Daerah

Jurnal Dosen Untidar Sudah Bisa Online

MAGELANG - Universitas Tidar Magelang terus berupaya untuk berbenah. Kini, Untidar memiliki Open Jurnal Sistem (OJS) Universitas Tidar, yang dapat diakses melalui laman resmi Untidar. OJS merupakan wadah publikasi jurnal para dosen dan mahasiswa Untidar. Selama ini jurnal yang dibuat dosen hanya sebatas bunga rampai. Sehingga perlu untuk dilihat kembali agar sesuai dengan dasarnya di…

Daerah

Atasi Kemiskinan, Pemerintah Kolaborasi dengan Perguruan Tinggi

MAGELANG - Mengatasi persoalan kemiskinan di masyarakat tidak hanya menjadi tanggung jawab Pemerintah semata. Namun juga para akademisi yang ikut bernaung di perguruan tinggi. Pemerintah dan perguruan tinggi bisa saling berkolaborasi untuk memikirkan bersama persoalan kemiskinan di masyarakat. Kolaborasi ini, seperti yang dilakukan Pemerintah Kabupaten Magelang dengan perguruan tinggi di wilayah Magelang, Jawa Tengah. Kolaborasi…

Featured Nasional

Indonesia – India Ternyata Bersaudara

MAGELANG - Universitas Tidar Magelang, Jawa Tengah menggandeng dosen sekaligus praktisi Bahasa Indonesia Bagi Penutur Asing (BIPA) dari Universitas Jawaharlal Nehru, New Delhi. Kerjasama ini dilakukan langsung Unit Pelaksana Teknis (UPT) Bahasa, Universitas Tidar. Praktisi bahasa Indonesia dari India, Prof. Dr. Gautam Kumar Jha, Ph.D terlibat pertemuan dalam acara Academic Sharing Pengajaran BIPA tersebut. Kepala…

Daerah Featured

Komunikasi, Kunci Keberhasilan dalam Berbagai Bidang

MAGELANG - Bagi calon mahasiswa yang senang di bidang komunikasi, tidak usah jauh-jauh kuliah di Jogjakarta dan Semarang. Di Magelang, Jawa Tengah kini muncul program studi baru, Ilmu Komunikasi. Prodi ini dibuka selebar-lebarnya bagi pembaca yang ingin mendalami ilmu pengetahuan tentang komunikasi. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Tidar Magelang menggelar acara launcing…

Daerah Featured

Kreatifitas Mahasiswa, Langkah Efektif Keringkan Padi

MAGELANG - Mahasiswa di Magelang, Jawa Tengah kembali menelurkan ide-ide kreatifitasnya. Kali ini, hasil kreatifitas mahasiswa ditujukan khusus kepada para petani. Mereka selama ini melepas hasil panen dan penghasilannya dinilai kurang maksimal. Dengan demikian, kondisi ini mendorong mahasiswa untuk ikut memikirkannya. Setelah melalui perjalanan dan proses yang cukup panjang, akhirnya mampu menghasilkan Mesin Pengering Padi…

Daerah

Mahasiswa Proyeksikan 2 Tahun, Manggis Langsung Berbuah

MAGELANG - Mahasiswa di Magelang menemukan inovasi di bidang pertanian dengan menggandakan kaki bibit manggis. Bibit manggis kaki ganda, dibuat menggunakan cara sambung pucuk dengan menggabungkan dua batang bibit manggis. Hal itu untuk menunjang serapan nutrisi dua kali lebih banyak dan pertumbuhannya cepat. Penggabungan bibit manggis yang digunakan adalah bibit manggis unggul dalam berbuah, dengan…

Daerah

Sepotong Fragmen Novel Bisa Hanyutkan Pelajar

MAGELANG - Sastra dan budaya dinilai penting dalam pengembangan program Bahasa Indonesia bagi Penutur Asing (BIPA). BIPA adalah program pembelajaran keterampilan berbahasa Indonesia (berbicara, menulis, membaca, dan mendengarkan) bagi penutur asing. Penyuntikan sastra dan budaya dalam program ini diharapkan membantu para pelajar asing secara realistik memahami teks-teks sastra Indonesia dalam kelas pembelajaran. “Sepotong fragmen novel…

Daerah

Hey Mahasiswa, Sukses Itu Tidak Tergantung Biaya

MAGELANG - Para mahasiswa untuk tidak mudah menyerah dalam menggapai impian atau cita-cita. Kesuksesan seseorang tidak bergantung pada biaya. “Sukses itu bukan masalah berapa banyak biaya yang dibutuhkan. Tetapi seberapa besar tekad, kesuksesan, ridho orang tua dan Tuhan dalam proses menuju tujuan akhir,” kata Fuzna Marzuqoh, motivator saat acara Sosialisasi Penerima Bantuan Biaya Pendidikan Bidikmisi…