Bobby Penerima Bidikmisi Sukses Loloskan 5 Jurnal Internasional

Siedoo, Bobby Ardiansyah Miraja, salah satu wisudawan dari Departemen Manajemen Bisnis, Fakultas Desain Kreatif dan Bisnis Digital Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS), Surabaya, Jawa Timur berhasil meloloskan lima (5) paper ilmiah di jurnal internasional yang terindeks Scopus. Bahkan hebatnya, kelima jurnal ilmiah tersebut berhasil diloloskan hanya dalam waktu setahun terakhir. Dari kelima jurnal ilmiah tersebut,…

Nasional

Bisa Daftar SNMPTN Sekaligus KIP Kuliah, Untuk Siapa?

JAKARTA - Jeda pendaftaran Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) diperpanjang. Sesuai jadwal awal, dibuka 14 - 27 Februari 2020. Kini ada keloggaran. Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) memperpanjang masa pendaftaran SNMPTN hingga akhir Maret 2020. Kebijakan tersebut diambil untuk memfasilitasi calon mahasiswa dari keluarga tidak mampu yang tidak memiliki Kartu Indonesia Pintar…

Nasional

Untuk 17.565 Mahasiswa PTKI, KIP Kuliah 2020 Dianggarkan Rp 115,9 Miliar

BOGOR - Di tahun anggaran 2020, Bidikmisi yang bertransformasi menjadi KIP Kuliah, oleh Kementerian Agama ditagetkan 3.000 mahasiswa PTKIS (Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Swasta) dan 14.565 untuk mahasiswa PTKIN (Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri) mendapatkannya. “Jadi total anggaran yang dikeluarkan pada tahun 2020 mencapai Rp 115,9 miliar,” kata Direktur Pendidikan Tinggi Keagamaan Islam, Arskal Salim,…

Nasional

Mahasiswa Penerima KIP Kuliah di PTKI Wajib Pandai Baca Al-Quran

JAKARTA - Sebagai bentuk kelanjutan dari beasiswa Bidikmisi, Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah diharapkan diberikan kepada anak-anak bangsa yang berprestasi namun secara ekonomi kurang mampu. Salah satu orientasinya adalah untuk memperkuat link and math, relevansi pendidikan dengan dunia kerja. “KIP Kuliah diharapkan memfasilitasi anak-anak bangsa yang berpotensi dan diharapkan dapat mendukung daya saing bangsa termasuk…

Nasional

Bidikmisi Diubah Menjadi KIP Kuliah, Uang Per Bulannya Naik

JAKARTA - Di tahun depan, program Bidikmisi akan diganti menjadi Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah. Penerima bantuannya pun meningkat dibanding Bidikmisi. Jumlahnya Rp 700.000 per bulan, meningkat Rp 50.000 dibanding tahun ini. "Untuk di negeri dan swasta itu sudah gratis dan biaya hidupnya tadinya dari Rp 600.000, saya naikkan Rp 650.000. Sekarang saya naikkan jadi…

Daerah Kegiatan

Organisasi Bidikmisi Banyuwangi Adakan ‘Ngaos Sareng Lare Bidikmisi’

BANYUWANGI - Organisasi Bidikmisi Universitas Airlangga (AUBMO) PSDKU di Banyuwangi, pada bulan yang penuh berkah ini kembali mengadakan kegiatan sosial. Pada Ramadhan 1440 H ini menggelar kegiatan bertajuk ‘Ngaos Sareng Lare Bidikmisi’ mengusung tema ‘Moral dan Akhlaq’. Kegiatan tersebut dimulai pukul 15.00 sampai 16.00 dari 6 Mei 2019 dan akan berlangsung sampai tiga minggu ke…