MENPAN. Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN-RB) Tjahjo Kumolo. (foto: jpnn.com)
Nasional

CPNS Tahun 2021, Bakal Rekrut Satu Juta Guru

JAKARTA - Bagi Anda yang masih ingin menjadi abdi negara lewat jalur penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) pada formasi guru jangan khawatir. Pemerintah pusat bakal membuka lowongan di tahun 2021. Jumlahnya sampai satu juta formasi. “(Tahun depan) InsyaAllah akan melaunching rekrutmen 1 juta tenaga guru,” kata Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN-RB)…

Nasional

222.511 Pendaftar Perebutkan 5.815 Formasi CPNS di Kemenag

JAKARTA – Lowongan CPNS tahun 2019 di Kementerian Agama (Kemenag) ada 5.815 formasi. Jumlah ini terdistribusi dalam enam formasi, yaitu Dosen (2.131), Guru (1.891), Fungsional (772), Pelaksana (723), Penyuluh Agama (151), dan Penghulu (151). Sejak dibuka secara online sejak 15 – 30 November 2019, total pendaftar lebih dari 222.511 pendaftar. Sekjen Kemenag, M Nur Kholis…

Nasional

Pelamar CPNS Formasi Guru Seharusnya Punya Sertifikasi Pendidik

JAKARTA - Formasi untuk guru dalam penerimaan CPNS tahun 2019 mendapat tanggap dari akademisi. Menurut Ketua Forum Komunikasi FKIP Negeri Seluruh Indonesia Prof Soefendi pelamar CPNS pada formasi tersebut harus memiliki sertifikat pendidik. Ketika lulus S1 harus ikut PPG prajabatan mandiri satu tahun. Setelah punya sertifikasi baru melamar. "Kalau tidak punya sertifikasi pendidik bagaimana bisa…

Nasional

Ini Jumlah Penerimaan CPNS Guru, Tapi Soal K2 Masih Polemik

JAKARTA – Penerimaan guru dalam lowongan CPNS tahun 2018 menjadi prioritas utama, dibanding penerimaan kuota lain. Jumlahnya bisa tergolong besar. Di seluruh Indonesia, mencapai sekitar 80 ribu orang. Namun demikian, mengenai waktu pendaftaraanya hingga kini masih belum ada kepastian waktu tanggal dan bulannya. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan, melalui…