Nasional

Capaian Passing Grade Tes SKD CPNS Sedikit, Berikut Tips dan Trik Mengerjakannya

JAKARTA – Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS 2018 masih akan berlangsung hingga 17 November mendatang, termasuk bagi pelamar tenaga pendidik. Mungkin bagi sebagian pelamar yang hendak menjalani tes tersebut, ada perasaan dag dig dug tinggi. Sebab, nilai dari SKD ada ambang batasnya. Misalnya untuk formasi jalur umum Tes Karakter Pribadi (TKP) nilai minimal 143, Tes…

Nasional

Guru Honorer dari Berbagai Daerah Siap Kepung Jakarta

JAKARTA – Di saat ada proses tes SKD CPNS 2018, tenaga honorer K2, termasuk di dalamnya guru honorer, dari berbagai wilayah di Indonesia bergerak ke Jakarta.  Mereka akan berunjuk rasa, Selasa (30/10/2018), menuntut pemerintah pusat untuk memperhatikan nasib mereka. Mengingat, tingkat kesejahteraannya belum bisa dikatakan cukup, gaji yang diterima masih tergolong kecil. Hal yang paling…

Nasional

Anggaran Pembangunan dan Renovasi SD Jumlahnya Fantastis

JAKARTA – Pemerataan mutu pendidikan sekolah dasar (SD) tetap menjadi perhatian Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Salah satu langkah yang ditempuh yakni pembangunan unit sekolah baru (USB) dan renovasi SD di tahun 2018. Kementerian tersebut melalui Direktorat Pembinaan SD (PSD) menggelontorkan anggaran Rp 100,13 miliar untuk membangun 15 USB dengan anggaran Rp 32,94 miliar. Sedangkan untuk…

Nasional

Usai Tes, Nilai SKD CPNS Bisa Langsung Dilihat, Ini Caranya

JAKARTA – Nilai dari tes SKD CPNS 2018 bisa langsung dilihat setelah menyelesaikan ujian. Itu bisa muncul setelah peserta menyelesaikan semua soal dan menekan tombol ‘selesai’. Bukan hanya peserta tes yang bisa melihat hasilnya, para pengantar juga bisa memantau nilai dari monitor yang ditayangkan secara langsung. “Semua sudah menggunakan komputer yang hasilnya real time, bisa…

Nasional

Begini Penjelasan Menpan Soal Calo CPNS, Empat Orang Tertangkap

JAKARTA – Bagi pelamar CPNS di intansi pendidikan dan lainnya, sesuai jadwal, tes SKD CPNS 2018 akan berlangsung hingga 17 November mendatang. Jeda waktu tes yang dimulai sejak 26 Oktober lalu dilakukan bergilir di tiap-tiap lokasi tes. Waktu yang diberikan, pelamar mengerjakan 100 soal dalam waktu 90 menit. Di masa itu, bisa jadi ada oknum…

Nasional

Ini Dia, 7 Daerah yang Tes CPNS-nya Diundur

JAKARTA - Penundaan tes SKD CPNS 2018 terjadi di sebagian wilayah di Indonesia. Tes yang sedianya digelar Jumat (26/10/2018), di hari pertama, diundur. Untuk waktunya tes selanjutnya diumumkan di instansi masing-masing yang dilamar. Pengunduran itu di antaranya terjadi di wilayah Jawa Tengah, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), Lampung, Padang, Serang, Sulawesi Tenggara. "Di Semarang (Jawa Tengah)…

Nasional

Selain Kota Magelang, Tes CPNS Daerah Lain Tetap Sesuai Jadwal

MAGELANG – Pengunduran jadwal tes SKD CPNS 2018 di Gedung Wiwiro Wiji Pinilih Kota Magelang, Jawa Tengah hanya dipastikan untuk jadwal dua hari, Jumat – Sabtu (26-27/10/2018). Hal lainnya bakal sesuai jadwal yang telah ditetapkan. Sesuai jadwal di hari pertama, Jumat (26/10/2018), tes dijalani oleh pelamar di instansi Pemerintah Kota Magelang. Untuk hari kedua, Sabtu…

Nasional

Tes SKD CPNS 2018 Kota Magelang Diundur

MAGELANG – Tes Seleksi Kemampuan Dasar (SKD) CPNS 2018 di Gedung Wiworo Wiji Pinilih Kota Magelang, Jawa Tengah diundur. Sedianya tes untuk menguji kemampuan dasar bagi pelamar di instansi Pemerintah Kota Magelang akan digelar Jumat (26/10/2018) hari ini. Tetapi diundur pertengahan November mendatang. Rupanya pengunduran tesebut tidak terjadi di kota tersebut, tetapi juga disebut di…