Internasional

UIN Antasari-ICRC Bangun Kerja Sama Hukum Kemanusiaan

BANJARMASIN – Untuk kali ketiga Universitas Islam Negeri (UIN) Antasari Banjarmasin melaksanakan kursus bersertifikat dengan acara Certificate Course International Humanitarian Law and Islamic Related to Armed Conflict. Dalam kegiatan ini bekerja sama dengan The International Committee of Red Cross (ICRC) di Kindai, Best Western, Banjarmasin. Kegiatan tersebut juga sekaligus penandatanganan nota kesepahaman bersama antara UIN Antasari…

Internasional

UNIB Jalin Kerjasama Pendidikan Dengan University of Dundee Inggris

BENGKULU – Dalam rangka meningkatkan pergaulan internasional, Universitas Bengkulu (UNIB) tidak hanya mengembangkan kerjasama dengan berbagai universitas di dalam negeri. Namun UNIB terus menjalin kerjasama dengan universitas di luar negeri. Hal ini terkait dengan visi institusi yaitu menjadi World Class University pada 2025. Saat ini, UNIB telah menambah daftar rekanan universitas luar negeri dengan menandatangani MoU (Memorandum…

Internasional

Di Jepang, Ganjar Dicurhati Guru Honorer, Setelah Pulang Diminta Lapor

JEPANG – Gubernur Jawa Tengah (Jateng) Ganjar Pranowo, melawat ke Jepang. Di Negeri Sakura ini, eks anggota DPR RI tersebut bertemu dengan WNI yang ada di sana. Perbincangan hangat pun tidak bisa dilepaskan di saat bertemu dengan mereka di Kota Toyota. Salah satu yang diajak ngobrol di antaranya adalah Irwan. Irwan merupakan seorang guru honorer,…

Internasional

Inginkan Kiat Berprestasi, University of Malaya Kunjungi USU

MEDAN – University of Malaya, Malaysia sangat tertarik dengan berbagai prestasi Universitas Sumatera Utara (USU). Untuk itu melalui Delegasi Kesenian Astar (Delstar) 1.0, University of Malaya berkunjung ke USU. Sejumlah 79 mahasiswa Delegasi Kesenian Astar diterima di Ruang IMT-GT, Gedung biro Pusat Administrasi USU lantai 2. Mereka diterima oleh Staf Ahli Wakil Rektor I USU,…

Internasional

Nuffic Neso Indonesia Kembali Gelar Pameran Pendidikan Belanda

JAKARTA – Nuffic Neso Indonesia kembali menggelar “Dutch Placement Day”  (DPD) di Gedung Perpustakaan Nasional, Jakarta, mulai Jumat (9/11/2018). DPD tahun ini Nuffic menggandeng 27 universitas riset dan ilmu terapan Belanda. Melalui pameran ini, diharapkan dapat meningkat kesadaran para pelajar untuk membekali dirinya dengan pengetahuan dan kemampuan untuk bersaing di era globalisasi. Koordinator Promosi Pendidikan Nuffic Neso…

Internasional

Kreativitas Arsitek Mendesain Bangunan Menemui Tantangan Baru

SURABAYA - Perencanaan tata ruang maupun peraturan bangunan, sebenarnya bertujuan untuk menjaga keteraturan, keamanan, keselamatan, dan kenyamanan. Dosen Institut Teknologi Bandung (ITB), Jawa Barat Dr Ing Ir Heru Wibowo Poerbo MURP, mengungkapkan jika beberapa building codes (peraturan bangunan) yang diadaptasi dari negara barat, kurang sesuai dengan kondisi di Indonesia. Hal itu karena perbedaan kondisi lingkungan,…

Internasional

Pakar Kelautan Belanda Prediksi, Kawasan Pesisir Alami Penurunan Permukaan Tanah

SURABAYA - Pentingnya perlindungan kawasan pesisir di daerah nusantara Indonesia disampaikan para pakar internasional. Pakar bidang kelautan dari Belanda menganggap bahwa, kota-kota penting di Indonesia seperti Surabaya, Jakarta, dan Semarang berada di kawasan pesisir dan terancam mengalami penurunan permukaan tanah. Prof Dano Roelvink menyampaikan bahwa penurunan permukaan tanah dan kerusakan kawasan pesisir lainnya dapat ditanggulangi…

Internasional

Berikut Potensi Azerbaijan, Dikenalkan Kepada Akademisi Indonesia

JAKARTA – Azerbaijan, sebuah negara di persimpangan Eropa dan Asia Barat Daya, memiliki potensi berbagai sektor. Potensi-potensi tersebut dikenalkan lewat para akademisi Indonesia melalui Kedutaan Besar Azerbaijan. Kegiatan itu bekerjasama dengan Islamic and Middle Eastern Research Center (IMERC), pusat riset di lingkungan Sekolah Kajian Stratejik dan Global (SKSG) Univeritas Indonesia (UI). Potensi Azerbaijan Kegiatan berupa kuliah umum…