Nasional

Anggota Komisi X : Sekolah Olahraga Perlu Didukung Payung Hukum

KALTIM - Kalimantan Timur memiliki signature bidang keolahragaan berupa sekolah khusus olahraga yang kondisinya sangat memadai serta telah menghasilkan atlet-atlet berbakat dan  mengharumkan nama Kalimantan Timur (Kaltim) bernama SKOI. Demikian ditandaskan Anggota Komisi X DPR RI Ledia Hanifa Amaliah. Meski begitu, lanjutnya, hal tersebut ternyata belum didukung payung hukum yang jelas. Sehingga, ia berniat merevisi…

Nasional

Anggota Komisi X : Pengganti UN, Jangan Asal Tukar Nama

JAKARTA - Kebijakan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Anwar Makarim yang menghapus Ujian Nasional (UN) dan menggantinya dengan Asesmen Kompetensi Minimum dan Survei Karakter pada tahun 2021 mendapat dukungan dari Komisi X DPR RI. Namun, Mendibud diingatkan agar kebijakan pengganti UN itu bukan sekedar tukar nama. Artinya kebijakan tersebut harus benar-benar memberi kemanfaatan disektor…

Nasional

Berkaca dari Robohnya Kelas SD Gentong, Pembangunan Sekolah Butuh Pengawasan Ketat

JAKARTA - Kasus robohnya empat ruang kelas SD Gentong, Gadinrejo, Pasuruan, Jawa Timur menjadi perhatian wakil rakyat. Agar kasus serupa tidak terjadi di Tanah Air, pembangunan seluruh sekolah butuh pengawasan ketat dari kalangan profesional. Anggota Komisi X DPR RI Adrianus Asia Sidot menegaskan, pengawasan jangan hanya sebatas di atas kertas, tapi harus betul-betul pengawasan di…

Nasional

Datangkan Rektor Asing, Ferdi Beri Syarat Khusus

JAKARTA - Rencana didatangkannya orang asing untuk menjadi rektor di perguruan tinggi di Indonesia masih menjadi perbincangan hangat. Baik di tataran eksekutif maupun legislatif. DPR RI turut mengkritisi rencana Kementerian Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Kemenristekdikti) untuk rektor asing. Anggota Komisi X DPR RI Ferdiansyah mengatakan, urgensi mendatangkan rektor asing harus jelas. Ia pun memberikan beberapa…

Daerah

Hasil Reses Komisi X, Sekolah di Manado Butuh Perbaikan

SULUT -Kondisi ekolah-sekolah di wilayah Provinsi Sulawesi Utara (Sulut), seperti di SMK Negeri 3 Manado dan SMA Negeri 9 Manado dipantau langsung oleh Komisi X DPR RI. Dari hasil pemantauan tim kunjungan kerja reses, perlengkapan sekolah ternyata masih belum lengkap. Beberapa ruang kelas juga membutuhkan perbaikan. Anggota Komisi X DPR RI Mustafa Kamal menyatakan sekolah…

Nasional

Dalam Pendidikan Vokasi, Guru Tak Cukup Bermodal Pengetahuan

JAKARTA – Dalam pendidikan vokasi, penyesuaian tenaga pendidik dengan jurusan vokasi perlu diperhatikan. Demikian ditandaskan Anggota Komisi X DPR RI MY Esti Wijayati. Dinyatakan, tidak bisa tenaga pendidik hanya menguasai ilmu setengah-setengah lalu mendidik dan menghasilkan lulusan yang berkualitas bagus. Tenaga pendidiknya memang harus mendapatkan penguatan. Tenaga-tenaga pendidik di sekolah vokasi dituntut untuk mengikuti zaman.…

Nasional

Guru Honorer Dapat THR? Ini Kata DPR dan Pemerintah Pusat

JAKARTA – Komisi X DPR RI mendorong pemerintah untuk memberikan tunjangan hari raya (THR) bagi guru honorer untuk menghilangkan rasa kecemburuan. THR wajib menjadi perhatian pemerintah, karena dari segi beban kerja guru honorer, terutama di daerah, sama dengan kinerja pegawai negeri sipil (PNS). “Beban kerja mereka terkadang melebihi PNS,” kata Wakil Ketua Komisi X DPR…

Nasional

Pendidikan yang Merata dan Berkualitas Jadi Tantangan

JAKARTA – Di momen Hardiknas tahun 2019 ini, tantangan dunia pendidikan ke depan adalah mewujudkan pendidikan yang merata dan berkualitas. Demikian ditandaskan Wakil Ketua Komisi X DPR RI Sutan Adil Hendra. Menurutnya, pemerataan serta peningkatan kualitas pendidikan masih menjadi tantangan yang harus terus dilakukan dalam skala prioritas program secara nasional. Untuk mewujudkan pemerataan dan kualitas…