Daerah

AIK Moving Class, Awal Sinergitas Pilar Pendidikan dan Ekonomi

MAGELANG - Politeknik Muhammadiyah Magelang (POLIMMAG) harus dikenal dan diketahui oleh seluruh Amal Usaha Muhammadiyah (AUM) di lingkungan Kabupaten Magelang. Dengan bersinergi dan berkomunikasi diharapkan Polimmag akan maju, besar secara bersama-sama. Hal itu disampaikan Lovita Ivan Hidayatullah, Dosen Al Islam dan Kemuhammadiyahan (AIK) Polimmag saat menyelenggarakan pembelajaran AIK bersama Baitut Tanwil Muhammadiyah (BTM) Amman Kabupaten…

Daerah

Diklitbang PP Muhammadiyah Dorong Polimmag Terus Maju

MAGELANG - Majelis Pendidikan Tinggi, Penelitian dan Pengembangan (Diklitbang) Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah berharap agar semua perguruan tinggi Muhammadiyah mencapai kemajuan. Hal itu adalah harapan yang paling utama. Dengan adanya kegiatan pendampingan monitoring, diharapkan bisa mengantisipasi potensi-potensi masalah yang akan muncul, kemudian mencoba membuat langkah strateginya. "Bagaimana cara menangani masalah-masalah yang muncul itu, termasuk manajemen…