MAGELANG – Wali Kota Magelang dr. Muchamad Nur Aziz melepas tujuh santri asal Kota Magelang yang mengikuti Festival Anak Soleh Indonesia (FASI) ke-XI tingkat nasional di Pendopo Pengabdian, Senin (21/3/2022). Mereka akan mengikuti FASI di Palembang, Sumatera Selatan, 24-27 Maret 2022. Mereka terbagi dalam 3 kelompok, yakni Taman Kanak Al Quran (TKQ) untuk usia dibawah…
Tag: FASI
866 Peserta Bersaing di Festival Anak Soleh Indonesia
MAGELANG - Berbeda dengan sebelumnya, Festival Anak Soleh Indonesia (FASI) se Kota Magelang 2018 dilangsungkan di luar kompleks Sekretariat Pemerintah Kota Magelang, Jawa Tengah. Sebanyak 866 peserta dari berbagai tingkat bersaing di kawasan kantor Kelurahan Gelangan. Mereka mencoba menunjukkan penampilan terbaiknya. Sejumlah lomba diadakan di beberapa titik di kawasan Kelurahan Gelangan seperti di Masjid At…
699 Peserta Berlomba Jadi Anak Soleh
MAGELANG - Sebanyak 699 peserta mengikuti lomba Festival Anak Soleh Indonesia (Fasi) di Kota Magelang, Jawa Tengah. Para peserta terdiri dari beberapa kalangan dan mengikuti berbagai kategori lomba. Pemerintah Kota Magelang menggelar lomba tersebut karena itu selaras dengan visi misi sebagai kota modern, cerdas, dan religius. Jumlah peserta yang ikut dalam lomba ini ada sebanyak…