JAKARTA - Pemerintah daerah dan sekolah tidak boleh mewajibkan ataupun melarang penggunaan seragam dan atribut dengan kekhususan agama. Demikian kata Mendikbud Nadiem Makarim. Hal itu menyusul diterbitkannya SKB tiga Menteri tentang penggunaan pakaian seragam siswa sekolah. Ditandaskan mantan bos Gojek ini, memakai seragam dan atribut berbasis keagamaan di sekolah negeri di Indonesia adalah keputusan murid…
Tag: Seragam Sekolah
Seragam Sekolah Diatur Tiga Menteri, Berikut Enam Poinnya
JAKARTA – Ada surat keputusan Bersama (SKB) tiga menteri yang mengatur tentang pakaian seragam sekolah. Aturan ini diberlakukan bagi peserta didik, pendidik dan tenaga kependidikan di lingkungan sekolah yang diselenggarakan pemerintah daerah pada jenjang Pendidikan dasar dan menengah. Tiga menteri itu berasal dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud), Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), dan Kementerian Agama…