Opini

Jangan Salah Arti, Menyiapkan SDM Unggul Bukanlah Menyiapkan Pekerja Unggul

Siedoo, Dalam motto ‘Peringatan 74 Tahun Indonesia Merdeka’ dipilih kalimat ‘SDM Unggul Indonesia Maju’. Motto tersebut memanglah bagus dan relevan di masa sekarang. Karena untuk menyiapkan Indonesia menjadi negara maju 2045, memang diperlukan SDM yang unggul bangsa Indonesia. Namun hingga hari ini, masih banyak yang mengartikan ‘menyiapkan SDM unggul’ berarti menyiapkan pekerja yang terampil di…

Nasional

Berikut Lima Program Unggulan Guna Membangun SDM Unggul

JAKARTA - Kementerian Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Kemenristekdikti) berupaya meningkatkan akses dan mutu pendidikan tinggi bagi putra-putri Indonesia. Hal itu dilakukan guna membangun sumber daya manusia (SDM) Indonesia unggul, kreatif dan inovatif dalam menyongsong era revolusi industri 4.0. Salah-satunya, pendidikan jarak jauh (e-learning) menjadi terobosan Kemenristekdikti dalam meningkatkan akses pendidikan tinggi yang bermutu ke…