Daerah

Siswa di Gunungkidul Patungan Uang untuk Gaji Guru

GUNUNGKIDUL - Besaran gaji Guru Tidak Tetap (GTT) dan Pegawai Tidak Tetap (PTT) di Sekolah Dasar (SD) Mentel 1, Desa Hargosari, Kecamatan Tanjungsari, Kabupaten Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) sangat minim. Jumlahnya jauh dari Upah Minimum Kabupaten (UMK) Rp 1.454.200. Gajinya Rp 100.000 per bulan. Salah seorang GTT, Bayu Dwi Nur Cahyani mengaku sudah mengabdi…

Daerah

Daftar CPNS, Eks Guru Honorer K2 Terganjal Usia

CIREBON – Peluang eks guru honorer kategori 2 (K2) yang berusia 35 tahun lebih, untuk melamar CPNS 2018 tertutup sudah. Mengingat dalam Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PermenPAN-RB) No 36 Tahun 2018 yang ingin mendaftar sebagai aparatur sipil negara tersebut, usia maksimal 35 tahun pada 1 Agustus 2018. Tentu perihal di atas…

Daerah

Siswa TK Hingga SD Sukseskan Hari Kebersihan Dunia

MAGELANG - APA jadinya ketika lingkungan dipenuhi sampah akibat kurangnya kesadaran setiap individu untuk membuang sampah sesuai dengan wadahnya? Melihat hal itu, dilakukan kegiatan Hari Pungut Sampah se-Dunia atau World CleanUp Day (WCD). WCD adalah gerakan global yang menghubungkan orang-orang dan organisasi di seluruh dunia dengan tujuan membuat planet bumi bersih dan bebas dari sampah. Secara…

Daerah

Hari Pembersihan, Mahasiswa STPP Gelar Aksi

MAGELANG - Berbagai pihak tidak mau ketinggalan, ikut meramaikan hari pembersihan dunia yang jatuh pada tanggal 15 September. Sekolah Tinggi Penyuluhan Pertanian (STPP) Magelang, Jawa Tengah misalnya. Mahasiswa - mahasiswi yang tergabung dalam Polbangtan Magelang melakukan aksi pungut sampah di lingkungan kampus Magelang, Jumat (14/9/2018). Tidak hanya mahasiswa dan peserta Kursus Mahir Dasar (KMD), seluruh…

Daerah

Kuliah Umum, BNPT Ajak Majasiswa Waspada

MAGELANG - Para peserta kuliah umum yang mayoritas adalah mahasiswa Prodi Hukum, dihimbau agar selalu waspada kelompok paham radikal yang tanpa disadari berkembang di kampus. Kelompoknya bisa bersifat tertutup, mudah mengkafirkan orang bahkan sesama muslim. Ingin menegakkan hukum agama menggantikan dasar negara, menempatkan paham barat sebagai ancaman umat, mengajak anggotanya dalam diskusi tertutup. "Serta melakukan…

Daerah

Dukung Kesehatan, Siswa SD Berikrar Tidak BAB Sembarangan

MAGELANG - Siswa SD Negeri Jebengsari, Kecamatan Salaman, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah melakukan ikrar tidak akan buang air besar (BAB) sembarangan. Upaya ikrar ini untuk mendukung program kesehatan di Desa Jebengsari. Bersamaan dengan itu, untuk mewujudkan masyarakat yang sejahtera, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Magelang juga meresmikan Kampung KB di Dusun Jebengan, Desa Jebengsari. Bupati Magelang Zaenal…

Daerah

Melongok Program-Program Unik SD Inpres di Kota Makassar

MAKASSAR – Sekolah Dasar (SD) Inpres Unggulan BTN Pemda, Kota Makassar, Sulawesi Selatan sangat mengutamakan pendidikan bagi anak didiknya. Berbagai hal untuk mendongkrak pembelajaran, kreatifitas, dan penambahan pengetahuan, sering dilakukan. Ini dilakukan tidak lain untuk membentuk karakter siswa-siswi. Berikut program-program yang dijalankan : 1. Sabtu Talent Program ini dilakukan di akhir pekan dengan nama “Sabtu…

Daerah Inovasi

Mahasiswa Bantu Petani Sulap Sayur Jadi Barang Lebih Berharga

BOYOLALI –Hasil panen sayuran di Desa Tlogolele, Kecamatan Selo, Kecamatan/Kabupaten Boyolali, Provinsi Jawa Tengah kurang dimanfaatkan maksimal oleh petani setempat. Padahal jika dikembangkan secara lebih, bisa menjadi aneka variasi dari olahan sayur dan menjadi sesuatu yang berharga. Hal ini mendorong enam mahasiswa Teknik Kimia Universitas Islam Indonesia (UII) Yogyakarta untuk mengolah hasil bumi di lereng…