Daerah

Kenali Tugas dan Fungsi, Ratusan Siswa Sambangi TNI

MAGELANG - Tentara Nasional Indonesia (TNI) berpesan agar para siswa untuk rajin belajar. Senantiasa menjaga kebersihan dan kerapian. Siswa selalu menghormati guru maupun sesama murid. “Jaga kerukunan dan kekompakan, tetap semangat dalam belajar agar kelak menjadi generasi penerus yang mumpuni dan sukses. Jangan lupa selalu berbakti dan minta doa orang tua sebelum berangkat ke sekolah,”…

Daerah

Ruang Belajar Siswa TK Dipindah ke Mall

MAGELANG - Berduyun - duyun para anak Taman Kanan - kanak memasuki salah satu sudut Artos Mall Magelang, Jawa Tengah. Para siswa TK Gloria Pantekosta Magelang memindahkan ruang kelas belajar mengajarnya di sudut toko donut. Sebanyak 38 siswa - siswi TK belajar bersama, bagaimana membuat donat dipandu instruktur profesional. Bentuk program pendidikan informal ini dengan…

Opini

Orang Tua Harus Bijak Memilih Mainan Anak

Siedoo, SIKAP bijaksana orang tua sangat dibutuhkan dalam hal memilih mainan untuk anak. Baik masih balita atau usia TK/SD. Menjauhkan anak dari bahaya adalah prioritas utama para orang tua. Ingin melihat anak-anak bahagia boleh saja dan itu hal wajar. Tapi, tidak dengan memberi mereka mainan yang berbahaya. Rasanya memang sulit dipercaya mainan yang sederhana sekalipun…

Daerah

Sampaikan Pesan Khusus melalui Pewarnaan Celengan

YOGYAKARTA - Ruang proses belajar mengajar tidak hanya terpaku pada sudut bangunan sekolah semata. Di pusat perbelanjaan, bisa jadi tempat interaksi tentang dunia pendidikan. Seperti yang dilakoni anak-anak dari TK dan SD As Syafi’ah Mendut, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah. Mereka mengikuti Workshop Edukasi “Melukis Celengan dari Gerabah“ di Galeria Mall Yogyakarta. Konsep kegiatan mengambil thematik…

Opini

Bahaya, Memaksa Anak Usia Dini Kuasai Calistung

Siedoo, CALISTUNG (baca, tulis, hitung) merupakan kemampuan dasar yang harus dikuasai siswa usia SD. Namun tidak ada keharusan bagi anak usia dini. Mengingat, anak usia dini berada pada periode emas. Di mana pada periode ini otak akan paling banyak menyerap apa yang dilihat dan didengar oleh anak. Orang tua menyekolahkan anak-anaknya ke PAUD (Pendidikan Anak…

Daerah

Tidak Hanya Fokus Bisnis, Tapi juga Peduli Pendidikan

BEKASI - Tidak hanya fokus pada orientasi bisnis semata. Medina, produk foodware halal pertama di Indonesia juga menunjukkan kepeduliannya terhadap dunia pendidikan. Hal itu setidaknya dapat dilihat dari kegiatan yang digelar Sabtu (24/2/2018) di Bekasi. Selain menjual produk plastik rumah tangga halal, Medina juga memiliki tujuan untuk membagikan nilai-nilai kebaikan melalui forum yang dapat menginspirasi.…

Daerah

Medina Ajak Siswa Lomba Mewarnai

MAGELANG - Kawasan Candi Borobudur, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah tidak hanya menarik para wisatawan untuk berkunjung. Namun, Candi Buddha itu juga menarik elemen lain untuk menggelar acara di Kacamatan Borobudur. Seperti yang digelar Medina, sebuah produk foodware halal pertama di Indonesia yang telah resmi mengantongi sertifikat dari Majelis Ulama Indonesia (MUI). Para siswa di sekitar…

Daerah

Kenalkan Peralatan Perang ke Siswa TK

MAGELANG - Ratusan siswa-siswi TK Islam Terpadu (TKIT) Asy-Syaffa Kota Magelang, Jawa Tengah menyambangi Yonarmed 11/76/GG/1/2 Kostrad. Mereka dikenalkan berbagai peralatan perang yang selama ini digunakan para TNI. Kunjungan ini dalam rangka menumbuhkan rasa cinta tanah air terhadap anak-anak usia dini di sekitar satuan Yonarmed. Kegiatan tersebut diikuti 236 murid TKIT Asy-Asyaffa Kota Magelang dan…