Nasional

Sebagai Pengganti UN, Apakah Asesmen Menggunakan Komputer?

JAKARTA – Dalam Ujian Nasional (UN) juga ada yang menggunakan komputer atau yang lebih dikenal dengan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK). Sebagai penggantinya, yang akan diterapkan tahun 2021 adalah Asesmen Kompetensi Minimum dan Survei Karakter. Lalu setelah UN dihapus pada tahun 2021, apakah masih tetap menggunakan komputer? Mendikbud Nadiem Makarim menyatakan, untuk asesmennya sendiri, tetap…

Nasional

Anggota Komisi X : Pengganti UN, Jangan Asal Tukar Nama

JAKARTA - Kebijakan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Anwar Makarim yang menghapus Ujian Nasional (UN) dan menggantinya dengan Asesmen Kompetensi Minimum dan Survei Karakter pada tahun 2021 mendapat dukungan dari Komisi X DPR RI. Namun, Mendibud diingatkan agar kebijakan pengganti UN itu bukan sekedar tukar nama. Artinya kebijakan tersebut harus benar-benar memberi kemanfaatan disektor…