Nasional

Era Digital, USBN Pakai Smartphone, Siapa Takut

JATIM - Rata-rata dalan Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) tahun 2019 tingkat SMA menggunakan kompoter. Tetapi tidak wajib bagi siswa di Jawa Timur (Jatim). Di provinsi tersebut, siswa diperkenankan juga menggunakan smartphone. "Selain berbasis komputer, sekarang bisa menggunakan smartphone," kata Kepala Dinas Pendidikan Jatim Saiful Rachman dilansir jpnn.com. Kini dinas tersebut hendak mensosialisasikan hal tersebut.…

Nasional

Mapel Madrasah, 3 Masuk UAMBN dan 2 Masuk USBN

JAKARTA - Mata pelajaran ciri khas madrasah tidak semuanya diujikan dalam Ujian Akhir Madrasah Berstandar Nasional (UAMBN). Ada dua mata pelajaran yang hanya diujikan dalam Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN). Lima mata pelajaran ciri khas madrasah, yaitu: Qur'an Hadits, Fiqih, Sejarah Kebudayaan Islam (SKI), Bahasa Arab, dan Akidah Akhlak. Selama ini, semuanya diujikan dalam UAMBN.…

Nasional

Ini Dia Kisi-Kisi USBN dan UN 2019, Didownload Ya…

JAKARTA – Bagi siswa-siswi yang akan menjalani Ujian Nasional Berstandar Nasional (USBN) dan Ujian Nasional (UN) tahun 2019, bisa mempersiapkan belajarnya dari sekarang. Begitu juga guru di sekolah, bisa mengarahkan atau mencarikan referensi bahan ujian untuk mereka. Kini, Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP) telah merilis kisi-kisinya. Hal itu berdasar pada keputusan dalam Surat Keputusan BSNP…

Daerah

USBN SMP, Memerlukan Integritas

DENPASAR – Pembuatan soal Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) untuk SMP/MTs tidak berasal dari satu sumber, Pemerintah pusat saja. Daerah pun juga ikut terlibat. Pembagiannya antara 25 persen dari pusat, 75 persen dari daerah. Mulai Senin hingga Senin berikutnya, 9 hingga 16 April 2018, siswa di jenjang SMP, termasuk di Bali, akan menjalani USBN. Ada…

Daerah

Soal Ujian Bocor Kembali Terjadi

JAWA BARAT - Dugaan bocornya soal dan jawaban USBN (Ujian Sekolah Berbasis Nasional) terjadi di Jawa Barat. Distribusinya melalui saluran, seperti google drive dan media sosial seperti Line dan Whatsapp. USBN digelar 18 - 25 Maret 2018. Berbagai pihak berkepentingan pun menanggapi hal yang menciderai dunia pendidikan tersebut. Mulai dari Dewan Pendidikan, Dinas Pendidikan hingga…

Nasional

Plong, USBN Kembali Tiga Mapel

BANYUMAS - Beberapa kepala sekolah dasar (SD) sempat ketar-ketir dengan rencana pemerintah pusat yang akan memberlakukan ujian sekolah berstandar nasional (USBN) dengan delapan mata pelajaran (mapel). Lambat laun rasa itu mulai sirna, sebab pemerintah akhirnya menghapus USBN dengan mapel sejumlah tersebut. Hal ini seperti yang dirasakan Kepala SDN 4 Kranji, Banyumas, Jawa Tengah Suharto. "Jujur…

Nasional

Konsep Baru USBN

JAKARTA - Ujian akhir jenjang pendidikan sekolah dasar (SD) di tahun 2018 akan menggunakan nama Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN). Mapel yang diujikan tiga, yakni bahasa Indonesia, matematika, dan ilmu pengetahuan alam (IPA). “Bedanya pada tahun ini adalah porsi soal yang diberikan, dengan susunan 90 persen soal akan berbentuk pilihan ganda. daDann sekitar 10 persen…