Nasional

Semarakkan HPN 2019, Unair Gelar Berbagai Kegiatan Edukasi

SURABAYA – Sebagai bagian dari badan milik publik, Universitas Airlangga (Unair), Surabaya, tidak lepas dari berbagai kegiatan yang dilakukan lembaga maupun instansi lain. Kali ini, dalam memperingati Hari Pers Nasional (HPN) 2019 yang jatuh pada tanggal 9 Februari, Unair turut serta ambil bagian. Sekretaris Pusat Informasi dan Humas Unair Dr. Imron Mawardi, SP., M.Si., mengatakan pada…

Tokoh

Azrohal Hasan Wakili Indonesia di Regional Leader Forum 2018

Siedoo, Alumnus Ilmu Sejarah Fakultas Ilmu Budaya (FIB) Universitas Airlangga (UNAIR), Azrohal Hasan, mewakili Indonesia di Forum Kepemimpinan Asia-Jepang, di Kamboja, tiga hari pada awal Desember 2018. Azrohal anggota KAPPIJA-21 (Kumpulan Alumni Program Persahabatan Indonesia Japan Abad 21) menjadi salah seorang presenter representatif pada perhelatan 24th ASEAN-JAPAN Regional Leader Forum 2018. Acara tahunan itu digelar di…

Tokoh

Dr. Herlambang UNAIR Jadi Penguji Disertasi di Leiden Belanda

Siedoo, Dr. Herlambang P. Wiratraman, dosen Hukum Tata Negara dan Ketua Pusat Studi Hukum HAM (HRLS) Fakultas Hukum Universitas Airlangga (UNAIR) Surabaya, menjadi salah satu ‘Leden Oppositie Commisie’ (Anggota Komisi Oposisi) dalam ujian disertasi Henky Widjaja. Ujian disertasi itu berlangsung pada Selasa 27 November 2018, pukul 15.00 (waktu Belanda), di Akademie Gebouw, Universiteit Leiden, Belanda.…

Internasional

UNAIR Inisiasi Asosiasi Universitas Dunia

SURABAYA – Sebagai salah satu perguruan tinggi terbaik Indonesia, Universitas Airlangga (UNAIR) terus berupaya memperlebar kiprah kontribusinya. Upaya tersebut salah satunya diwujudkan Universitas Airlangga melalui Lembaga Pengabdian Kepada Masyarakat (LPM). UNAIR menginisiasi pembentukan World Universities Association for Community Development (WUACD) di Aula Amerta, Lantai 4, Kantor Manajemen Unair Kampus C. Pembentukan itu mulai diwujudkan dalam kegiatan bertajuk…

Nasional

Kesehatan Masyarakat Dibutuhkan untuk Hadapi Tantangan Global

SURABAYA – Dalam memenuhi tantangan global, kesehatan masyarakat sangat diperlukan. Sehingga kualitas sumber daya manusia dalam pelayanan kesehatan masyarakat perlu ditingkatkan. Guna membahas hal tersebut, Program Studi Doktor Kesehatan Masyarakat Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Airlangga (FKM UNAIR) kembali mengadakan Simposium Internasional kali ketiga. Simposium Kesehatan Masyarakat ini sebagai wadah pertemuan ilmiah para akademisi, praktisi, dan…

Inovasi Internasional

Karya Inovatif Ekstrak Kemangi, Harumkan UNAIR di Malaysia

SURABAYA – Ajang inovasi internasional digelar di Langkawi, Malaysia bertajuk International Invention and Inovative Competition (INIIC) pada akhir Oktober 2018. Pada kompetisi tersebut, empat mahasiswa kimia Universitas Airlangga (UNAIR), Surabaya, Jawa Timur berhasil menyabet dua penghargaan dengan karya inovatif, ekstrak kemangi. Empat mahasiswa tersebut adalah Melly Octaviany, Nisa’ur Rosyidah, Wahyu Dwi Novita Sari, dan Hanifah…

Daerah

Dinilai Unik, Museum Etnografi UNAIR Raih Penghargaan Kematian

SURABAYA – Museum dan Pusat Kajian Kematian Etnografi Departemen Antropologi Fakultas Ilmu Sosial dan Politik (FISIP) Universitas Airlangga (UNAIR), Surabaya, Jawa Timur menjadi satau-satunya museum terunik di Indonesia. Meskipun tema tata pamer museum ini menyeramkan, tetapi disajikan dengan cara populer. Dipilihnya tema kematian ini karena kematian adalah bagian dari siklus hidup yang paling tidak pernah…

Tokoh

Anak Penjual Cilok Jadi Lulusan Terbaik Unair

SURABAYA – Perjuangan Nur Syamsiyah selama menjadi mahasiswi Universitas Airlangga (Unair), Surabaya patut dicontoh. Nur Syamsiyah merupakan salah satu generasi spesial Unair. Berkat perjuangannya, dia meraih predikat wisudawan terbaik. Sebuah prestasi membanggakan dari anak seorang yang sederhana. Nur Syamsiyah adalah putri pertama dari empat bersaudara pasangan Sutrisno dan Erna, tinggal di Pagesangan, Surabaya, Jawa Timur. Ketiga…