Siedoo, BERBICARA tentang pendidikan karakter, perangkat hukum yang ada di Indonesia jelas menginginkan adanya hasil pendidikan yang berkarakter. Berbagai terobosan dan inovasi pendidikan digali, agar menemukan metode pembelajaran yang aktif, kreatif, efektif dan menyenangkan. Hal itu dikuatkan dengan perangkat hukumnya. Mulai dari UU Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional, PP Nomor 19 Tahun…
Tag: pendidikan karakter
Mengenal Kesulitan Belajar Anak dan Solusinya
Siedoo, Dalam kegiatan pembelajaran di sekolah, guru dihadapkan dengan sejumlah karakteristik siswa berbagai variasi. Ada siswa yang dapat menerima kegiatan belajarnya secara lancar dan tepat tanpa mengalami kesulitan. Di sisi lain tidak sedikit pula yang dalam belajarnya mengalami berbagai kesulitan. Kesulitan siswa ditunjukkan dengan adanya hambatan-hambatan tertentu untuk mencapai hasil belajar. Kesulitan belajar dapat pula disebabkan…
Akhlak adalah Karakter yang Sebenarnya
Siedoo, PENDIDIKAN karakter sudah menjadi 'trending topic' dalam dunia pendidikan akhir-akhir ini. Hal itu muncul setelah gagasan pendidikan karakter yang digaungkan pemerintah. Keberadaannya haruslah memiliki arah dan tujuannya yang jelas. Sehingga implementasi di lapangan menjadi mudah dilaksanakan. "Sebaliknya bila tidak jelas, maka jangankan hasil dari proses pendidikan tersebut, implementasinya saja mengalami kendala. Karena itu memahami…
Jadilah Guru yang Berkarakter
Siedoo - CITA-cita pembangunan manusia yang religius melalui pendidikan berada di pundak guru. UU Nomor 14 Tahun 2005 tentang guru dan dosen mendefenisikan guru sebagai pendidik profesional dengan tugas utama mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, melatih, menilai dan mengevaluasi peserta didik. "Tegas dinyatakan dalam Undang-Undang tersebut bahwa guru memiliki tanggung jawab sebagai pendidik. Tetapi dalam realitas…
Makna Pendidikan Karakter dalam Matematika
Siedoo - TUJUAN pembelajaran dalam paradigma baru pendidikan di Indonesia, bukan hanya untuk merubah perilaku siswa. Namun, salah satunya untuk membentuk karakter siswa. Fokus pembelajarannya adalah pada "mempelajari cara belajar" (learning how to learn), bukan hanya semata pada mempelajari substansi mata pelajaran. Demikian dikatakan Guru Matematika SMA Negeri 1 Sungailiat Kabupaten Bangka, Provinsi Kepulauan Bangka…
Berikut Sistem Percontohan Penguatan Pendidikan Karakter
SEMARANG - Terlepas dari dampak positif, cepatnya perkembangan teknologi informasi di zaman milenial ini juga sangat perlu diwaspadai. Terutama bagi anak-anak usia sekolah dasar. Bila mereka tidak memiliki karakter kuat, segala informasi yang didapat dari teknologi informasi akan ditelan mentah-mentah. Tentunya hal ini akan berdampak negatif bagi mereka. Karenanya butuh filter yang berlebih. Dalam upaya…
TNI Tanamkan Pendidikan Karakter ke Siswa
MAGELANG - Sekolah Menengah Pertama (SMP) Al Iman Kota Magelang, Jawa Tengah menggelar kegiatan pendidikan karakter dan kedisiplinan di Satuan Yonarmed 11/1/2 Kostrad. Acara ini berlangsung selama 2 hari. Sebelum dilaksanakan pendidikan karakter dan kedisiplinan, para siswa disambut oleh prajurit Yonarmed 11/1/2 Kostrad disaat memasuki Mayonarmed 11/1/2 Kostrad. Mereka selanjutnya melaksanakan upacara pembukaan dengan Irup…
Pendidikan Karakter Ala Pondok Pesantren
Siedoo.com - Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) menyuarakan dengan kencang program penerapan Pendidikan Karakter di sekolah-sekolah. Tahun ini, ditargetkan 15.000 sekolah di Indonesia bisa menerapkan program pendidikan karakter, mulai dari siswa sekolah dasar (SD) hingga sekolah menengah pertama (SMP). Mendikbud membuka pintu lebar-lebar, bagi sekolah yang ingin mengajukan diri menjadi model sekolah dengan pendidikan karakter.…