Inovasi Tokoh

Dosen UGM Ciptakan Formula Anti Hama dari Limbah Cangkang Kepiting

Siedoo, Dosen Universitas Gadjah Mada (UGM), Dr.rer.nat. Ronny Martien, berhasil menyulap limbah cangkang kepiting dan udang menjadi sebuah formula anti hama. Formula tersebut memiliki nilai guna utamanya dalam mendukung sektor pertanian dan pangan. Sang inventor UGM ini mengolah limbah cangkang kepiting dan udang menjadi nanokitosan untuk menekan hama pertanian yang ramah lingkungan. Tidak hanya itu,…

Nasional

Mahasiswa UGM Kirim 658 Proposal PKM, Berikut Perinciannya

YOGYAKARTA – Jumlah proposal yang dikirim mahasiswa Universitas Gadjah Mada (UGM) Yogyakarta pada Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) 2019 ke Kementrian Ristek Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Kemenristekdikti) tak main-main. Jumlahnya mencapai 658 proposal untuk lima bidang. Jumlah itu meliputi 122 proposal PKM bidang Kewirausahaan (PKM-K), 104 proposal Program Kreativitas Mahasiswa Karsa Cipta (PKM-KC), 80 proposal Program…

Inovasi

Berbagi Kisah dengan Para CEO Startup di UGM

YOGYAKARTA - Chief Executive Officer (CEO) Freesooner.id Marizal Fanani berbagi kisah tentang pengalamannya saat membangun startup. Mahasiswa Fakultas Teknologi Pertanian Universitas Gadjah Mada (UGM) angkatan 2015 ini juga merupakan pegiat startup dan sudah mengikuti beberapa bidang perlombaan. Freesooner.id sebuah startup yang berfokus pada pemberdayaan mantan narapidana setelah keluar dari Lapas. Menurut Fanani, yang juga mahasiswa…

Tokoh

Sabet Penghargaan, UGM Terbaik Satu, Unpad Dua

YOGYAKARTA – Universitas Gajah Mada (UGM) mendapat penghargaan dengan predikat Terbaik 1 Pelayanan Informasi Melalui Internet (Website) PTB BH dari Kemenristekdikti dalam Anugerah Humas 2018. Penghargaan diberikan Sekretaris Jenderal Kemenristekdikti, Prof. Ainun Na’im, Ph.D., M.B.A., kepada Rektor UGM, Prof. Ir. Panut Mulyono, M.Eng., D.Eng dalam acara Rakernas Kemenristekdikti di Universitas Diponegoro, Semarang. Rektor UGM, Prof.…

Daerah Tokoh

Akademisi UGM Sebut Ada 5 Faktor Penghambat Reformasi Peradilan

YOGYAKARTA - Reformasi peradilan melahirkan dua kebijakan. Yakni, one roof system dan pelembagaan Komisi Yudisial (KY). Namun, pengawinan kedua kebijakan tersebut tidak mendapat porsi pembahasan yang tuntas. Hal tersebut disampaikan Idul Rishan saat menjalani Ujian Terbuka untuk memperoleh Gelar Doktor Ilmu Hukum di Ruang Sidang Persatuan Lantai 3, Filsafat UGM. Dalam disertasinya ia mengangkat judul…

Nasional

KagamaCare Terjun Langsung Bantu Korban Tsunami

YOGYAKARTA - Keluarga Alumni Universitas Gadjah Mada (Kagama) menaruh perhatiannya kepada korban trunami pesisir Banten dan Lampung, dampak dari meletusnya Gunung Anak Krakatau di Selat Sunda. Lewat KagamaCare, komunitas ini menerjunkan bantuan kepada korban yang masih hidup. Sulastama Raharja, perwakilan KagamaCare menyatakan, saat ini tim assessment yang terdiri dari 5 relawan telah dikirim untuk melakukan…

Inovasi Teknologi

Keren Abis, Akademisi UGM Persembahkan Becak Listrik

Siedoo, Di era ini, moda transportasi becak semakin tersisihkan. Berjalannya dengan tenaga manusia, dan kecepatannya relatif lambat, membuat masyarakat enggan menggunakan jasanya. Agar becak tetap eksis, akademisi Universitas Gajah Mada (UGM) Yogyakarta memberikan terobosan. Yakni berupa becak listrik. Univerasitas berstatus negeri tersebut, melalui Pusat Studi Ekonomi Kerakyatan (PSEKP) dan Inovation Center for Automatic (ICA) telah memperkenalkan…

Daerah

Jadwal Tes SKB CPNS Magelang Sudah Dirilis, Jangan Lupa Bawa Ini

MAGELANG – Jadwal tes SKB CPNS untuk Kabupaten dan Kota Magelang, Jawa Tengah sudah keluar. Gelaran untuk memperebutkan tiket menjadi abdi negera tersebut akan digelar Sabtu-Minggu, 8-9 Desember 2018, di Gedung Graha Sabha Pramana Universitas Gajah Mada Jl. Bulaksumur 1 RT 001/10 Caturtunggal Depok Sleman Yogyakarta. “Pelamar wajib datang pada saat ujian SKB berbasis CAT…