Nasional

Tingkatkan Kualitas Layanan, UNIMMA MoU dengan Ombudsman RI

MAGELANG - Peranan Ombudsman dibentuk untuk melakukan pengawasan pelayanan publik. Seperti yang dilakukan oleh pemerintah tingkat pusat hingga desa dan pihak lain yang ditugaskan melakukan pelayanan publik yang menggunakan anggaran negara. Maka Kerjasama dan bersinergi dengan seluruh kekuatan masyarakat adalah kebutuhan yang tidak bisa ditawar lagi. "Karena pengawasan publik merupakan bagian yang tidak terpisahkan antara…

Inovasi

Pendampingan Masalah Mental Berbasis Game

Siedoo, Permasalahan mental yang terjadi pada remaja disabilitas intelektual akibat pelecehan seksual harus diselesaikan, khususnya dalam memberikan pendampingan bagi korban. Mahasiswa memberikan perhatian terhadap persoalan tersebut. Mereka memberikan solusi dengan membuatkan wadah khusus untuk berkonsultasi. Sekelompok mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) merancang e-konseling berbasis game sebagai salah satu alternatif penanganan masalah mental yang dapat digunakan…

Nasional

Bapak Bidikmisi : Program Dipersiapkan untuk Indonesia Emas 2045

SURABAYA - Prof Dr Ir Mohammad Nuh, Bapak Bidikmisi Indonesia yang mencetuskan ide beasiswa program bidikmisi untuk mempersiapkan generasi 100 tahun Indonesia merdeka. Ia menjelaskan bahwa program bidikmisi ini merupakan program bantuan kepada mahasiswa berprestasi namun memiliki keterbatasan ekonomi. “Program bidikmisi dipersiapkan untuk Indonesia Emas 2045, dan Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) adalah salah satu…

Daerah

Mengenalkan Anak tentang Perbedaan Sejak Dini Itu Esensial

TANGERANG - Menumbuhkan budaya saling peduli dengan adanya sistem house, adanya interaksi antar kakak kelas dan adik kelas yang akrab, dan adanya kegiatan-kegiatan dengan tujuan untuk bersama. Semuanya diajarkan untuk tidak melawan orang lain atau menindas orang lain. "Terutama dari teladan yang ada di lingkungan - misalnya dari prinsip memanusiakan hubungan yang dipraktikan guru dan…

Tokoh

PON Papua, Andreas Tulus dan Yogi Adi Raih Perunggu Cabang Kempo

Siedoo, Dalam pertandingan kempo PON XX Papua ada 2 nomer yang dipertandingkan yaitu randori/fight dan embu/seni. Dimana dalam nomor fight itu jika point menendang di bagian pelindung dan berbunyi makan mendapat point. Sedangkan dalam nomor embu/seni itu rangkaian dari teknik dasar digabung menjadi satu. Pasangan Andreas Tulus Pambudi dan Yogi Adi Purnama berhasil meraih medali…

Daerah

Rentetan Prestasi UNIMMA di Usianya ke 57

MAGELANG - Tahun ini Universitas Muhammadiyah Magelang (UNIMMA), Jawa Tengah menapaki usia ke-57 tahun dengan kemajuan dan prestasi telah banyak diraih. Rentetan prestasi tersebut diantaranya, sebanyak 8 dari 21 program studi telah terakreditasi A dan lainnya terakreditasi B. Selain itu secara kelembagaan UNIMMA mendapatkan akreditasi B. "Dari sisi pemeringkatan Perguruan Tinggi, UNIMMA memperoleh capaian membanggakan…

Daerah

Mahasiswa Petakan Aspirasi Masyarakat terhadap PJJ di Kampung Ramah Anak

YOGYAKARTA - Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) dipilih pemerintah sebagai penyesuaian atas kondisi pandemi di Indonesia. Di lain sisi, Kampung Ramah Anak (KRA) merupakan salah satu program Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) yang memiliki beberapa aspek yang dikembangkan. Antara lain komitmen wilayah, hak sipil, dan kebebasan untuk anak, lingkungan, keluarga, dan pengasuhan alternatif, hak kesehatan dasar,…

Daerah

Juara Umum, Atlet Panahan Kabupaten Magelang Raup 7 Emas, 9 Perak, 5 Perunggu

Siedoo, Atlet - atlet dari Kabupaten Magelang, Jawa Tengah mendapatkan hasil yang membanggakan. Mereka berhasil meraih 7 medali emas, 9 medali perak dan 5 medali perunggu pada gelaran Popda Pekan Olahraga Daerah Karesidenan Kedu. Dengan menerapkan protokol kesehatan yang sangat ketat, tim Panahan Kabupaten Magelang yang terdiri dari 9 atlet putra dan 9 atlet putri…