KOORDINASI. Menko PMK Muhadjir Effendy saat melakukan koordinasi dan konsolidasi pengendalian lapangan terkait penyelenggaraan haji di Makkah, Jumat (2/6/2023). (foto: kemenag)
Nasional

Lansia Jemaah Haji Tanpa Pendamping, Menko PMK: Perlu Ada Penambahan Anggaran

JAKARTA, siedoo.com - Keputusan pemerintah bagi lansia jemaah haji tanpa pendamping mendapat apresiasi dari Menteri Koordinator Bidang Pemangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy. Yang mendampingi mereka adalah Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH). Risiko tidak memberangkatkan pendamping lansia, lanjutnya pemerintah harus menyiapkan tenaga pendamping yang lebih banyak dan professional. Tentu saja ini akan berkaitan…

PETUGAS. Pemberangkatan petugas haji tahun lalu dari Kemenag. (foto: kemenag)
Nasional

Kemenag Buka Seleksi Petugas Haji 2023, PNS Boleh Mendaftar

JAKARTA, siedoo.com - Kementerian Agama (Kemenag) membuka seleksi Petugas Penyelenggara Ibadah Haji Tahun 2023. Pendaftaran dibuka bagi petugas kloter dan Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi. Direktur Bina Haji Ditjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah (PHU) Kemenag Arsad Hidayat mengatakan rekrutmen petugas haji dilakukan secara berjenjang. Untuk petugas kloter dan PPIH tingkat kabupaten/kota, pendaftaran dibuka…