SENIOR. Peneliti Senior dari Pusat Studi Mitigasi, Kebencanaan dan Perubahan Iklim (MKPI) ITS, Dr Ir Amien Widodo MSi. (foto: ist)
Nasional

Peneliti ITS Amien Widodo Anjurkan Pengembalian Tata Guna Lahan Pegunungan

SURABAYA - Dosen Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS), Surabaya meneliti pengaruh dari perubahan tata guna lahan hutan pegunungan terhadap kestabilan tanah di daerah pegunungan, serta menganjurkan adanya pengembalian tata guna lahan tersebut. Dosen yang juga peneliti senior dari Pusat Studi Mitigasi, Kebencanaan, dan Perubahan Iklim (MKPI) ITS Dr Ir Amien Widodo MSi menjelaskan, penebangan hutan…

OLAHAN. Produk Hasil Olahan Biji Kemiri dari alat yang dirancang tim Abmas dan KKN mahasiswa ITS. (foto: its)
Inovasi

Tim Abmas dan KKN ITS Rancang Alat Pengolah Biji Kemiri

LOMBOK - Tim Pengabdian kepada Masyarakat (Abmas) dan tim Kuliah Kerja Nyata (KKN) dari Departemen Teknik Mesin Industri, Fakultas Vokasi Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) membantu merancang alat pengolah biji kemiri menjadi minyak kemiri. Teknologi Tepat Guna ini dirancang delapan mahasiswa dengan dibimbing Dedy Zulhidayat Noor ST MT PhD dan diterapkan di Desa Pakuan, Kecamatan…

TIM. Anggota Tim Inventhor ITS yang menggagas PLTN dengan bahan bakar Thorium terdiri atas (dari kiri) Kenny Santoso, Michael Adrian Subagio, dan Brian Setiawan. (foto: ist)
Inovasi

Mahasiswa Ini Gagas Penggunaan Thorium sebagai Bahan Bakar PLTN

SURABAYA - Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN) di dunia hanya menggunakan uranium sebagai bahan bakar. Tetapi, hal tersebut tidak dapat dilakukan di Indonesia karena cadangan uraniumnya yang relatif kecil. Karena itu, tim mahasiswa Departemen Teknik Kimia Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) yang tergabung dalam Tim Inventhor berinovasi memanfaatkan penggunaan Thorium sebagai bahan bakar alternatif yang…

PENGERING. Brian Raafi’u SST MT dengan alat pengering kerupuk otomatis buatan tim bimbingannya. (foto: ist)
Inovasi

Tim KKN ITS Inovasikan Alat Pengering Kerupuk Otomatis

SURABAYA - Tim Kuliah Kerja Nyata (KKN) Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya mencoba membuat alat pengering kerupuk otomatis untuk meningkatkan produksi kerupuk ikan. Hal ini menyusul proses pengeringan kerupuk secara tradisional dengan bantuan panas matahari yang masih banyak dilakukan di masyarakat dirasa sangat rentan seiring perubahan cuaca. Dosen pembimbing Tim KKN ini, Brian Raafi’u…

VAS. Ragam jenis Kindcrete, vas bunga beton buatan tim mahasiswa ITS. (foto: ist)
Inovasi

Empat Mahasiswa ITS Ciptakan Kindcrete, Bisnis Vas Berbahan Beton

SURABAYA - Empat mahasiswa Departemen Teknik Sistem dan Industri, Departemen Teknik Material, Departemen Teknik Komputer, dan Departemen Arsitektur ITS berkolaborasi menggagas pembuatan vas berbahan beton menggunakan limbah fly ash (abu terbang). Mereka adalah Muhammad Fahlul Alhabsy, Daniel Arya Wikanindita, Muhammad Faruq Saputro, dan Shalahuddin Akbar Aviecena. Gagasan tersebut menjadi sebuah bisnis vas yang diberi nama…

ITS. Tim Mahasiswa ITS saat memperoleh medali emas pada Pimnas ke-33 kategori Penelitian Eksakta. (foto: ist)
Daerah

Mahasiswa ITS Manfaatkan Produk Samping Sintesis Biodiese

SURABAYA - Tiga mahasiswa dari Departemen Kimia Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya melahirkan sebuah inovasi untuk mengkonversi limbah tersebut menjadi asam laktat yang bermanfaat. Hal itu menyusul meningkatnya minyak jelantah di masyarakat diperkirakan mencapai 20 ribu ton tiap tahunnya. Beberapa pihak telah memanfaatkan minyak jelantah ini sebagai biodiesel, tetapi crude glycerol yang merupakan produk…

DISKUSI. Tim BRANI, (dari kanan atas) Yurham Afif, Fiqey Indriati Eka Sari, Millads Anwary Fandiaz, Shinta Ulwiya serta Dyah Sawitri ST MT dan Welly Herumurti ST MSc (kiri bawah) selaku dosen pendamping. (foto: its)
Daerah

Empat Mahasiswa ITS Ajak Masyarakat Desa Melek Pemasaran Digital

SURABAYA - Pemasaran digital sangat penting dalam mendorong perekonomian dan branding sebuah daerah. Terkait hal tersebut, empat mahasiswa Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) termotivasi untuk mengembangkan agribisnis Desa Sumber Brantas, Kelurahan Bumiaji, Kota Batu melalui pemasaran digital dalam program BRANI (Sumber Brantas Berinovasi). Empat mahasiswa tersebut yakni Fiqey Indriati Eka Sari dari Departemen Teknik Informatika,…

PARKIR. Ilustrasi penerapan Parkiro menggunakan teknologi Long Range RFID. (foto: ist)
Inovasi

Ini Dia Sistem Parkir Cerdas ala Mahasiswa ITS

SURABAYA - Kebutuhan parkir yang tinggi di perkotaan dapat menyebabkan pengguna kendaraan harus menghabiskan banyak waktu untuk mencari tempat parkir di suatu lokasi. Mengatasi masalah tersebut, tim mahasiswa Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) menggagas ide sistem parkir cerdas dan berbasis aplikasi bernama Parkiro. Mereka adalah Sherelle Clairine Hayadi, Julius Sintara, dan Steven Seaver Wiarta. Ketiga…