ADV Kegiatan

Siswa SMK Muhammadiyah 1 Mertoyudan Lakukan Praktik Terbatas

MAGELANG – Melakukan praktik secara langsung bagi siswa sekolah kejuruan menjadi hal yang penting. Karena dalam kegiatan praktik mereka akan menerapkan segala teori yang diterima dalam kegiatan belajar mengajar. Sehingga dengan arahan guru secara langsung selama praktik akan mudah memahami keterampilan yang akan dikuasai. Di era new normal ini memang belum diperbolehkan sekolah melaksanakan pembelajaran…

ADV Opini

Selamat Hari Pendidikan Nasional, Sikapi Belajar Daring Dengan Arif

Siedoo, Hari ini tanggal 2 Mei 2020 menjadi hari penting dalam dunia pendidikan, yaitu bangsa Indonesia memperingati Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas). Untuk peringatan kali ini mejadi sangat berbeda karena tidak adanya upacara peringatan di setiap sekolah, terkait kondisi mewabahnya virus Corona (Covid-19). Namun bukan berarti tidak adanya kegiatan seremonial esensi peringatan Hardiknas menjadi berkurang. Justru…

ADV Daerah

30 Siswa SMK Muhi Mertoyudan Tuntas Jalani Prakerin di Benglap IV/2-1 Magelang

MAGELANG  - Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Muhammadiyah 1 (Muhi) Mertoyudan, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah meningkatkan mutu akademik sekaligus penguatan pendidikan karakter siswanya. Salah satunya dalam kegiatan Prakerin (Praktek Kerja Industri) dengan mengirim 30 siswa kelas XI jurusan Teknik Kendarangan Ringan di Benglap (Bengkel Lapangan) IV/2-1 Magelang (Juli – November 2019). “Untuk menghadapi era 4.0 dan…