Opini Tokoh

Pencapaian Maghfirah melalui Infak, Pengendali Emosi dan Penebar Maaf

Siedoo, "Dan bersegeralah kamu kepada ampunan dari Tuhanmu dan kepada surga yang luasnya seluas langit dan bumi yang disediakan untuk orang-orang yang bertakwa. (yaitu) orang-orang yang menafkahkan (hartanya), baik di waktu lapang maupun sempit, dan orang-orang yang menahan amarahnya dan memaafkan (kesalahan) orang. Allah menyukai orang-orang yang berbuat kebajikan." (Surat Al-Imran ayat 133-134) Rasulullah SAW bersabda, secara…

Inovasi Tokoh

Sepatu 4 in 1 Karya Tiga Mahasiswa UM Malang Dilirik Orang Jepang

Siedoo, Dewasa ini muncul beragam jenis alas kaki diperuntukkan situasi berdasar situasi dan kondisi yang dihadapi. Hal tersebut memungkinkan wanita untuk memiliki beberapa jenis alas kaki. Namun bila situasinya berganti dalam jarak dekat akan merepotkan penggunannya untuk membawa banyak alas kaki. Berangkat dari hal itulah, dilansir umm.ac.id, tiga mahasiswa program studi Manajemen Universitas Muhammadiyah (UM) Malang,…

Tokoh

Berbekal Pandai Membagi Waktu, Kini Rica Memiliki Sederet Prestasi

Siedoo, Rica, mahasiswi Kesehatan Masyarakat (Kesmas) FKM Universitas Airlangga (Unair), Surabaya semester enam ini memang luar biasa. Sejak duduk di SMAN 1 Trenggalek dia sudah menekuni lomba Karya Ilmiah Remaja (KIR) dan sempat menyabet juara. Maka pantaslah bila kini perempuan dengan nama lengkap Rica Naudita Krisna Setioningrum  ini memiliki sederet prestasi dalam berbagai bidang. Seperti,…

Inovasi Tokoh

Tiga Mahasiswa FTIP Unpad Kembangkan Yoghurt Berbahan Ubi Ungu

Siedoo, Tiga mahasiswa Teknologi Pangan Fakultas Teknologi Industri Pertanian Universitas Padjadjaran (Unpad) meraih juara I pada lomba poster ilmiah ‘National Food Technology Competition 2019’. Lomba digelar di kampus Universitas Katolik Widya Mandala, Surabaya, Jawa Timur. Ajang National Food Technology Competition 2019’ (NFTC) merupakan kompetisi ilmiah seputar pengembangan produk pangan lokal. Mengangkat tema ‘Pengembangan Produk Pangan…

Opini Tokoh

Membaca sebagai Esensi Nuzulul Quran

Siedoo, Minggu ini umat Islam diingatkan pada suatu peristiwa besar dalam sejarah perkembangan Islam. Peristiwa itu adalah Nuzulul Qur’an, yaitu peristiwa turunnya al-Qur’an. Setiap tanggal 17 Ramadhan, kita umat Islam selalu merayakan satu peristiwa besar yang pernah terjadi dalam sejarah perkembangan Islam. Peristiwa diturunkannya kitab suci al-Quran atau yang populer peristiwa Nuzulul Quran. Festival peringatan…

Inovasi Tokoh

Mahasiswa UNS Ciptakan Plester Luka dari Tandan Kosong Sawit

Siedoo, Dua mahasiswa Program Studi (Prodi) Kimia pada Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Sebelas Maret (UNS) Solo, Jawa Tengah menciptakan plester luka. Ciptaan itu dinamakan Plester Luka dari Tandan Kosong Kelapa Sawit dan Ikan Sidat atau disingkat Pulosakti. Dua mahasiswa peneliti tersebut yaitu Alfiyatul Fithri dan Wahyu Puji Pamungkas yang dibimbing Maulidan…

Tokoh

Yuk Simak Perjuangan Munira Safitri, Mahasiswi Penghafal Alquran 30 Juz

Siedoo, Namanya Munira Safitri (19), mahasiswi jurusan Pendidikan Agama Islam Fakultas Tarbiyah dan Guru Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati (UIN SGD) Bandung, Jawa Barat. Munira merupakan hafizah Alquran 30 juz yang menjadi kebanggaan kampusnya. Dia mengaku termotivasi menghafal Alquran kerena penasaran ingin hafal semua juz dalam Alquran. “Jadi awalnya penasaran bagaimana rasanya menghafal semua…

Tokoh

Mantan Menteri Pendidikan Jadi Ketua Dewan Pers

Siedoo, Mantan Menteri Pendidikan Nasional era Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), Mohammad Nuh, terpilih menjadi Ketua Dewan Pers Periode 2019-2022 menggantikan Yosep Adi Prasetyo. Serah terima jabatan dari Yosep Adi Prasetyo kepada Mohammad Nuh dilakukan di Gedung Dewan Pers, Kebon Sirih, Jakarta Pusat, Selasa, (21/5/2019). Sebelumnya, melalui Keputusan Presiden Nomor 33/M tahun 2019, ditetapkan pemberhentian…