PPMT. Kegiatan PPMT yang dilakukan mahasiswa UNIMMA di wilayah Kecamatan Bandongan. (foto: unimma)
Daerah

Dalam PPMT, Mahasiswa UNIMMA Kenalkan Swamedikasi Hipertensi

MAGELANG, siedoo.com - Peningkatan Kemandirian Masyarakat terhadap Kesehatan melalui Pemberdayaan Masyarakat menjadi tema Pengabdian pada Masyarakat Terpadu (PPMT) di Kecamatan Bandongan. --------- PPMT tersebut dilakukan oleh lima mahasiswa Universitas Muhammadiyah Magelang (UNIMMA). Ketua PPMT, Andi Widiyanto, M.Kom, kelompoknya melakukan kegiatan. Salah satunya sosialisasi Swamedikasi di Dusun Kedon, Desa Rejosari, belakangan ini. Swamedikasi merupakan upaya pengobatan yang dilakukan sendiri. Andi mengatakan,…

MERSEMIKAN. Rektor UNIMMA, Dr. Lilik Andriyani, SE., MSi meresmikan Apotek UNIMMA Medika. (foto: unimma)
Daerah Pendidikan

UNIMMA Resmi Buka Apotek Pendidikan, Tadinya Lokasinya Jauh

MAGELANG, siedoo.com - Apotek Pendidikan dengan nama Apotek UNIMMA Medika resmi dibuka di kampus 2 setempat. belakangan ini. Sebenarnya, apotek tersebut sudah berdiri sejak lama. Namun berlokasi di Kecamatan Pakis, Magelang, Jateng. --------- “Kita pindahkan apotek ke sini. Salah satunya untuk pendirian program studi PSPPA (Program Studi Pendidikan Profesi Apoteker). Mohon doanya karena masih menunggu satu…

ACARA. Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Forum Ramah Difabel (Forda) UNIMMA menggelar serangkaian acara untuk memperingati Hari Disabilitas Internasional (HDI) dan Hari Relawan Internasional (HRI). (foto: unimma)
Daerah

UNIMMA Dukung Maksimal untuk Inklusi Difabel Kabupaten Magelang

MAGELANG, siedoo.com -  Universitas Muhammadiyah Magelang (UNIMMA) selalu memberikan dukungannya terhadap kegiatan yang dilakukan kaum disabilitas. --------- Diantara wujudnya, Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Forum Ramah Difabel (Forda) UNIMMA menggelar serangkaian acara untuk memperingati Hari Disabilitas Internasional (HDI) dan Hari Relawan Internasional (HRI). HDI jatuh tiap 3 Desember. Sedangkan HRI tiap 5 Desember. Acara dilaksanakan di Pendopo Lapangan Soepardi Sawitan, Kabupaten Magelang pada…

BERPOSE. Kelompok PPMT UNIMMA berpose bersama pihak MI Muhammadiyah Kradenan 2 Srumbung. (foto: unimma)
Daerah

PPMT UNIMMA Sosialisasi PHBS Bagi Anak MI Muhammadiyah Kradenan 2 Srumbung

MAGELANG, siedoo.com - Dalam upaya mendukung pembentukan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) sejak dini, Universitas Muhammdiyah Magelang (UNIMMA) melalui kegiatan PPMT angkatan 8 melaksanakan program edukasi sampah. --------- Program tersebut diantaranya ditujukan untuk siswa MI Muhammadiyah Kradenen 2, Srumbung, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah. Tujuannya untuk meningkatkan kesadaran anak-anak tentang pentingnya mengelola sampah dengan benar demi menjaga lingkungan yang bersih…

TANI. Sekolah Tani Mandiri Muhammadiyah digelar di Aula Rektorat Kampus 2 UNIMMA pada Jumat 5 Januari 2024. (foto: unimma)
Daerah

Sekolah Tani Mandiri Muhammadiyah Memasuki Seri ke-6, Sasar Milenial

MAGELANG, siedoo.com - Sekolah Tani Mandiri Muhammadiyah digagas Muhammadiyah Tobacco Control Centre (MTCC) Universitas Muhammadiyah Magelang (UNIMMA) sejak tahun 2021. --------- Saat ini memasuki seri ke-6 dengan tema ‘Mewujudkan Ketahanan Pangan Melalui Peran Peternak Mileneal’. Acara digelar di Aula Rektorat Kampus 2 UNIMMA pada Jumat (5/1) dan di Tempursari, Candimulyo pada Sabtu (6/1). Kegiatan dihadiri 46 petani…

AKREDITASI. Fikes UNIMMA bersama dengan BPM melakukan bedah instrument akreditasi 9 kriteria LAM-PTKes di Ruang Sidang Rektorat Kampus 2 UNIMMA pada Jumat (5/1). (foto: unimma)
Daerah Pendidikan

Rektor UNIMMA: Akreditasi Meningkatkan Kualitas Pendidikan

MAGELANG, siedoo.com - Rektor UNIMMA, Dr Lilik Andriyani, SE., MSI menyampaikan akreditasi menjadi hal penting bagi perguruan tinggi dan juga program studi (prodi) di dalamnya. --------- “Akreditasi ini diharapkan dapat menjadi media untuk meningkatkan kualitas pendidikan dan juga lulusan,” ujarnya. Hal itu disampaikan saat bedah instrument akreditasi 9 kriteria LAM-PTKes (Lembaga Akreditasi Mandiri Perguruan Tinggi Kesehatan) yang…

SEMINAR. Fakultas Teknik (FT) Universitas Muhammadiyah Magelang (UNIMMA) menggelar Hybrid Seminar-World Class Professor (WCP) 2023. (foto: unimma)
Daerah

Fakultas Teknik UNIMMA Gelar Seminar Internasional Hadapi Society 5.0, Ini Tujuannya

MAGELANG, siedoo.com -  New Era Society 5.0: Future Research and Innovation menjadi tema dalam  Hybrid Seminar-World Class Professor (WCP) 2023. Seminar ini digelar Fakultas Teknik (FT) Universitas Muhammadiyah Magelang (UNIMMA). --------- Acara dilaksanakan di Artos Hotel & Convention pada Kamis 28 Desember 2023. “Seminar ini merupakan kolaborasi internasional yang dilakukan antara UNIMMA dengan University Southern Denmark,” kata…

PELATIHAN. Universitas Muhammadiyah Magelang (UNIMMA) menggelar pelatihan peningkatan karir holistik dengan tema Mengasah Softskills dan Ketrampilan Profesional untuk Sukses di Era Modern. (foto: unimma)
Daerah

UNIMMA Tingkatkan Softskills dan Ketrampilan Profesional Dosen

MAGELANG, siedoo.com - Pelatihan peningkatan karir holistik digelar Universitas Muhammadiyah Magelang (UNIMMA) di Aula Fakultas Ilmu Kesehatan (Fikes) Kampus 2, Rabu 20 Desember 2023. --------- Temanya Mengasah Softskills dan Ketrampilan Profesional untuk Sukses di Era Modern. Acara dihadiri  kepala divisi, ketua program studi (prodi), kepala bagian dan dosen di lingkungan UNIMMA. Rektor UNIMMA, Dr. Lilik Andriyani, SE., MSI mengatakan, pertemuan tersebut sudah…